Pengaruh Pandemı Covıd-19 terhadap Penjualan Suplemen Kesehatan dı Apotek “X” Kota Tarakan

Asma Lanuddin, Sari Wijayanti, Irma Novrianti, Dhea Erwina Suwanty
{"title":"Pengaruh Pandemı Covıd-19 terhadap Penjualan Suplemen Kesehatan dı Apotek “X” Kota Tarakan","authors":"Asma Lanuddin, Sari Wijayanti, Irma Novrianti, Dhea Erwina Suwanty","doi":"10.57174/jborn.v3i1.76","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"World Health Organization menetapkan Corona virus disease sebagai pandemi pada tahun 2020. Dua warga Indonesia terkonfirmasi Covid-19 saat awal virus tersebut terdeteksi. Panic buying dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari adalah salah satu dampak yang ditimbulkan dari covid-19 terutama suplemen kesehatan seperti vitamin ataupun imunnomodulator dikarenakan kurangnya pemahaman dari masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Covid-19 terhadap penjualan produk suplemen kesehatan di apotek “X” kota Tarakan. Penelitian ini merupakan penelitian analitik yang bersifat observasional. Data diperoleh dari dokumen penjualan di apotek “X” pada 12 bulan sebelum dan 12 bulan awal pandemi Covid-19. Adapun suplemen kesehatan yang diambil untuk penelitian ini adalah Becom C®, Becom Zet®, dan Imboost Force®. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan paired sample T test. Dari hasil penelitian diketahui, bahwa suplemen kesehatan mengalami peningkatan penjualan yakni sebesar 314,41% - 808,42% dengan nilai P = 0,038 untuk Becom C®, 0,039 untuk Becom Zet® dan 0,011 untuk Imboost Force®. Dapat disimpulkan Covid-19 memberikan pengaruh positif terhadap peningkatan penjualan produk suplemen kesehatan di apotek “X” kota Tarakan.","PeriodicalId":9118,"journal":{"name":"Borneo Journal of Pharmacy","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-03-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Borneo Journal of Pharmacy","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.57174/jborn.v3i1.76","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

World Health Organization menetapkan Corona virus disease sebagai pandemi pada tahun 2020. Dua warga Indonesia terkonfirmasi Covid-19 saat awal virus tersebut terdeteksi. Panic buying dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari adalah salah satu dampak yang ditimbulkan dari covid-19 terutama suplemen kesehatan seperti vitamin ataupun imunnomodulator dikarenakan kurangnya pemahaman dari masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Covid-19 terhadap penjualan produk suplemen kesehatan di apotek “X” kota Tarakan. Penelitian ini merupakan penelitian analitik yang bersifat observasional. Data diperoleh dari dokumen penjualan di apotek “X” pada 12 bulan sebelum dan 12 bulan awal pandemi Covid-19. Adapun suplemen kesehatan yang diambil untuk penelitian ini adalah Becom C®, Becom Zet®, dan Imboost Force®. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan paired sample T test. Dari hasil penelitian diketahui, bahwa suplemen kesehatan mengalami peningkatan penjualan yakni sebesar 314,41% - 808,42% dengan nilai P = 0,038 untuk Becom C®, 0,039 untuk Becom Zet® dan 0,011 untuk Imboost Force®. Dapat disimpulkan Covid-19 memberikan pengaruh positif terhadap peningkatan penjualan produk suplemen kesehatan di apotek “X” kota Tarakan.
对保健品销售影响PandemıCovıd-19 dı药店“X”塔拉坎城
世界卫生组织将科罗娜疾病病毒指定为2020年的大流行。在首次检测到病毒时,两名印尼公民得到了Covid-19的确认。恐慌在日常生活中所产生的主要影响之一是covid-19,主要是由于社会缺乏理解而产生的维生素或免疫调质等健康补充剂。这项研究的目的是确定Covid-19对该市“X”药店的健康补充剂销售的影响。这项研究是对观察的分析研究。数据来自于Covid-19大流行前12个月和前12个月在X药店出售的文件。至于保健品拍摄的时间来做这个研究是C Becom®,Becom Zet®®,Imboost力。获得的数据是使用测试近似值样本进行分析的。从研究结果可知,保健品销售增长即大314,41% - 808,42%和值P = 0.038为Becom Becom C®,0.039 Zet为原Imboost®®和0.011。据估计,Covid-19对该市“X”药店的健康补充剂销售产生了积极的影响。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
文献相关原料
公司名称 产品信息 采购帮参考价格
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信