{"title":"Deteksi Keaslian Video Pada Handycam Dengan Metode Localization Tampering","authors":"Dewi Yunita Sari","doi":"10.15575/JOIN.V2I1.85","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Video merupakan barang bukti digital yang salah satunya berasal dari handycam, dalam hal kejahatan video biasanya dimanipulasi untuk menghilangkan bukti-bukti yang ada di dalamnya, oleh sebab itu diperlukan analisis forensik untuk dapat mendeteksi keaslian video tersebut. Dalam penelitian ini di lakukan manipulasi video dengan attack cropping, zooming, rotation, dan grayscale, hal ini bertujuan untuk membandingkan antara rekaman video asli dan rekaman video tampering , dari rekaman video tersebut dianalisis dengan menggunakann metode localization tampering, yaitu metode deteksi yang menunjukkan bagian pada video yang telah dimanipulasi, dengan menganalisis frame, perhitungan histogram, dan grafik histogram. Dengan localization tampering tersebut maka dapat diketahui letak frame dan durasi pada video yang telah mengalami tampering .","PeriodicalId":53990,"journal":{"name":"JOURNAL OF INTERCONNECTION NETWORKS","volume":"279 1","pages":"10-15"},"PeriodicalIF":0.5000,"publicationDate":"2017-07-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"4","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JOURNAL OF INTERCONNECTION NETWORKS","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.15575/JOIN.V2I1.85","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"Q4","JCRName":"COMPUTER SCIENCE, THEORY & METHODS","Score":null,"Total":0}
引用次数: 4
Abstract
Video merupakan barang bukti digital yang salah satunya berasal dari handycam, dalam hal kejahatan video biasanya dimanipulasi untuk menghilangkan bukti-bukti yang ada di dalamnya, oleh sebab itu diperlukan analisis forensik untuk dapat mendeteksi keaslian video tersebut. Dalam penelitian ini di lakukan manipulasi video dengan attack cropping, zooming, rotation, dan grayscale, hal ini bertujuan untuk membandingkan antara rekaman video asli dan rekaman video tampering , dari rekaman video tersebut dianalisis dengan menggunakann metode localization tampering, yaitu metode deteksi yang menunjukkan bagian pada video yang telah dimanipulasi, dengan menganalisis frame, perhitungan histogram, dan grafik histogram. Dengan localization tampering tersebut maka dapat diketahui letak frame dan durasi pada video yang telah mengalami tampering .
期刊介绍:
The Journal of Interconnection Networks (JOIN) is an international scientific journal dedicated to advancing the state-of-the-art of interconnection networks. The journal addresses all aspects of interconnection networks including their theory, analysis, design, implementation and application, and corresponding issues of communication, computing and function arising from (or applied to) a variety of multifaceted networks. Interconnection problems occur at different levels in the hardware and software design of communicating entities in integrated circuits, multiprocessors, multicomputers, and communication networks as diverse as telephone systems, cable network systems, computer networks, mobile communication networks, satellite network systems, the Internet and biological systems.