Bunga Anadesta Hanri Putri, B. Eddy, T. Dalmiyatun
{"title":"ANALISIS TINGKAT KEPUASAN ANGGOTA TERHADAP PELAYANAN PADA KOPERASI GARDU TANI DI DESA KETAPANG, KECAMATAN SUSUKAN, KABUPATEN SEMARANG","authors":"Bunga Anadesta Hanri Putri, B. Eddy, T. Dalmiyatun","doi":"10.14710/AGRISOCIONOMICS.V2I2.2172","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan menganalisis tingkat kepuasaan anggota koperasi terhadap pelayanan Koperasi Gardu Tani di Paguyuban Al-Barokah, Desa Ketapang, Kecamatan Susukan, Kabupaten Semarang. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan September - Oktober 2017 di Paguyuban Al-Barokah, Desa Ketapang, Kecamatan Susukan, Kabupaten Semarang. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode survai. Metode dalam penentuan lokasi penelitian adalah secara purposive, pemilihan responden dilakukan secara acak (Simple Random Sampling), sedangkan jumlah responden yang ditentukan 77 orang menggunakan rumus Slovin. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner, wawancara, dan observasi sedangkan teknik analisis data menggunakan analisis IPA (Important Performance Analysis) dan CSI (Customer Satisfaction Index). Berdasarkan analisis IPA, atribut yang masih perlu ditingkatkan koperasi seperti kelengkapan fasilitas koperasi (Atribut Bukti Nyata), ketepatan waktu dalam mendapatkan uang hasil penjualan (AtributKehandalan), ketrampilan atau pengetahuan pengurus (Atribut Jaminan), sanksi untuk anggota yang tidak mematuhi peraturan koperasi (AtributDaya t) dan bantuan sosial seperti biaya rumah sakit bila ada anggota yang sakit (Dimensi Perhatian). Sedangkan berdasarkan perhitungan, CSI keseluruhan mencapai nilai77,40 % dalamrentangskala61-80 % sehingga dapat dikatakan anggota merasa puas terhadap kinerja yang diberikan koperasi.Kata Kunci : Kepuasan Anggota; Important Performance Analysis(IPA); Customer Satisfaction Index (CSI).","PeriodicalId":184233,"journal":{"name":"Agrisocionomics: Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian","volume":"175 4","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-11-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Agrisocionomics: Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.14710/AGRISOCIONOMICS.V2I2.2172","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

这项研究的目的是分析在干蓬村、三宝朗区、干蓬村、苏荣区等国的农业服务机构成员的满意度。这项研究于2017年9月至10月在三宝垄苏荣区凯蓬村al - baikah进行。研究中使用的方法是survai方法。研究确定地点的方法是有目的的,选择受访者是随机的(简单的随机抽样),而77名受访者使用了Slovin公式。数据收集技术使用问卷、访谈和观察,而数据分析技术使用的是重要的科学分析和CSI。根据科学分析,还需要增强合作社的属性如合作社设施的完整性(属性)确凿证据中,守时(AtributKehandalan)销售赚钱,属性的技能或知识管家(保证),不是为了制裁不遵守规则的成员(AtributDaya t)和社会帮助合作社就像医院的费用,如果有生病的成员(维度)的注意。而根据计算,整体CSI在百分比为61-80的情况下达到了77.40的分数,因此成员对合作部的表现感到满意。关键词:成员满意度;重要的表演分析;客户满足指数(csis)。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
ANALISIS TINGKAT KEPUASAN ANGGOTA TERHADAP PELAYANAN PADA KOPERASI GARDU TANI DI DESA KETAPANG, KECAMATAN SUSUKAN, KABUPATEN SEMARANG
Penelitian ini bertujuan menganalisis tingkat kepuasaan anggota koperasi terhadap pelayanan Koperasi Gardu Tani di Paguyuban Al-Barokah, Desa Ketapang, Kecamatan Susukan, Kabupaten Semarang. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan September - Oktober 2017 di Paguyuban Al-Barokah, Desa Ketapang, Kecamatan Susukan, Kabupaten Semarang. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode survai. Metode dalam penentuan lokasi penelitian adalah secara purposive, pemilihan responden dilakukan secara acak (Simple Random Sampling), sedangkan jumlah responden yang ditentukan 77 orang menggunakan rumus Slovin. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner, wawancara, dan observasi sedangkan teknik analisis data menggunakan analisis IPA (Important Performance Analysis) dan CSI (Customer Satisfaction Index). Berdasarkan analisis IPA, atribut yang masih perlu ditingkatkan koperasi seperti kelengkapan fasilitas koperasi (Atribut Bukti Nyata), ketepatan waktu dalam mendapatkan uang hasil penjualan (AtributKehandalan), ketrampilan atau pengetahuan pengurus (Atribut Jaminan), sanksi untuk anggota yang tidak mematuhi peraturan koperasi (AtributDaya t) dan bantuan sosial seperti biaya rumah sakit bila ada anggota yang sakit (Dimensi Perhatian). Sedangkan berdasarkan perhitungan, CSI keseluruhan mencapai nilai77,40 % dalamrentangskala61-80 % sehingga dapat dikatakan anggota merasa puas terhadap kinerja yang diberikan koperasi.Kata Kunci : Kepuasan Anggota; Important Performance Analysis(IPA); Customer Satisfaction Index (CSI).
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信