Perpustakaan Perguruan Tinggi Sebagai Prime Mover Peningkatan Kompetensi Literasi Informasi Mahasiswa

Budi Handari
{"title":"Perpustakaan Perguruan Tinggi Sebagai Prime Mover Peningkatan Kompetensi Literasi Informasi Mahasiswa","authors":"Budi Handari","doi":"10.21043/LIBRARIA.V5I2.2777","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pesatnya perkembangan teknologi informasi mempengaruhi semua aspek kehidupan, termasuk pendidikan. Di bidang Pendidikan Tinggi, kompetensi literasi informasi memainkan peran penting dalam keseluruhan pendidikan mahasiswa. Salah satu misi perpustakaan perguruan tinggi adalah meningkatkan literasi informasi pengguna. Karena itu perpustakaan perguruan tinggi harus mampu berfungsi sebagai prime mover peningkatan kompetensi literasi mahasiswa. Literasi informasi berhubungan erat dengan tugas pokok pelayanan perpustakaan. Peningkatan kompetensi literasi informasi merupakan upaya pemberdayaan mahasiswa di bidang informasi, di antaranya melalui pendidikan pengguna. Dampak lain dari perkembangan teknologi informasi adalah meningkatnya permintaan informasi digital. Pencari informasi tidak lagi puas hanya dengan materi cetak. Untuk memenuhi tuntutan tersebut, pembangunan dan pendayagunaan perpustakaan digital sangat mendukung terlaksananya fungsi perpustakaan perguruan tinggi sebagai prime mover peningkatan kompetensi literasi informasi mahasiswa.","PeriodicalId":55732,"journal":{"name":"Libraria Jurnal Perpustakaan","volume":"5 1","pages":"277-304"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2017-12-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Libraria Jurnal Perpustakaan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21043/LIBRARIA.V5I2.2777","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Pesatnya perkembangan teknologi informasi mempengaruhi semua aspek kehidupan, termasuk pendidikan. Di bidang Pendidikan Tinggi, kompetensi literasi informasi memainkan peran penting dalam keseluruhan pendidikan mahasiswa. Salah satu misi perpustakaan perguruan tinggi adalah meningkatkan literasi informasi pengguna. Karena itu perpustakaan perguruan tinggi harus mampu berfungsi sebagai prime mover peningkatan kompetensi literasi mahasiswa. Literasi informasi berhubungan erat dengan tugas pokok pelayanan perpustakaan. Peningkatan kompetensi literasi informasi merupakan upaya pemberdayaan mahasiswa di bidang informasi, di antaranya melalui pendidikan pengguna. Dampak lain dari perkembangan teknologi informasi adalah meningkatnya permintaan informasi digital. Pencari informasi tidak lagi puas hanya dengan materi cetak. Untuk memenuhi tuntutan tersebut, pembangunan dan pendayagunaan perpustakaan digital sangat mendukung terlaksananya fungsi perpustakaan perguruan tinggi sebagai prime mover peningkatan kompetensi literasi informasi mahasiswa.
大学图书馆作为优先者提高学生信息素权
信息技术的发展影响到生活的方方面面,包括教育。在高等教育中,识字信息能力在整个学生教育中起着重要作用。大学图书馆的使命之一是提高用户的信息素养。这就是为什么大学图书馆必须能够成为提高学生识字能力的主要推动者。信息文献与图书馆服务树任务密切相关。提高信息素养是在信息领域增强学生能力的一项努力,包括通过用户教育。信息技术发展的另一个影响是对数字信息的需求增加。信息寻求者不再仅仅满足于印刷品。为了满足这些需求,数字图书馆的开发和使用有力地支持了大学图书馆作为提高学生识字能力的原动力的功能的发挥。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
审稿时长
24 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信