RESEPSI NILAI-NILAI MORAL DALAM PUISI “SAJAK KEPADA BUNG DADI” KARYA WIJI THUKUL DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 BITUNG

Deril Mangundap, I. J. Polii, V. Rotty
{"title":"RESEPSI NILAI-NILAI MORAL DALAM PUISI “SAJAK KEPADA BUNG DADI” KARYA WIJI THUKUL DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI SISWA KELAS XI SMA NEGERI 1 BITUNG","authors":"Deril Mangundap, I. J. Polii, V. Rotty","doi":"10.53682/kompetensi.v2i12.4957","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":": Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan tentang resepsi nilai-nilai moral apa saja yang ada dalam puisi “sajak kepada bung dadi” dengan menggunakan model pembelajaran inkuiri, serta bagaimana respsi siswa terkait nilai-nilai moral dalam puisi “sajak kepada bung dadi” dengan menggunakan model pembelajaran inkuiri. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskripttif kualitatif. Hasil penelitian ini di peroleh melalui hasil observasi, wawancara, serta tanggapan siswa tentang Nilai-nilai Moral Puisi. Dari hasil penelitian ini terdapat pada nilai moral di dalam puisi yang di lihat oleh bait per bait. Bait pertama, Nilai-nilai moral yang terkandung  dalam bait pertama yaitu nilai cinta tanah air dengan cara berpikir, berperilaku yang menunjukkan kesetiaan, kepedulian dan rasa hormat yang tinggi terhadap bahasa, lingkungan fisik, budaya sosial, ekonomi dan politik bangsa. Bait kedua Nilai-nilai moral yang terkandung dalam bait kedua yaitu nilai Demokratis, bagaimana berpikir, berperilaku dan bertindak yang menghargai hak dan kewajiban. Pada Langkah-langkah pengumpulan data terdapat bermacam-macam resepsi siswa yaitu (1) Mencatat data berupa kata, kalimat, ungkapan, (teks) yang berkaitan dengaan nilai-nilai moral yang terdapat dalam puisi, (2) Menganalisis kajian puisi dalam nilai moral dalam karya Wiji Thukul, (3) Menyimpulkan hasil kajian yang terdapat dalam puisi, (4) Menyusun laporan hasil penelitian, (5) Melaporkan hasil penelitian.","PeriodicalId":32417,"journal":{"name":"Jurnal Kompetensi Teknik","volume":"1 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-03-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Kompetensi Teknik","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.53682/kompetensi.v2i12.4957","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

: Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan tentang resepsi nilai-nilai moral apa saja yang ada dalam puisi “sajak kepada bung dadi” dengan menggunakan model pembelajaran inkuiri, serta bagaimana respsi siswa terkait nilai-nilai moral dalam puisi “sajak kepada bung dadi” dengan menggunakan model pembelajaran inkuiri. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskripttif kualitatif. Hasil penelitian ini di peroleh melalui hasil observasi, wawancara, serta tanggapan siswa tentang Nilai-nilai Moral Puisi. Dari hasil penelitian ini terdapat pada nilai moral di dalam puisi yang di lihat oleh bait per bait. Bait pertama, Nilai-nilai moral yang terkandung  dalam bait pertama yaitu nilai cinta tanah air dengan cara berpikir, berperilaku yang menunjukkan kesetiaan, kepedulian dan rasa hormat yang tinggi terhadap bahasa, lingkungan fisik, budaya sosial, ekonomi dan politik bangsa. Bait kedua Nilai-nilai moral yang terkandung dalam bait kedua yaitu nilai Demokratis, bagaimana berpikir, berperilaku dan bertindak yang menghargai hak dan kewajiban. Pada Langkah-langkah pengumpulan data terdapat bermacam-macam resepsi siswa yaitu (1) Mencatat data berupa kata, kalimat, ungkapan, (teks) yang berkaitan dengaan nilai-nilai moral yang terdapat dalam puisi, (2) Menganalisis kajian puisi dalam nilai moral dalam karya Wiji Thukul, (3) Menyimpulkan hasil kajian yang terdapat dalam puisi, (4) Menyusun laporan hasil penelitian, (5) Melaporkan hasil penelitian.
:本研究旨在解释“彭达迪诗歌”中使用潜伏期学习模式所包含的道德价值观的招待会,以及学生对“彭达迪诗式诗歌”的道德价值对“彭达迪诗式诗歌”的反应,以及如何利用潜伏期学习模式。本研究采用的方法是描述性质的定性方法。这项研究的结果是通过学生对诗歌道德价值的观察、采访和回答获得的。这些研究的结果反映了寺庙对诗歌的道德价值。第一节,第一节所体现的道德价值观是对国家语言、身体环境、社会文化、经济和政治文化的高度忠诚、关心和尊重。第二节所体现的道德价值观是民主价值观、思想、行为和行为准则,这些价值观尊重权利和义务。步骤和数据收集上有各种招待会(1)学生记录数据一词、句子、短语(文本)中,孩子们的道德价值观有关的诗歌,(2)分析研究诗歌作品中道德价值Wiji Thukul,(3)诗中得出的研究结果,(4)制定的研究结果的报告,(5)报告的研究结果。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
审稿时长
24 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信