IMPLEMENTASI GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH SD IT

Mujibud dakwah
{"title":"IMPLEMENTASI GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH SD IT","authors":"Mujibud dakwah","doi":"10.23917/VARIDIKA.V32I2.13138","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan implementasi gaya kepemimpinan transformasional yang ditinjau dari : 1) Perenapan dimensi idealized influence, 2) penerapan dimensi inspirational motivation, 3) penerapan dimensi intelektual stimulation, 4) penerapan dimensi individualized consideration oleh kepala sekolah dalam memimpin SDIT Muhammadiyah Al Kautsar. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan desain pendekatan fenomenologi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1) Kepala sekolah menerapkan dimensi idealized influence ditunjukkan dari integritas mengelola visi dan misi, keteladan dalam menjalankan tugas dan kemampuan dalam menyelesaikan permasalahan, 2) Kepala sekolah menerapkan dimensi inspirational motivation ditunjukkan dari kemampuan dalam menjadi insiprasi bawahan dan kemampuan memberi motivasi bawahan, 3) Kepala sekolah menerapkan dimensi intelektual stimulation ditunjukkan dari kemampuan dalam menerapkan kepemimpinan kolektif dan kemampuan dalam memberikan tindakan nyata yang memicu munculnya ide atau gagasan baru dalam menyelesaikan permasalahan melalui pemberdayaan bawahan, 4) Kepala sekolah menerapkan dimensi individualized consideration ditunjukkan dari perilaku yang bersahabat, saling adanya kepercayaan, saling menghormati dan hubungan yang sangat hangat dalam kerja sama antara pemimpin dengan anggota kelompok dan kemampuan dalam memperhatikan kebutuhan bawahan/pengikut akan pengembangan karir.","PeriodicalId":56249,"journal":{"name":"Jurnal Varidika","volume":" ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-12-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Varidika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.23917/VARIDIKA.V32I2.13138","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan implementasi gaya kepemimpinan transformasional yang ditinjau dari : 1) Perenapan dimensi idealized influence, 2) penerapan dimensi inspirational motivation, 3) penerapan dimensi intelektual stimulation, 4) penerapan dimensi individualized consideration oleh kepala sekolah dalam memimpin SDIT Muhammadiyah Al Kautsar. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan desain pendekatan fenomenologi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : 1) Kepala sekolah menerapkan dimensi idealized influence ditunjukkan dari integritas mengelola visi dan misi, keteladan dalam menjalankan tugas dan kemampuan dalam menyelesaikan permasalahan, 2) Kepala sekolah menerapkan dimensi inspirational motivation ditunjukkan dari kemampuan dalam menjadi insiprasi bawahan dan kemampuan memberi motivasi bawahan, 3) Kepala sekolah menerapkan dimensi intelektual stimulation ditunjukkan dari kemampuan dalam menerapkan kepemimpinan kolektif dan kemampuan dalam memberikan tindakan nyata yang memicu munculnya ide atau gagasan baru dalam menyelesaikan permasalahan melalui pemberdayaan bawahan, 4) Kepala sekolah menerapkan dimensi individualized consideration ditunjukkan dari perilaku yang bersahabat, saling adanya kepercayaan, saling menghormati dan hubungan yang sangat hangat dalam kerja sama antara pemimpin dengan anggota kelompok dan kemampuan dalam memperhatikan kebutuhan bawahan/pengikut akan pengembangan karir.
SD IT校长变革性领导风格的实施
本研究的目的是描述变革型领导风格的实施,其基础是:(1)呼吸理想化的影响维度,(2)应用励志动机维度,(3)应用智力刺激维度,(4)学校校长在领导SDIT Muhammadiyah Al Kautsar时应用个性化考虑维度。本研究采用了定性的方法和现象学的方法设计。研究表明:(1)主体应用了诚信管理愿景和使命、执行任务的能力和解决问题的能力所表现出的理想化影响力维度,3) 主体应用智力刺激维度,表现为运用集体领导的能力和采取实际行动的能力,在通过贫困解决问题时引发新的想法或想法,4)主体应用友好行为表现出的个性化考虑维度,领导者和团队成员之间相互信任、相互尊重,合作关系非常热烈,能够观察黑社会/追随者的职业发展需求。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
11
审稿时长
5 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信