Analisis Rasio Likuiditas dan Rasio Profitabilitas untuk Mengukur Kinerja Keuangan pada PT Telekomunikasi Indonesia Tbk Periode 2021-2023

M. Riyanto
{"title":"Analisis Rasio Likuiditas dan Rasio Profitabilitas untuk Mengukur Kinerja Keuangan pada PT Telekomunikasi Indonesia Tbk Periode 2021-2023","authors":"M. Riyanto","doi":"10.55049/jeb.v16i2.307","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pertumbuhan rasio likuiditas PT. Telkom Indonesia Tbk (Persero) semenjak 2021-2023 baik quick ratio dan current ratio juga cash ratio cenderungmenurun. Penurunan ini merupakan cerminan bahwa kinerja keuangan perusahaan PT. Telkom Indonesia Tbk (Persero) dalam tahun-tahun terakhir masuk dalam kategori kurang baik. Profitabilitas PT. Telkom Indonesia Tbk (Persero), untuk Net Profit Margin pada tahun 2022 dan 2023 mengalami penurunan, hal ini menandakan pada tahun tersebut kinerja keuangan perusahaan belum maksimal sementara tahun 2020 meningkat yang artinya terdapat peningkatan dari sisi kinerja keuangan, dari sisi penekanan biaya untuk memperoleh profit bersih. Di lain hal, Return on Investmen sejak  2021-2023 cenderung menurun, sehingga menunjukkan bahwa kinerja keuangan dari arah pengelolaan aktiva untuk mendapatkan profit yang bersih masih belum maksimal. Sementara itu juga, Return on Equity pada tahun 2022menurun, namun di periode 2023 meningkat. Hal tersebut memberikan arti  bahwa kinerja keuangan perusahaan dari arah pengelolaan ekuitas mengalami perubahan ke sisi yang lebih sehat.","PeriodicalId":31741,"journal":{"name":"Jurnal Ekonomi dan Bisnis","volume":"1 12","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-07-22","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ekonomi dan Bisnis","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55049/jeb.v16i2.307","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pertumbuhan rasio likuiditas PT. Telkom Indonesia Tbk (Persero) semenjak 2021-2023 baik quick ratio dan current ratio juga cash ratio cenderungmenurun. Penurunan ini merupakan cerminan bahwa kinerja keuangan perusahaan PT. Telkom Indonesia Tbk (Persero) dalam tahun-tahun terakhir masuk dalam kategori kurang baik. Profitabilitas PT. Telkom Indonesia Tbk (Persero), untuk Net Profit Margin pada tahun 2022 dan 2023 mengalami penurunan, hal ini menandakan pada tahun tersebut kinerja keuangan perusahaan belum maksimal sementara tahun 2020 meningkat yang artinya terdapat peningkatan dari sisi kinerja keuangan, dari sisi penekanan biaya untuk memperoleh profit bersih. Di lain hal, Return on Investmen sejak  2021-2023 cenderung menurun, sehingga menunjukkan bahwa kinerja keuangan dari arah pengelolaan aktiva untuk mendapatkan profit yang bersih masih belum maksimal. Sementara itu juga, Return on Equity pada tahun 2022menurun, namun di periode 2023 meningkat. Hal tersebut memberikan arti  bahwa kinerja keuangan perusahaan dari arah pengelolaan ekuitas mengalami perubahan ke sisi yang lebih sehat.
用于衡量 PT Telekomunikasi Indonesia Tbk 2021-2023 年财务业绩的流动性比率和盈利性比率分析
从 2021-2023 年印尼电信公司(PT Telkom Indonesia Tbk)的流动比率增长情况来看,速动比率和流动比率以及现金比率都呈下降趋势。这一下降反映出印尼电信公司近年来的财务表现不佳。印尼电信公司在2022年和2023年的净利润率有所下降,这表明该年度公司的财务业绩没有达到最大化,而2020年的净利润率有所上升,这意味着公司在财务业绩方面有所增长,即通过压低成本来获得净利润。另一方面,2021-2023 年的投资回报率呈下降趋势,这说明从管理资产获取净利润的方向来看,财务绩效仍未达到最佳。同时,2022 年的净资产收益率有所下降,但 2023 年有所上升。这说明公司从股权管理方向出发的财务绩效已经向更健康的方向转变。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
审稿时长
15 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信