{"title":"Implementasi Regulasi Pasar Modal Syariah Pada Sharia Online Trading System (SOTS)","authors":"Yussi Septa Prasetia","doi":"10.21093/AT.V2I2.726","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Perkembangan pasar modal syariah di Indonesia sampai saat ini telah menunjukkan hal yang positif. Perkembangan ini terlihat dengan meningkatnya produk pasar modal, diterbitkanya regulasi tentang pasar modal dan peningkatan fasilitas shariah online trading sistem (SOTS). SOTS di terbitkan oleh perusahaan anggota bursa sebagai wujud sistem yang merepresentasikan regulasi transaksi dipasar modal. SOTS dihararpkan dapat meningkatakn jumlah investor, meningkatkan nilai transaksi pasar modal, memudahkan investor dalam bertransaksi dan mendapatkan informasi perusahaan. Sedangkan regulasi pasar modal diharapkan mampu merubah paradigma investor muslim tentang pasar modal dan dan meningkatkan kepercayaan investor muslim dalam investasi saham.","PeriodicalId":31300,"journal":{"name":"Altijary","volume":"2 1","pages":"133-144"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2017-12-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"11","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Altijary","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21093/AT.V2I2.726","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 11
Abstract
Perkembangan pasar modal syariah di Indonesia sampai saat ini telah menunjukkan hal yang positif. Perkembangan ini terlihat dengan meningkatnya produk pasar modal, diterbitkanya regulasi tentang pasar modal dan peningkatan fasilitas shariah online trading sistem (SOTS). SOTS di terbitkan oleh perusahaan anggota bursa sebagai wujud sistem yang merepresentasikan regulasi transaksi dipasar modal. SOTS dihararpkan dapat meningkatakn jumlah investor, meningkatkan nilai transaksi pasar modal, memudahkan investor dalam bertransaksi dan mendapatkan informasi perusahaan. Sedangkan regulasi pasar modal diharapkan mampu merubah paradigma investor muslim tentang pasar modal dan dan meningkatkan kepercayaan investor muslim dalam investasi saham.