DIGITAL MARKETING UNTUK PRODUK UNGGULAN NAGARI BUKIK BATABUAH KABUPATEN AGAM

R. Ferdian, Ratna Aisuwarya, M. H. Hersyah, Rahmi Eka Putri, Dodon Yendri, Werman Kasoep, Lathifah Arief, D. Derisma, Desta Yolanda, Nefy Puteri Novani
{"title":"DIGITAL MARKETING UNTUK PRODUK UNGGULAN NAGARI BUKIK BATABUAH KABUPATEN AGAM","authors":"R. Ferdian, Ratna Aisuwarya, M. H. Hersyah, Rahmi Eka Putri, Dodon Yendri, Werman Kasoep, Lathifah Arief, D. Derisma, Desta Yolanda, Nefy Puteri Novani","doi":"10.25077/JHI.V2I4.B.378","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Produk unggulan nagari adalah produksi utama sebuah nagari dimana sebagian besar masyarakatnya menggantungkan hidup pada produk tersebut. Nagari Bukik Batabuah terkenal dengan produksi unggulan masyarakatnya berupa Susu Kambing. Produk unggulan nagari ini memiliki citra rasa khas dan kualitas yang baik, akan tetapi produk-produk unggulan nagari ini masih hanya dikenal oleh kalangan terbatas dan dipasarkan dalam ruang lingkup yang kecil. Industri susu kambing di nagari Bukik Batabuah di bawah unit pengolahan susu (UPS) kelompok tani Rantiang Ameh. Susu kambing sudah memiliki pasar tersendiri dikarenakan khasiatnya yang banyak untuk kesehatan. Susu kambing dipercayai dapat menyembuhkan penyakit asma, gangguan pernapasan, asam urat, diabetes, osteoporosis, rematik dan mag. UPS Rantiang Ameh baru berproduksi tahun 2014 saat ini pemasarannya menyerap 30 L susu kambing per harinya. Masih rendahnya pengetahuan produsen industri di nagari tentang penggunaan media website, sosial media dan market place menjadikan wilayah pemasaran produk unggulan nagari tidak mengalami perkembangan yang berarti dalam jangka waktu 5 tahun belakangan. Oleh karena itu, pada pengabdian masyarakat ini, program studi Sistem Komputer berencana untuk mengenalkan pemanfaatan digital marketing untuk produk unggulan nagari di Nagari Bukik Batabuah, Kabupaten Agam.","PeriodicalId":17807,"journal":{"name":"Jurnal Hilirisasi IPTEKS","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-12-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"3","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Hilirisasi IPTEKS","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.25077/JHI.V2I4.B.378","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 3

Abstract

Produk unggulan nagari adalah produksi utama sebuah nagari dimana sebagian besar masyarakatnya menggantungkan hidup pada produk tersebut. Nagari Bukik Batabuah terkenal dengan produksi unggulan masyarakatnya berupa Susu Kambing. Produk unggulan nagari ini memiliki citra rasa khas dan kualitas yang baik, akan tetapi produk-produk unggulan nagari ini masih hanya dikenal oleh kalangan terbatas dan dipasarkan dalam ruang lingkup yang kecil. Industri susu kambing di nagari Bukik Batabuah di bawah unit pengolahan susu (UPS) kelompok tani Rantiang Ameh. Susu kambing sudah memiliki pasar tersendiri dikarenakan khasiatnya yang banyak untuk kesehatan. Susu kambing dipercayai dapat menyembuhkan penyakit asma, gangguan pernapasan, asam urat, diabetes, osteoporosis, rematik dan mag. UPS Rantiang Ameh baru berproduksi tahun 2014 saat ini pemasarannya menyerap 30 L susu kambing per harinya. Masih rendahnya pengetahuan produsen industri di nagari tentang penggunaan media website, sosial media dan market place menjadikan wilayah pemasaran produk unggulan nagari tidak mengalami perkembangan yang berarti dalam jangka waktu 5 tahun belakangan. Oleh karena itu, pada pengabdian masyarakat ini, program studi Sistem Komputer berencana untuk mengenalkan pemanfaatan digital marketing untuk produk unggulan nagari di Nagari Bukik Batabuah, Kabupaten Agam.
纳格里的旗舰产品是纳格里的主要产品,那里的大多数人都靠这个为生。野山羊的奶以其社区特色而闻名。nagari产品具有独特的味道和良好的品质,但它们仍然只被那些有限的圈子所知,并在小范围内销售。纳格里的山羊奶工业由农业农场ran南极Ameh集团经营。山羊奶有其独特的市场,因为它的许多药用价值。据说山羊奶可以治疗哮喘、呼吸道疾病、痛风、糖尿病、骨质疏松症、风湿病和mag。纳格里的制造商对网站、社交媒体和市场的使用仍然知之甚少,这使得最热门的纳格里产品的市场在过去5年里一直处于停滞状态。因此,在这个社区服务计划中,计算机系统研究计划将nagari bugari的数值应用于教会选区nagari bugari产品。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信