Penerapan model pembelajaran explicit instruction terhadap hasil belajar gambar teknik

D. N. Sari, Chelsea Romaida Panjaitan, Enny Keristiana Sinaga, Suhairiani Suhairiani
{"title":"Penerapan model pembelajaran explicit instruction terhadap hasil belajar gambar teknik","authors":"D. N. Sari, Chelsea Romaida Panjaitan, Enny Keristiana Sinaga, Suhairiani Suhairiani","doi":"10.21831/jppfa.v7i2.28998","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran Gambar Teknik dengan standart kompetensi menerapkan dasar dasar gambar konstruksi bangunan pada kompetensi menggambar proyeksi orthogonal (MPO) melalui penerapan model pembelajaran Explicit Instruction di kelas XI SMK Negeri 5 Medan. Rancangan penelitian ini adalah rancangan penelitian tindakan kelas (PTK). Prosedur penelitian dikemas dalam bentuk siklus 1 pembelajaran menggambar  dasar dasar gambar kontruksi bangunan dan pada siklus II pembelajaran menggambar proyeksi orthogonal (MPO). Subjek penelitian ini peserta didik kelas XI Program keahlian Desain Permodelan dan Informasi Bangunan SMK Negeri 5 Medan yang berjumlah 27 peserta didik. Teknik pengumpulan data menggunakan tes dan observasi , sedangkan teknik analisis data hasil belajar peserta didik diperoleh dengan menganalisa tingkat ketuntasan peserta didik. Hasil penelitian diperoleh peningkatan hasil belajar peserta didik yaitu dari 24 peserta didik (88,8%) yang lulus pada siklus I menjadi 27 peserta didik (100% ) yang lulus pada siklus II. Berdasarkan pengamatan aktivitas peserta didik dengan menggunakan model pembelajaran Explicit Instruction dapat menuntun peserta didik lebih aktif dalam belajar dan menambah tanggung jawab dan kemandirian dalam diri peserta didik. Disimpulkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran Explicit Instruction dikelas XI Program Keahlian Desain Permodelan dan Informasi Bangunan pada mata pelajaran Gambar Teknik dengan standart kompetensi dasar-dasar gambar konstruksi bangunan dan kompetensi dasar menggambar proyeksi orthogonal pada SMK Negeri 5 Medan Tahun Ajaran 2016-2017 membuktikan peningkatan hasil belajar peserta didik yang siqnifikan.","PeriodicalId":30921,"journal":{"name":"Jurnal Pembangunan Pendidikan Fondasi dan Aplikasi","volume":" ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-11-09","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pembangunan Pendidikan Fondasi dan Aplikasi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21831/jppfa.v7i2.28998","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar peserta didik pada mata pelajaran Gambar Teknik dengan standart kompetensi menerapkan dasar dasar gambar konstruksi bangunan pada kompetensi menggambar proyeksi orthogonal (MPO) melalui penerapan model pembelajaran Explicit Instruction di kelas XI SMK Negeri 5 Medan. Rancangan penelitian ini adalah rancangan penelitian tindakan kelas (PTK). Prosedur penelitian dikemas dalam bentuk siklus 1 pembelajaran menggambar  dasar dasar gambar kontruksi bangunan dan pada siklus II pembelajaran menggambar proyeksi orthogonal (MPO). Subjek penelitian ini peserta didik kelas XI Program keahlian Desain Permodelan dan Informasi Bangunan SMK Negeri 5 Medan yang berjumlah 27 peserta didik. Teknik pengumpulan data menggunakan tes dan observasi , sedangkan teknik analisis data hasil belajar peserta didik diperoleh dengan menganalisa tingkat ketuntasan peserta didik. Hasil penelitian diperoleh peningkatan hasil belajar peserta didik yaitu dari 24 peserta didik (88,8%) yang lulus pada siklus I menjadi 27 peserta didik (100% ) yang lulus pada siklus II. Berdasarkan pengamatan aktivitas peserta didik dengan menggunakan model pembelajaran Explicit Instruction dapat menuntun peserta didik lebih aktif dalam belajar dan menambah tanggung jawab dan kemandirian dalam diri peserta didik. Disimpulkan bahwa pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran Explicit Instruction dikelas XI Program Keahlian Desain Permodelan dan Informasi Bangunan pada mata pelajaran Gambar Teknik dengan standart kompetensi dasar-dasar gambar konstruksi bangunan dan kompetensi dasar menggambar proyeksi orthogonal pada SMK Negeri 5 Medan Tahun Ajaran 2016-2017 membuktikan peningkatan hasil belajar peserta didik yang siqnifikan.
技术形象学习成果的显性教学模式解读
本研究的目的是通过在XI SMK State 5 Medan应用显式教学学习模型,了解在技术形象研究中,通过能力标准,在能力绘图正交投影(MPO)上应用建筑结构图像的基础,提高参与者的学习成果。这个研究项目是一个集体行动计划(PTK)。研究过程以描述建筑物结构的基本图像的1学习周期和描述正交投影(MPO)的II学习周期的形式进行。本研究课题参加了XI设计类和SMK建筑信息计划状态5现场27名参与者接受了教育。数据收集技术使用测试和观察,而数据分析技术学习参与者是通过分析增强参与者的程度来获得的。研究结果使第一周期排名前24位(88.8%)的毕业生的研究结果增加到第二周期排名前27位(100%)的毕业生。基于对受教育参与者活动的观察,使用显式教学学习模型可以引导受教育参与者更积极地学习,并在受教育参与者中增加责任感和独立性。得出的结论是,在研究技术图像中,使用显性教学学习模型的学习被列为XI模型设计和建筑信息课程,建筑施工的基本能力和描绘正交投影的基本能力标准在SMK State 2016-2017年的5个研究年表明,学习结果有所改善最合格的参与者。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
3
审稿时长
24 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信