KEMAMPUAN MENULIS TEKS NARASI DENGAN MENGGUNAKAN MODEL QUANTUM LEARNING

Natalia Anjela Rarung, D. Ratu, N. J. Pangemanan
{"title":"KEMAMPUAN MENULIS TEKS NARASI DENGAN MENGGUNAKAN MODEL QUANTUM LEARNING","authors":"Natalia Anjela Rarung, D. Ratu, N. J. Pangemanan","doi":"10.53682/kompetensi.v3i8.6459","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kapasitas menghasilkan teks naratif dengan memanfaatkan model pembelajaran quantum pada siswa kelas IX SMP. Penelitian deskriptif analitik ini dilaksanakan di SMP Kristen Getsemani Sario Kotabaru Manado. Sumber data dalam penelitian ini berasal dari 16 murid kelas IX di SMP Kristen Getsemani, Sario Kotabaru, Manado. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan tes. Menurut temuan penelitian, kompetensi siswa kelas dalam menyusun teks naratif dengan memanfaatkan model pembelajaran quantum termasuk dalam kelompok kompeten, dengan skor rata-rata 86,59 %. Skor ini didapat dari 4 kriteria penilaian: 1) Aspek Oientasi mendapat skor 93,75 %; 2) Aspek komplikasi mendapat 96,87 %.; 3) Aspek Resolusi mendapat skor 72,91 %; dan 4) Aspek koda mendapat skor 79,68 %. Berdasarkan hasil karya siswa, diketahui bahwa 7 siswa mendapatkan nilai di antara 90 %-100 %, 7 siswa mendapat nilai di atnara 80%-89 %, dan 1 siswa pada rentang nilai 70-79 %. Selain itu, didapati juga bahwa 1 siswa berada pada rentang nilai 0% - 69%. Berdasarkan data tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa kemampuan menulis teks naratif siswa kelas XI di SMP Kristen Getsemani Sario Kotabaru Manado berada pada kategori kompeten.","PeriodicalId":32417,"journal":{"name":"Jurnal Kompetensi Teknik","volume":"22 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-09-05","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Kompetensi Teknik","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.53682/kompetensi.v3i8.6459","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kapasitas menghasilkan teks naratif dengan memanfaatkan model pembelajaran quantum pada siswa kelas IX SMP. Penelitian deskriptif analitik ini dilaksanakan di SMP Kristen Getsemani Sario Kotabaru Manado. Sumber data dalam penelitian ini berasal dari 16 murid kelas IX di SMP Kristen Getsemani, Sario Kotabaru, Manado. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara, dan tes. Menurut temuan penelitian, kompetensi siswa kelas dalam menyusun teks naratif dengan memanfaatkan model pembelajaran quantum termasuk dalam kelompok kompeten, dengan skor rata-rata 86,59 %. Skor ini didapat dari 4 kriteria penilaian: 1) Aspek Oientasi mendapat skor 93,75 %; 2) Aspek komplikasi mendapat 96,87 %.; 3) Aspek Resolusi mendapat skor 72,91 %; dan 4) Aspek koda mendapat skor 79,68 %. Berdasarkan hasil karya siswa, diketahui bahwa 7 siswa mendapatkan nilai di antara 90 %-100 %, 7 siswa mendapat nilai di atnara 80%-89 %, dan 1 siswa pada rentang nilai 70-79 %. Selain itu, didapati juga bahwa 1 siswa berada pada rentang nilai 0% - 69%. Berdasarkan data tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa kemampuan menulis teks naratif siswa kelas XI di SMP Kristen Getsemani Sario Kotabaru Manado berada pada kategori kompeten.
利用量子学习模式编写叙事文本的能力
本研究的目的是通过利用九年级学生的量子学习模式来描述生成叙事性文本的能力。这项分析描述性研究是在马纳多市的基督教青年马尼西奥萨里奥进行的。这项研究的数据来源来自马纳多基督教神学院的16名九年级学生。数据收集是通过观察、采访和测试进行的。根据研究结果,课堂学生能够利用量子学习模式来组织叙事性文本,平均得分为86.59%。这一分数来自4个评估标准:1)学龄方面得93.75分;2)并发症的各个方面有96.87%。决议方面得分为72.91分;4)科达方面的分数是79.68%。根据学生的工作,研究发现,7名学生的成绩在90%到100%之间,7名学生的成绩在atnara 80%到89 %,1名学生的成绩在70-79 %之间。此外,还发现1名学生的分数为0% - 69%。根据这些数据,我们可以得出结论,基督教初中马尼西马尼·西塞里奥·马纳多市的学生写叙述者的能力属于一个合格的类别。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
审稿时长
24 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信