Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Keterlambatan Pengobatan Pada Wanita Penderita Kanker Payudara Di Rumah Sakit Umum Daerah Simeulue Tahun 2018

Kartini Kartini, Namora Lamongga Lubis, Tengku Moriza
{"title":"Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Keterlambatan Pengobatan Pada Wanita Penderita Kanker Payudara Di Rumah Sakit Umum Daerah Simeulue Tahun 2018","authors":"Kartini Kartini, Namora Lamongga Lubis, Tengku Moriza","doi":"10.31965/INFOKES.VOL17.ISS1.240","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kanker payudara dapat dideteksi dini dengan melakukan pemeriksaan payudara sendiri (SADARI) yang bertujuan mencegah risiko tingkat lanjut dan dapat menurunkan angka kematian pada penderita, karena kanker dapat ditemukan lebih awal sehingga akan memberikan harapan hidup yang lebih lama. Tujuan peneliti ini untuk mengetahui faktor keterlambatan pengobatan pada wanita penderita kanker payudara di RSUD Kabupaten Simeulue tahun 2018. Penelitian ini meggunakan kualitatif yaitu metode penelitian yang dilakukan dengan tujuan utama untuk membuat gambaran atau deskripsi tentang Faktor keterlambatan pengobatan pada wanita penderita kanker payudara di RSUD Kabupaten Simeulue. Analisis data meliputi pengelolahan data dengan tahapan data reduction, data display, dan conclusion or verificasion. hasil penelitian diperoleh informasi terjadinya keterlambatan pengobatan kanker payudara salah satunya oleh tingkat pendidikan informan, pengentahuan dan fasilitas pengobatan yang kurang lengkap, sehingga mengakibatkan terjadinya keterlambatan dalam penanganan kanker payudara. Sedangakan faktor pendukung keluarga, teman dan petugas kesehatan hanya meyakinkan informan untuk segera mengobati penyakitnya secara tuntas. Faktor keterlambatan pengobatan yaitu pendidikan dan pengetahuan rendah, keterlambatan pengobatan di tempat pengobatan sebelumnya tidak lengkap, faktor keterlambatan pengobatan karena ketiga komponen faktor ini baik keluarga, teman ataupun petugas kesehatan hanya menguatkan informan untuk segera mengobati penyakitnya.","PeriodicalId":34064,"journal":{"name":"Jurnal Info Kesehatan","volume":" ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"4","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Info Kesehatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31965/INFOKES.VOL17.ISS1.240","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 4

Abstract

Kanker payudara dapat dideteksi dini dengan melakukan pemeriksaan payudara sendiri (SADARI) yang bertujuan mencegah risiko tingkat lanjut dan dapat menurunkan angka kematian pada penderita, karena kanker dapat ditemukan lebih awal sehingga akan memberikan harapan hidup yang lebih lama. Tujuan peneliti ini untuk mengetahui faktor keterlambatan pengobatan pada wanita penderita kanker payudara di RSUD Kabupaten Simeulue tahun 2018. Penelitian ini meggunakan kualitatif yaitu metode penelitian yang dilakukan dengan tujuan utama untuk membuat gambaran atau deskripsi tentang Faktor keterlambatan pengobatan pada wanita penderita kanker payudara di RSUD Kabupaten Simeulue. Analisis data meliputi pengelolahan data dengan tahapan data reduction, data display, dan conclusion or verificasion. hasil penelitian diperoleh informasi terjadinya keterlambatan pengobatan kanker payudara salah satunya oleh tingkat pendidikan informan, pengentahuan dan fasilitas pengobatan yang kurang lengkap, sehingga mengakibatkan terjadinya keterlambatan dalam penanganan kanker payudara. Sedangakan faktor pendukung keluarga, teman dan petugas kesehatan hanya meyakinkan informan untuk segera mengobati penyakitnya secara tuntas. Faktor keterlambatan pengobatan yaitu pendidikan dan pengetahuan rendah, keterlambatan pengobatan di tempat pengobatan sebelumnya tidak lengkap, faktor keterlambatan pengobatan karena ketiga komponen faktor ini baik keluarga, teman ataupun petugas kesehatan hanya menguatkan informan untuk segera mengobati penyakitnya.
分析影响2018年西美鲁地区乳腺癌妇女治疗延迟的因素
乳癌可以通过自我检查来及早发现,它可以预防高级乳癌的风险,并可以降低患者的死亡率,因为它可以让人更早发现乳癌,从而延长寿命。该研究人员的目标是确定2018年Simeulue县乳腺癌妇女治疗延迟的因素。该研究用定性的方法进行,其主要目的是为Simeulue区的乳腺癌妇女的治疗延误因素绘制或描述。数据分析包括数据管理的阶段,数据显示,和结论或验证。调查发现,乳腺癌治疗延迟的原因之一是告密者的教育水平、知识和不完善的治疗设施,导致乳腺癌治疗推迟。尽管如此,家庭、朋友和卫生工作者只能说服线人尽快治疗他的疾病。较晚的治疗因素包括教育和低知识,较早治疗的治疗延误,由于这三种因素的治疗,无论是家人、朋友还是卫生工作者都只鼓励线人立即治疗他的疾病。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
10
审稿时长
20 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信