HUBUNGAN ANTARA PEMAAFAN DENGAN KESEJAHTERAAN PSIKOLOGIS PADA WANITA YANG BEKERJA DI UNIVERSITAS ISLAM RIAU

Raihanatu Binqalbi Ruzain
{"title":"HUBUNGAN ANTARA PEMAAFAN DENGAN KESEJAHTERAAN PSIKOLOGIS PADA WANITA YANG BEKERJA DI UNIVERSITAS ISLAM RIAU","authors":"Raihanatu Binqalbi Ruzain","doi":"10.37859/jsi.v5i1.3557","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Keterlibatan wanita dalam dunia kerja yang semakin meningkat membuat peran wanita turut semakin luas, khususnya bagi wanita yang sudah menikah, yaitu menjadi pekerja sekaligus istri dan ibu. Permasalahan terkait pada wanita yang bekerja di Universitas Islam Riau seperti beban kerja yang berlebihan, keterbatasan waktu baik ditempat kerja maupun dalam mengurus keluarga, serta ketidakmampuan dalam mengatasi suatu masalah yang dapat menyakiti dirinya sehingga dapat menyebabkan terganggunya kesejahteraan psikologis. Kesejahteraan psikologis memperlihatkan kemampuan seseorang dalam mengatasi emosi negatif serta menjalankan fungsi kesehariannya dengan baik. Tingkat kesejahteraan psikologis dapat timbul dengan pemaafan, dimana kesiapan seseorang untuk memberikan maaf kepada orang yang telah menyakiti dan melupakan kesalahan orang lain. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui  hubungan antara pemaafan dengan kesejateraan psikologis pada wanita yang bekerja di Universitas Islam Riau. Subjek penelitian adalah dosen dan staff karyawan wanita yang bekerja di Universitas Islam Riau. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu teknik cluster random sampling dengan jumlah sampel 160 orang. Alat ukur yang digunakan yaitu skala pemaafan yang diadaptasi dari Monica (2018) dengan jumlah aitem untuk penelitian sebanyak 42 aitem sedangkan untuk skala kesejahteraan psikologis yang diadaptasi dari Ryff’s Psychological Well-being Scale. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan uji statistic Correlation Pearson Product Moment. Hasil analisis statistik menunjukkan nilai koefisien korelasi (r) = 0,463 dengan nilai  signifikansi 0,000 (p<0,05) artinya semakin tinggi perilaku pemaafan maka akan semakin tinggi kesejahteraan psikologis pada wanita yang bekerja di Universitas Islam Riau. Pemaafan memberikan kontribusi sebesar 1,9% terhadap kesejahteraan psikologis. Selebihnya sebesar 98,1% dipengaruhi oleh faktor lain. \nKata kunci: Pemaafan, kesejahteraan psikologis, wanita bekerja \n ","PeriodicalId":30609,"journal":{"name":"Hunafa Jurnal Studia Islamika","volume":"23 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"2","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Hunafa Jurnal Studia Islamika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37859/jsi.v5i1.3557","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 2

Abstract

Keterlibatan wanita dalam dunia kerja yang semakin meningkat membuat peran wanita turut semakin luas, khususnya bagi wanita yang sudah menikah, yaitu menjadi pekerja sekaligus istri dan ibu. Permasalahan terkait pada wanita yang bekerja di Universitas Islam Riau seperti beban kerja yang berlebihan, keterbatasan waktu baik ditempat kerja maupun dalam mengurus keluarga, serta ketidakmampuan dalam mengatasi suatu masalah yang dapat menyakiti dirinya sehingga dapat menyebabkan terganggunya kesejahteraan psikologis. Kesejahteraan psikologis memperlihatkan kemampuan seseorang dalam mengatasi emosi negatif serta menjalankan fungsi kesehariannya dengan baik. Tingkat kesejahteraan psikologis dapat timbul dengan pemaafan, dimana kesiapan seseorang untuk memberikan maaf kepada orang yang telah menyakiti dan melupakan kesalahan orang lain. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui  hubungan antara pemaafan dengan kesejateraan psikologis pada wanita yang bekerja di Universitas Islam Riau. Subjek penelitian adalah dosen dan staff karyawan wanita yang bekerja di Universitas Islam Riau. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu teknik cluster random sampling dengan jumlah sampel 160 orang. Alat ukur yang digunakan yaitu skala pemaafan yang diadaptasi dari Monica (2018) dengan jumlah aitem untuk penelitian sebanyak 42 aitem sedangkan untuk skala kesejahteraan psikologis yang diadaptasi dari Ryff’s Psychological Well-being Scale. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan uji statistic Correlation Pearson Product Moment. Hasil analisis statistik menunjukkan nilai koefisien korelasi (r) = 0,463 dengan nilai  signifikansi 0,000 (p<0,05) artinya semakin tinggi perilaku pemaafan maka akan semakin tinggi kesejahteraan psikologis pada wanita yang bekerja di Universitas Islam Riau. Pemaafan memberikan kontribusi sebesar 1,9% terhadap kesejahteraan psikologis. Selebihnya sebesar 98,1% dipengaruhi oleh faktor lain. Kata kunci: Pemaafan, kesejahteraan psikologis, wanita bekerja  
宽恕与廖内伊斯兰大学工作人员心理健康之间的关系
随着女性在工作中越来越多的参与,女性的作用也越来越大,尤其是对已婚妇女来说,成为一名工人、一名妻子和一名母亲。在廖内伊斯兰大学工作的女性的问题包括过度的工作负担、工作和养家糊口的时间限制,以及无法解决可能伤害她的心理健康问题。心理健康证明了一个人在处理负面情绪和充分发挥日常功能方面的能力。心理健康水平可能源于宽恕,即一个人准备向伤害过别人、忘记别人过错的人道歉。本研究旨在确定廖内伊斯兰大学工作女性的解释性和心理健康之间的关系。研究对象是廖内伊斯兰大学的讲师和女员工。采用的抽样技术是随机抽样技术,样本数量为160人。测量方法是根据莫妮卡(2018年)改编的宽容量表,研究对象为42个项目,研究对象为心理福利量表。本研究使用的数据分析方法是利用皮尔森产品力矩统计结果。统计分析显示,相关系数(r) = 0.463,具有1万卢比(p< 0.05)的重要性,这意味着,在廖内伊斯兰大学工作的女性,需求越高,心理福利就越高。宽容为心理健康贡献了1.9%。其余的98.1%受到其他因素的影响。关键词:放松,心理健康,职业女性
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
审稿时长
10 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信