Pengaruh leader member exchange terhadap kinerja karyawan dengan budaya tri hita karana sebagai pemoderasi

Ketut Gunawan, Fridayana Yudiaatmaja, Nyoman Suandana, Ni Ketut Adi Mekarsari
{"title":"Pengaruh leader member exchange terhadap kinerja karyawan dengan budaya tri hita karana sebagai pemoderasi","authors":"Ketut Gunawan, Fridayana Yudiaatmaja, Nyoman Suandana, Ni Ketut Adi Mekarsari","doi":"10.21067/jem.v18i3.7449","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian bertujuan untuk menyelidiki pengaruh Leader Member Exchange (LMX) terhadap kinerja karyawan, serta peran budaya tri hita karana sebagai moderator pengaruh LMX terhadap kinerja karyawan. Penelitian dilakukan di Perumda Air Minum Tirta Hita, Kabupaten Buleleng, sebanyak 73 karyawannya terlibat dalam penelitian ini. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dan analisis Regresi Moderat untuk analisis data. Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh yang signifikan dari LMX terhadap kinerja karyawan, budaya tri hita karana berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan, dan interaksi LMX dengan budaya tri hita karana dapat memperkuat kinerja karyawan. Pembahasan mengenai point-point penting dalam budaya tri hita karana dapat diadopsi sebagai stimulus dalam meningkatkan LMX dan kinerja karyawan di Perumda Air Minum Tirta Hita.","PeriodicalId":31068,"journal":{"name":"Jurnal Ekonomi Modernisasi","volume":" ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-03-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ekonomi Modernisasi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21067/jem.v18i3.7449","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian bertujuan untuk menyelidiki pengaruh Leader Member Exchange (LMX) terhadap kinerja karyawan, serta peran budaya tri hita karana sebagai moderator pengaruh LMX terhadap kinerja karyawan. Penelitian dilakukan di Perumda Air Minum Tirta Hita, Kabupaten Buleleng, sebanyak 73 karyawannya terlibat dalam penelitian ini. Penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif dan analisis Regresi Moderat untuk analisis data. Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh yang signifikan dari LMX terhadap kinerja karyawan, budaya tri hita karana berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan, dan interaksi LMX dengan budaya tri hita karana dapat memperkuat kinerja karyawan. Pembahasan mengenai point-point penting dalam budaya tri hita karana dapat diadopsi sebagai stimulus dalam meningkatkan LMX dan kinerja karyawan di Perumda Air Minum Tirta Hita.
三等文化karana的领导人交换对员工绩效的影响
本研究旨在调查领导-成员交流(LMX)对员工绩效的影响,以及黑人卡拉纳文化在LMX对员工绩效影响中的调节作用。这项研究是在位于泡泡国会大厦的黑带饮用水公司进行的,有73名员工参与了这项研究。研究使用定量方法和适度回归分析进行数据分析。研究表明,LMX对员工绩效有显著影响,卡拉纳黑人文化对员工绩效也有显著影响。谈论卡拉纳黑三文化的要点可以作为提高LMX和黑轮胎饮用水公司员工绩效的激励措施。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
10
审稿时长
6 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信