Peramalan Luas Tanam dan Strategi Pengembangan Bawang Merah di Kabupaten Wonogiri

Bot Pranadi, D. Darsono, Minar Ferichani
{"title":"Peramalan Luas Tanam dan Strategi Pengembangan Bawang Merah di Kabupaten Wonogiri","authors":"Bot Pranadi, D. Darsono, Minar Ferichani","doi":"10.33964/jp.v31i2.604","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Bawang merah merupakan komoditas yang berpotensi meningkatkan pendapatan petani dan mengungkit pertumbuhan ekonomi daerah. Penelitian ini bertujuan untuk menyusun strategi pengembangan bawang merah di Kabupaten Wonogiri. Prapenyusunan strategi, dilakukan peramalan luas tanam bawang merah sebagai dasar pertimbangan. Data diperoleh melalui studi literatur dan wawancara dengan para ahli. Pemilihan responden dilakukan dengan metode purposive sampling. Metode analisis mengunakan ARIMA untuk peramalan luas tanam dan metode A’SOAR untuk penyusunan strategi pengembangan komoditas. Data yang digunakan untuk peramalan adalah data time series luas tanam bawang merah tahun 2016– 2020. Dari hasil penelitian, diperoleh model ARIMA terbaik yang akan digunakan adalah ARIMA (0,2,1) (1,0,0)12. Hasil peramalan hingga bulan April 2023 menunjukkan gejala penurunan luas tanam sehingga diperlukan strategi yang tepat untuk pengembangan komoditasnya. Dari hasil analisis A’SOAR diperolehdelapan strategi dengan prioritas strategi yang pertama adalah Strategi OR1 (bobot 0,313). Strategi tersebut adalah melakukan pelatihan dan Sekolah Lapang secara intensif, melekat dan terukur pada petani. ","PeriodicalId":17700,"journal":{"name":"Jurnal Pangan dan Agroindustri","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-08-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pangan dan Agroindustri","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33964/jp.v31i2.604","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Bawang merah merupakan komoditas yang berpotensi meningkatkan pendapatan petani dan mengungkit pertumbuhan ekonomi daerah. Penelitian ini bertujuan untuk menyusun strategi pengembangan bawang merah di Kabupaten Wonogiri. Prapenyusunan strategi, dilakukan peramalan luas tanam bawang merah sebagai dasar pertimbangan. Data diperoleh melalui studi literatur dan wawancara dengan para ahli. Pemilihan responden dilakukan dengan metode purposive sampling. Metode analisis mengunakan ARIMA untuk peramalan luas tanam dan metode A’SOAR untuk penyusunan strategi pengembangan komoditas. Data yang digunakan untuk peramalan adalah data time series luas tanam bawang merah tahun 2016– 2020. Dari hasil penelitian, diperoleh model ARIMA terbaik yang akan digunakan adalah ARIMA (0,2,1) (1,0,0)12. Hasil peramalan hingga bulan April 2023 menunjukkan gejala penurunan luas tanam sehingga diperlukan strategi yang tepat untuk pengembangan komoditasnya. Dari hasil analisis A’SOAR diperolehdelapan strategi dengan prioritas strategi yang pertama adalah Strategi OR1 (bobot 0,313). Strategi tersebut adalah melakukan pelatihan dan Sekolah Lapang secara intensif, melekat dan terukur pada petani. 
洋葱是一种有可能增加农民收入和促进当地经济增长的商品。本研究旨在制定旺诺日区洋葱开发战略。战略制备,广泛种植洋葱作为考虑的基础。通过文献研究和对专家的访谈获得数据。受访者的选择是采用采样方法进行的。分析方法可以用ARIMA来概括大宗商品发展。用于预测的数据是2016年至2020年大型洋葱系列的数据。从研究中,获得了将使用的最好的ARIMA模型是ARIMA(0.2 1)(1.0 0)12。到2023年4月,预测结果显示作物大面积退化,因此需要一个适当的商品发展策略。分析结果显示,八项战略的首要任务是OR1(重量0.313)。这一战略是对农民进行密集的培训和培训。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
16
审稿时长
12 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信