Peningkatan Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Pesan Inti 1000 Hpk Di Masa Pandemi Dengan Media Leaflet Melalui Aplikasi Whatsapp

Mira Meliyanti, Susi Selyani
{"title":"Peningkatan Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Pesan Inti 1000 Hpk Di Masa Pandemi Dengan Media Leaflet Melalui Aplikasi Whatsapp","authors":"Mira Meliyanti, Susi Selyani","doi":"10.38037/jsm.v16i1.270","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Manusia mengalami pertumbuhan dan perkembangan di sepanjang daur kehidupannya. Pertumbuhan terjadi melalui penambahan dan pembesaran, sedangkan perkembangan adalah proses meningkatnya fungsi sel, jaringan, dan organ tubuh dalam bentuk yang sangat kompleks. Pola kecepatan tumbuh kembang janin menjadi bayi baru lahir dalam bentuk lengkap dan utuh, kemudian berkembang menjadi manusia dewasa yang utuh dan mandiri. Seribu hari pertama kehidupan adalah periode seribu hari mulai sejak terjadinya konsepsi hingga anak berumur 2 tahun. Periode ini disebut periode emas (golden periode) atau disebut juga sebagai waktu yang kritis, yang jika tidak dimanfaatkan dengan baik akan terjadi kerusakan yang bersifat permanen (window of opportunity). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan pengetahuan ibu tentang pesan inti 1000 HPK di Masa Pandemi dengan Media Leaflet dan Pemanfaatan Media WhatsApp di PMB Bidan R kabupaten bandung barat. Penelitian ini menggunakan one group pretest posttest. Sampel berjumlah 30 responden dengan sasaran ibu hamil trimester satu. Media yang di gunakan yaitu Leaflet dan metode yang digunakan yaitu ceramah. Analisis data menggunakan  uji Wilcoxon dengan taraf signifikan 0,05.","PeriodicalId":17702,"journal":{"name":"Jurnal Sehat Masada","volume":"11 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-01-18","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Sehat Masada","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.38037/jsm.v16i1.270","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Manusia mengalami pertumbuhan dan perkembangan di sepanjang daur kehidupannya. Pertumbuhan terjadi melalui penambahan dan pembesaran, sedangkan perkembangan adalah proses meningkatnya fungsi sel, jaringan, dan organ tubuh dalam bentuk yang sangat kompleks. Pola kecepatan tumbuh kembang janin menjadi bayi baru lahir dalam bentuk lengkap dan utuh, kemudian berkembang menjadi manusia dewasa yang utuh dan mandiri. Seribu hari pertama kehidupan adalah periode seribu hari mulai sejak terjadinya konsepsi hingga anak berumur 2 tahun. Periode ini disebut periode emas (golden periode) atau disebut juga sebagai waktu yang kritis, yang jika tidak dimanfaatkan dengan baik akan terjadi kerusakan yang bersifat permanen (window of opportunity). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan pengetahuan ibu tentang pesan inti 1000 HPK di Masa Pandemi dengan Media Leaflet dan Pemanfaatan Media WhatsApp di PMB Bidan R kabupaten bandung barat. Penelitian ini menggunakan one group pretest posttest. Sampel berjumlah 30 responden dengan sasaran ibu hamil trimester satu. Media yang di gunakan yaitu Leaflet dan metode yang digunakan yaitu ceramah. Analisis data menggunakan  uji Wilcoxon dengan taraf signifikan 0,05.
孕妇通过Whatsapp应用获得1000 Hpk核心信息的知识增加
人类在整个生命周期中经历成长和发展。生长是通过增加和增大发生的,而发育是细胞、组织和器官功能高度复杂的过程。速度模式使胎儿绽放成完整完整的、完整的新生儿,然后发育成一个完整、独立的成年人。生命的前1000天是从受孕到2岁儿童的第1000天。这段时期被称为黄金时期(黄金时期),也被称为黄金时期,如果不好好利用,就会造成永久性的损害。这项研究的目的是了解母亲在大流行期间关于1000 HPK核心信息的知识,以及在万隆西区R助产士R中使用叶缘媒体和WhatsApp媒体。该研究采用了一组预先测试后的方法。样本共30人,目标是怀孕一个月。使用的媒体是传单和演讲的方式。数据分析使用了0.05明显的Wilcoxon测试。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信