{"title":"Eksplorasi Etnomatematika Motif Batik Lampung pada Penerapan Materi Grafik Fungsi","authors":"Emiliana Ningtyas Sutrisno, Louise M. Saija","doi":"10.21831/jpms.v9i2.44943","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Etnomatematika merupakan gabungan antara materi pelajaran matematika dengan kearifan lokal potensial untuk diterapkan dan digunakan oleh para guru di Indonesia dalam upaya memperkenalkan konsep matematis. Hal ini disebabkan banyaknya tradisi dan kebudayaan pada setiap daerah di Indonesia, salah satunya dari Provinsi Lampung. Lampung memiliki motif batik khas yang dipengaruhi oleh lingkungan dan kebudayaan. Tujuan penelitian ini untuk melakukan eksplorasi terhadap motif batik khas Lampung dengan materi grafik fungsi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motif Siger terbentuk dari fungsi trigonometri. Mutlak dan ln motif Sembagi/Cilugam terbentuk dari fungsi mutlak dan persamaan garis motif Pucuk Rebung terbentuk dari fungsi mutlak motif Payung Agung terbentuk dari fungsi trigonometri, mutlak, kuadrat, dan persamaan garis.","PeriodicalId":31765,"journal":{"name":"Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains","volume":" ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21831/jpms.v9i2.44943","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Etnomatematika merupakan gabungan antara materi pelajaran matematika dengan kearifan lokal potensial untuk diterapkan dan digunakan oleh para guru di Indonesia dalam upaya memperkenalkan konsep matematis. Hal ini disebabkan banyaknya tradisi dan kebudayaan pada setiap daerah di Indonesia, salah satunya dari Provinsi Lampung. Lampung memiliki motif batik khas yang dipengaruhi oleh lingkungan dan kebudayaan. Tujuan penelitian ini untuk melakukan eksplorasi terhadap motif batik khas Lampung dengan materi grafik fungsi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa motif Siger terbentuk dari fungsi trigonometri. Mutlak dan ln motif Sembagi/Cilugam terbentuk dari fungsi mutlak dan persamaan garis motif Pucuk Rebung terbentuk dari fungsi mutlak motif Payung Agung terbentuk dari fungsi trigonometri, mutlak, kuadrat, dan persamaan garis.