Desain Struktur Jembatan Kereta Api Tipe Concrete Through Arch: Studi Kasus Jembatan Kereta Api BH 1828 Purworejo

Algazt Aryad Masagala
{"title":"Desain Struktur Jembatan Kereta Api Tipe Concrete Through Arch: Studi Kasus Jembatan Kereta Api BH 1828 Purworejo","authors":"Algazt Aryad Masagala","doi":"10.18196/st.v25i1.13734","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Jembatan rel kereta api BH 1828 berlokasi di Butuh, Kutoarjo, Purworejo. Desain struktur jembatan tipe through arch memiliki lebar 4,9m, panjang bentang total 46 m, dan tinggi 7,5 m. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh dimensi dan kebutuhan penulangan, serta besar nilai lendutan dengan mengacu pada PM No. 60 Tahun 2012 tentang Persyaratan Teknis Rel Kereta Api, SNI 2833:2016 tentang Perencanaan Jembatan Terhadap Beban Gempa, dan RSNI T-12-2004 sebagai Perencanaan Struktur Beton untuk Jembatan. Desain dilakukan secara bertahap yang dimulai dari penentuan jenis struktur yang dipergunakan, dimensi struktur, pemodelan komputer, pembebanan, perancangan tulangan dan kontrol lendutan. Berdasarkan perhitungan diperoleh dimensi; girder eksterior, interior, diafragma, dan arch memiliki dimensi 450 x 650 mm; dimensi hanger dan bracing 450 x 450 mm. Untuk nilai lendutan maksimal tengah bentang sebesar 0,054 m lebih kecil dari lendutan izin L/800 = 0,058 m.","PeriodicalId":33667,"journal":{"name":"Semesta Teknika","volume":" ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-05-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Semesta Teknika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.18196/st.v25i1.13734","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Jembatan rel kereta api BH 1828 berlokasi di Butuh, Kutoarjo, Purworejo. Desain struktur jembatan tipe through arch memiliki lebar 4,9m, panjang bentang total 46 m, dan tinggi 7,5 m. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh dimensi dan kebutuhan penulangan, serta besar nilai lendutan dengan mengacu pada PM No. 60 Tahun 2012 tentang Persyaratan Teknis Rel Kereta Api, SNI 2833:2016 tentang Perencanaan Jembatan Terhadap Beban Gempa, dan RSNI T-12-2004 sebagai Perencanaan Struktur Beton untuk Jembatan. Desain dilakukan secara bertahap yang dimulai dari penentuan jenis struktur yang dipergunakan, dimensi struktur, pemodelan komputer, pembebanan, perancangan tulangan dan kontrol lendutan. Berdasarkan perhitungan diperoleh dimensi; girder eksterior, interior, diafragma, dan arch memiliki dimensi 450 x 650 mm; dimensi hanger dan bracing 450 x 450 mm. Untuk nilai lendutan maksimal tengah bentang sebesar 0,054 m lebih kecil dari lendutan izin L/800 = 0,058 m.
列车桥结构混凝土穿拱设计——以BH 1828 Purworejo消防桥为例
BH 1828铁路桥,位于Purworejo Kutoarjo的Butuh。桥梁式贯通拱的设计结构宽度为4.9m,总长为46m,高度为7.5m。本研究旨在通过参考2012年第60号PM《铁路Rel技术条件》、SNI 2833:2016《抗颠簸桥梁规划》,-和RSNI T-12-2004作为桥梁的具体结构规划。设计是从确定使用的结构类型、结构尺寸、计算机建模、分布、骨骼设计和硬化控制开始逐步进行的。根据计算得出的尺寸;外部、内部、横隔梁和拱形梁尺寸450 x 650 mm;吊架和支撑的尺寸为450 x 450 m。形状的最大中间投影值等于0.054 m,小于L/800允许投影值=0.058 m。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
10
审稿时长
12 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信