Upaya Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pembentukan Satgas COVID-19 Untuk Pencegahan Penyebaran Covid-19 Kecamatan SukunKota Malang

A. Merdikawati, Annisa Wuri Kartika, Endah Panca Lydia Fatma, Sholihatul Amaliya, Muladefi Choiriyah, Nur Azizah
{"title":"Upaya Pemberdayaan Masyarakat Melalui Pembentukan Satgas COVID-19 Untuk Pencegahan Penyebaran Covid-19 Kecamatan SukunKota Malang","authors":"A. Merdikawati, Annisa Wuri Kartika, Endah Panca Lydia Fatma, Sholihatul Amaliya, Muladefi Choiriyah, Nur Azizah","doi":"10.21776/ub.jiat.2021.006.02.13","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Upaya pencegahan penyebaran virus COVID-19 dan menanggulangi dampak pandemi memerlukan peran serta elemen masyarakat. Tingkat kejadian Covid-19 di RW 09 Kelurahan Tanjung rejo Kecamatan Sukun yang berjumlah 15 kasus dengan jumlah meninggal 1 warga pada bulan Desember 2020. Kurangnya pengetahuan warga mengenai Covid-19 dan upaya pencegahannya dilihat dari masih banyak warga yang kurang patuh dalam melakukan protokol kesehatan, membuat pentingnya intervensi kesehatan berbasis masyarakat di wilayah RW. Intervensi dilaksanakan dengan tiga program utama yaitu gerakan pembentukan Satuan Tugas (Satgas) Covid-19, masyarakat hidup sehat (GERMAS), gerakan masyarakat menggunakan masker, antiseptik dan desinfektan (GEMAD). Hasil intervensi menunjukkan terbentuknya satgas Covid-19 yang bertugas menyebarkan informasi yang tepat serta meningkatkan dukungan sosial dalam upaya pencegahan Covid-19, dan adanya peningkatan pengetahuan pada Satgas Covid-19 dan kader kesehatan setelah dilakukan kegiatan penyuluhan. Setelah intervensi, diharapkan seluruh RW di Kecamatan Sukun dapat memberdayakan masyarakat untuk membentuk satgas Covid-19 dalam upayapencegahan penyebaran Covid-19","PeriodicalId":52955,"journal":{"name":"Journal of Innovation and Applied Technology","volume":"30 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal of Innovation and Applied Technology","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21776/ub.jiat.2021.006.02.13","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Upaya pencegahan penyebaran virus COVID-19 dan menanggulangi dampak pandemi memerlukan peran serta elemen masyarakat. Tingkat kejadian Covid-19 di RW 09 Kelurahan Tanjung rejo Kecamatan Sukun yang berjumlah 15 kasus dengan jumlah meninggal 1 warga pada bulan Desember 2020. Kurangnya pengetahuan warga mengenai Covid-19 dan upaya pencegahannya dilihat dari masih banyak warga yang kurang patuh dalam melakukan protokol kesehatan, membuat pentingnya intervensi kesehatan berbasis masyarakat di wilayah RW. Intervensi dilaksanakan dengan tiga program utama yaitu gerakan pembentukan Satuan Tugas (Satgas) Covid-19, masyarakat hidup sehat (GERMAS), gerakan masyarakat menggunakan masker, antiseptik dan desinfektan (GEMAD). Hasil intervensi menunjukkan terbentuknya satgas Covid-19 yang bertugas menyebarkan informasi yang tepat serta meningkatkan dukungan sosial dalam upaya pencegahan Covid-19, dan adanya peningkatan pengetahuan pada Satgas Covid-19 dan kader kesehatan setelah dilakukan kegiatan penyuluhan. Setelah intervensi, diharapkan seluruh RW di Kecamatan Sukun dapat memberdayakan masyarakat untuk membentuk satgas Covid-19 dalam upayapencegahan penyebaran Covid-19
通过建立一个COVID-19工作组,以防止COVID-19街的马郎
预防COVID-19病毒的传播和应对大流行的影响需要社区因素的参与。2015年12月,位于rejo cape Sukun bay的RW -19事故发生率为15例,截至2020年12月1人死亡。公民对covid干预措施由三项主要计划实施:Covid-19工作组(工作队)、健康社区(GERMAS)、社区运动、口罩、消毒剂和消毒剂。干预措施的结果表明,一个Covid-19工作组正在部署适当的信息,并在Covid-19预防措施中增加社会支持,在咨询活动之后增加医疗支持小组的知识。在干预之后,预计Sukun街的所有RW地区将授权公民建立一个Covid-19工作组,以消除Covid-19的传播情况
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
审稿时长
12 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信