PEMBERDAYAAN PEMUDA MELALUI SMILE (SMART VILLAGE) UNTUK MENCIPTAKAN GENERASI MASYARAKAT CERDAS DI GAMPOENG COT SEURANI KABUPATEN ACEH UTARA

Agus Muliaman, S. Zahara, Sirry Alvina, P. Fadhilah, M. Mirnawati
{"title":"PEMBERDAYAAN PEMUDA MELALUI SMILE (SMART VILLAGE) UNTUK MENCIPTAKAN GENERASI MASYARAKAT CERDAS DI GAMPOENG COT SEURANI KABUPATEN ACEH UTARA","authors":"Agus Muliaman, S. Zahara, Sirry Alvina, P. Fadhilah, M. Mirnawati","doi":"10.30811/vokasi.v7i1.3341","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Gampong Cot Seurani termasuk salah satu gampong tertua di kecamatan Muara Batu, yang lahirnya sebelum Kemerdekaan Republik Indonesia. Lingkungan disekitar gampoeng ini merupakan daerah desa yang berpotensi tinggi  namun kurangnya pemberdayaan masyarakat cerdas sehingga digunakannya smile (smart village) untuk menciptakan  generasi masyarakat cerdas, serta minimnya kemampuan dan keterampilan  dalam menciptakan generasi masyarakat cerdas di gampong Cot Seurani kabupaten Aceh Utara. Bersumber dari wawancara kepada Geuchik masalah yang ditemukan di gampoeng ini ialah 1) Kurangnya pemberdayaan masyarakat cerdas sehingga digunakannya smile (smart village) untuk menciptakan generasi masyarakat cerdas di gampong Cot Seurani kabupaten Aceh Utara, 2)Minimnya kemampuan dan keterampilan dalam menciptakan generasi masyarakat cerdas di gampong Cot Seurani kecamatan Muara Batu kabupaten Aceh Utara. Untuk mengatasi masalah ini maka dibutuhkan pemberdayaan pemuda melalui smile (smart village) di gampong cot seurani merupakan sebagai acuan masyarakat dalam menciptakan potensi berdasarkan kemampuannya masing-masing. smile (smart village) harus dipahami bahwa adanya dorongan dari bawah, yaitu dari masyarakat untuk lebih terbiasa menggali potensi dan meningkatkan kapasitas yang dimilikinya. Untuk mencapai tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat maka dibutuhkan pendekatan yang tepat sehingga pelaksaanan dapat berjalan secara efisien dengan metode sebagai berikut. 1) Metode Direct Instruction, dimaksudkan untuk menyampaikan informasi tentang materi yang bersifat teoritis dan umum, dalam hal ini diterapkan dalam bentuk pelatihan dengan parameter, pengetahuan, pemahaman, dan keterampilan  mitra mengenai Smart Village (SMILE), 2) Metode Dialog, dimaksudkan adanya tanya jawab yang terjalin 2 arah sehingga didapatkan feedback yang baik, dan pelaksana dapat membantu masalah yang dialami secara aktual oleh mitra. Dengan kegiatan ini diharapkan pemuda pemudi di Gampong Cot Seurani dapat mengimplementasikan penelitian ini. Berdasarkan hasil angket peserta pelatihan pada aspek kepuasan mendapatkan rata-rata nilai sebesar 93,8 (sangat tinggi), aspek ketertarikan rata-rata nilai yang didapat sebesar 92,3 (sangat tinggi), aspek motivasi mendapatkan rata-rata nilai sebesar 94,5 (sangat tinggi), aspek pengembangan diri rata-rata nilai yang didapat sebesar 92,7(sangat tinggi)","PeriodicalId":31762,"journal":{"name":"Jurnal Vokasi Kesehatan","volume":"93 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-03-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Vokasi Kesehatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30811/vokasi.v7i1.3341","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Gampong Cot Seurani termasuk salah satu gampong tertua di kecamatan Muara Batu, yang lahirnya sebelum Kemerdekaan Republik Indonesia. Lingkungan disekitar gampoeng ini merupakan daerah desa yang berpotensi tinggi  namun kurangnya pemberdayaan masyarakat cerdas sehingga digunakannya smile (smart village) untuk menciptakan  generasi masyarakat cerdas, serta minimnya kemampuan dan keterampilan  dalam menciptakan generasi masyarakat cerdas di gampong Cot Seurani kabupaten Aceh Utara. Bersumber dari wawancara kepada Geuchik masalah yang ditemukan di gampoeng ini ialah 1) Kurangnya pemberdayaan masyarakat cerdas sehingga digunakannya smile (smart village) untuk menciptakan generasi masyarakat cerdas di gampong Cot Seurani kabupaten Aceh Utara, 2)Minimnya kemampuan dan keterampilan dalam menciptakan generasi masyarakat cerdas di gampong Cot Seurani kecamatan Muara Batu kabupaten Aceh Utara. Untuk mengatasi masalah ini maka dibutuhkan pemberdayaan pemuda melalui smile (smart village) di gampong cot seurani merupakan sebagai acuan masyarakat dalam menciptakan potensi berdasarkan kemampuannya masing-masing. smile (smart village) harus dipahami bahwa adanya dorongan dari bawah, yaitu dari masyarakat untuk lebih terbiasa menggali potensi dan meningkatkan kapasitas yang dimilikinya. Untuk mencapai tujuan kegiatan pengabdian kepada masyarakat maka dibutuhkan pendekatan yang tepat sehingga pelaksaanan dapat berjalan secara efisien dengan metode sebagai berikut. 1) Metode Direct Instruction, dimaksudkan untuk menyampaikan informasi tentang materi yang bersifat teoritis dan umum, dalam hal ini diterapkan dalam bentuk pelatihan dengan parameter, pengetahuan, pemahaman, dan keterampilan  mitra mengenai Smart Village (SMILE), 2) Metode Dialog, dimaksudkan adanya tanya jawab yang terjalin 2 arah sehingga didapatkan feedback yang baik, dan pelaksana dapat membantu masalah yang dialami secara aktual oleh mitra. Dengan kegiatan ini diharapkan pemuda pemudi di Gampong Cot Seurani dapat mengimplementasikan penelitian ini. Berdasarkan hasil angket peserta pelatihan pada aspek kepuasan mendapatkan rata-rata nilai sebesar 93,8 (sangat tinggi), aspek ketertarikan rata-rata nilai yang didapat sebesar 92,3 (sangat tinggi), aspek motivasi mendapatkan rata-rata nilai sebesar 94,5 (sangat tinggi), aspek pengembangan diri rata-rata nilai yang didapat sebesar 92,7(sangat tinggi)
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
11
审稿时长
5 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信