Implikasi Prosedur Pencatatan Perkawinan pada Masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Perspektif Fiqih Nusantara

Analisis Pub Date : 2021-12-30 DOI:10.24042/ajsk.v21i2.9726
Ahmad Muhtadi Anshor
{"title":"Implikasi Prosedur Pencatatan Perkawinan pada Masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Perspektif Fiqih Nusantara","authors":"Ahmad Muhtadi Anshor","doi":"10.24042/ajsk.v21i2.9726","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kajian ini bertujuan untuk menganalisa bagaimana implikasi prosedur pencatatan perkawinan pada masa pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) dalam perspektif fiqih Nusantara. Penelitian ini tergolong dalam penelitian studi pustaka dan menggunakan analisis konten, disamping itu juga peneliti melakukan penggalian data dengan observasi dan wawancara kepada pihak yang terkait secara langsung dengan tema penelitian ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implikasi prosedur pencatatan perkawinan  pada masa PPKM yakni adanya penundaan perkawinan dan perkawinan siri. tindakan ini jika ditinjau dalam perspektif fiqih Nusantara, berbeda dengan tindakan penundaan perkawinan, sebaliknya perkawinan siri tidak bisa dibenarkan. Karena secara esensi fiqih Nusantara mengimplementasikan maqashid syari’ah berupa pencegahan kemudharatan dan perwujudan kemaslahataan. Penundaan perkawinan dipandang sebagai bentuk penerapan maqashid syari’ah, sedangkan Perkawinan siri selain sebagai bentuk ketidakpatuhan kepada peraturan pemerintah, tindakan ini juga akan berpotensi menimbulkan masalah terkait pemenuhan hak dan kewajiban bagi rumah tangga dikemudian hari.","PeriodicalId":33467,"journal":{"name":"Analisis","volume":"45 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Analisis","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24042/ajsk.v21i2.9726","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Kajian ini bertujuan untuk menganalisa bagaimana implikasi prosedur pencatatan perkawinan pada masa pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) dalam perspektif fiqih Nusantara. Penelitian ini tergolong dalam penelitian studi pustaka dan menggunakan analisis konten, disamping itu juga peneliti melakukan penggalian data dengan observasi dan wawancara kepada pihak yang terkait secara langsung dengan tema penelitian ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implikasi prosedur pencatatan perkawinan  pada masa PPKM yakni adanya penundaan perkawinan dan perkawinan siri. tindakan ini jika ditinjau dalam perspektif fiqih Nusantara, berbeda dengan tindakan penundaan perkawinan, sebaliknya perkawinan siri tidak bisa dibenarkan. Karena secara esensi fiqih Nusantara mengimplementasikan maqashid syari’ah berupa pencegahan kemudharatan dan perwujudan kemaslahataan. Penundaan perkawinan dipandang sebagai bentuk penerapan maqashid syari’ah, sedangkan Perkawinan siri selain sebagai bentuk ketidakpatuhan kepada peraturan pemerintah, tindakan ini juga akan berpotensi menimbulkan masalah terkait pemenuhan hak dan kewajiban bagi rumah tangga dikemudian hari.
婚姻程序在限制社会活动(PPKM)的时代的影响
本研究旨在从fiqih Nusantara的角度分析婚礼程序在限制社会活动(PPKM)期间的影响。本研究属于库研究和内容分析研究,此外,研究人员还通过与本研究主题直接相关的各方的观察和采访进行数据挖掘。研究结果表明,PPKM的婚姻程序意味着推迟siri的婚姻和婚姻。这种行为从fiqih santara的角度来看,与推迟婚姻的行为不同,否则siri的婚姻是不合理的。因为它本质上是根治营养的婚姻的延迟被视为对马凯希德·西里亚(maqashid syari ah)的一种应用,同时siri的婚姻不仅是对政府规定的一种不服从,而且在以后的家庭权利和义务方面也有潜在的问题。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
8
审稿时长
8 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信