Kapabilitas Dinas Kesehatan Provinsi Riau Dalam Mencegah Peningkatan Positivity Rate Covid-19 Varian Omicron di Provinsi Riau Tahun 2022

Nurul Mutmainnah Jamil, Dyah Vinianti, Nadhila Adhani
{"title":"Kapabilitas Dinas Kesehatan Provinsi Riau Dalam Mencegah Peningkatan Positivity Rate Covid-19 Varian Omicron di Provinsi Riau Tahun 2022","authors":"Nurul Mutmainnah Jamil, Dyah Vinianti, Nadhila Adhani","doi":"10.33369/pendipa.6.3.631-639","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Virus penyebab Covid-19 yaitu SARS-CoV-2 terus mengalami mutasi membentuk varian baru. Varian terbaru yang telah terdeteksi, yaitu varian Omicron atau yang dikenal sebagai varian B.1.1.529, memiliki kecepatan penularan yang tinggi hingga mencapai 5 kali lipat dari varian sebelumnya termasuk varian Delta. Sejak terakhir puncak kasus harian Covid-19 pada bulan Juli 2021 lalu menyentuh angka 56.000 kasus baru per hari, untuk pertama kalinya di tahun 2022 tingkat kasus baru menyentuh angka 64.147 kasus konfirmasi positif per tanggal 16 Februari 2022 terkhusus Provinsi Riau, terjadi penambahan kasus aktif baru sebanyak 539. Angka ini dinilai cukup tinggi karena Provinsi Riau termasuk ke dalam 10 besar provinsi dengan jumlah kasus positf terbanyak saat ini. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis kapasitas Dinas Kesehatan Provinsi Riau dalam mencegah peningkatan positiviy rate yang melonjak drastis. Berdasarkan hasil penelitian kapasitas Dinas Kesehatan Provinsi Riau dalam mencegah peningkatan positivity rate varian omicron berfokus pada mitigasi dan peningkatan kesiapsiagaan diantaranya: (1) promosi pola hidup sehat dan pengetatan pemberlakuan 3M, (2) pembatasan kegiatan masyarakat, (3) percepatan vaksin serta, (4) penyediaan sarana dan prasarana rumah sakit. Kesimpulan dalam penelitan ini meskipun penanggulangan Covid-19 varian omicron sudah tergolong baik di Provinsi Riau, beberapa upaya perlu ditingkatkan oleh pemerintah daerah dalam mengantisipasi skenario terburuk apabila positiviy rate melonjak tinggi mengingat tantangan dalam penanganan Covid-19 dari aspek geografis serta ketersediaan fasilitas laboratorium yang belum maksimal.","PeriodicalId":52822,"journal":{"name":"Pendipa","volume":" ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-10-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Pendipa","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33369/pendipa.6.3.631-639","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Virus penyebab Covid-19 yaitu SARS-CoV-2 terus mengalami mutasi membentuk varian baru. Varian terbaru yang telah terdeteksi, yaitu varian Omicron atau yang dikenal sebagai varian B.1.1.529, memiliki kecepatan penularan yang tinggi hingga mencapai 5 kali lipat dari varian sebelumnya termasuk varian Delta. Sejak terakhir puncak kasus harian Covid-19 pada bulan Juli 2021 lalu menyentuh angka 56.000 kasus baru per hari, untuk pertama kalinya di tahun 2022 tingkat kasus baru menyentuh angka 64.147 kasus konfirmasi positif per tanggal 16 Februari 2022 terkhusus Provinsi Riau, terjadi penambahan kasus aktif baru sebanyak 539. Angka ini dinilai cukup tinggi karena Provinsi Riau termasuk ke dalam 10 besar provinsi dengan jumlah kasus positf terbanyak saat ini. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis kapasitas Dinas Kesehatan Provinsi Riau dalam mencegah peningkatan positiviy rate yang melonjak drastis. Berdasarkan hasil penelitian kapasitas Dinas Kesehatan Provinsi Riau dalam mencegah peningkatan positivity rate varian omicron berfokus pada mitigasi dan peningkatan kesiapsiagaan diantaranya: (1) promosi pola hidup sehat dan pengetatan pemberlakuan 3M, (2) pembatasan kegiatan masyarakat, (3) percepatan vaksin serta, (4) penyediaan sarana dan prasarana rumah sakit. Kesimpulan dalam penelitan ini meskipun penanggulangan Covid-19 varian omicron sudah tergolong baik di Provinsi Riau, beberapa upaya perlu ditingkatkan oleh pemerintah daerah dalam mengantisipasi skenario terburuk apabila positiviy rate melonjak tinggi mengingat tantangan dalam penanganan Covid-19 dari aspek geografis serta ketersediaan fasilitas laboratorium yang belum maksimal.
2022年,廖内卫生服务部门有能力防止廖内所有欧米克n变种的19种正异性化
导致Covid-19的病毒SARS-CoV-2继续变异形成新的变种。最新发现的变种,也就是欧米克隆,也就是所谓的变种B. 1.1529,其感染率是以前变种的5倍,包括三角洲变种。自2021年7月最新的Covid-19例案件达到5.6万例新病例的峰值以来,到2022年2月16日,新病例的发病率首次达到64.147例,为廖内最具争议性的新病例增加了539例。这个数字被认为是相当高的,因为廖内省被列为十大省份,目前正方体病例数量最多。本研究的目的是分析廖内卫生保健的能力,以防止阳性率急剧上升。根据廖内卫生保健能力研究的结果,omicron变体的正规性和预防措施增加集中在减轻和提高以下方面:(1)健康的生活模式和限制3M;(2)限制公共活动;(3)加速疫苗;(4)提供设施和基础设施。这项研究的结论,尽管欧米克-19种变体在廖内已得到很好的补偿,但鉴于Covid-19的地理处理和实验室设施的可用性方面的挑战,地方政府需要加强对最坏情况的评估。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
40
审稿时长
6 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信