Analisis Potensi Bahaya Dengan Teknik JSA dan Dampaknya Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Pada Pengoperasian Alat Survei Side Scan Sonar (SSS) Dalam Proyek Site Survei Minyak dan Gas di Puau Natuna Tahun 2023

Rendra Mahessa Putra, Edison C Sembiring, Soehatman Ramli
{"title":"Analisis Potensi Bahaya Dengan Teknik JSA dan Dampaknya Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Pada Pengoperasian Alat Survei Side Scan Sonar (SSS) Dalam Proyek Site Survei Minyak dan Gas di Puau Natuna Tahun 2023","authors":"Rendra Mahessa Putra, Edison C Sembiring, Soehatman Ramli","doi":"10.36418/syntax-literate.v9i7.15803","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"\n \n \nIndustri minyak dan gas bumi memiliki risiko tinggi terkait kecelakaan kerja, termasuk potensi bahaya yang terkait dengan penggunaan alat survei Side Scan Sonar (SSS) dalam survei laut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tahapan operasi SSS, mengidentifikasi potensi bahaya dengan Teknik Analisis Keselamatan Kerja (JSA), dan merumuskan langkah-langkah pengendalian bahaya. Melalui pendekatan ini, penelitian ini bertujuan untuk memberikan kontribusi yang relevan dalam bidang keselamatan dan kesehatan kerja serta mendorong penerapan JSA dalam identifikasi bahaya di tempat kerja, khususnya dalam proyek survei minyak dan gas laut. Analisis dilakukan terhadap survei site di Pulau Natuna tahun 2023 oleh PT.X, dengan menyoroti pentingnya penggunaan JSA yang efektif untuk mencegah risiko serius yang dapat mengancam keselamatan pekerja dan keberlanjutan perusahaan. Hasil penelitian menyajikan tahapan pekerjaan SSS dengan tingkat keparahan dan probabilitas, menekankan perlunya JSA yang teratur, pelatihan karyawan, audit keselamatan rutin, komunikasi efektif, investasi dalam teknologi keselamatan, dan penelitian lanjutan dalam pemahaman potensi bahaya dan pengembangan JSA yang sesuai. Implikasi dari penelitian ini adalah pentingnya kesadaran akan risiko yang terkait dengan penggunaan teknologi SSS dalam industri minyak dan gas laut serta perlunya langkah-langkah pencegahan yang tepat untuk meminimalkan risiko kecelakaan dan cedera. \n \n \n","PeriodicalId":510711,"journal":{"name":"Syntax Literate ; Jurnal Ilmiah Indonesia","volume":"9 3","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-07-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Syntax Literate ; Jurnal Ilmiah Indonesia","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36418/syntax-literate.v9i7.15803","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Industri minyak dan gas bumi memiliki risiko tinggi terkait kecelakaan kerja, termasuk potensi bahaya yang terkait dengan penggunaan alat survei Side Scan Sonar (SSS) dalam survei laut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tahapan operasi SSS, mengidentifikasi potensi bahaya dengan Teknik Analisis Keselamatan Kerja (JSA), dan merumuskan langkah-langkah pengendalian bahaya. Melalui pendekatan ini, penelitian ini bertujuan untuk memberikan kontribusi yang relevan dalam bidang keselamatan dan kesehatan kerja serta mendorong penerapan JSA dalam identifikasi bahaya di tempat kerja, khususnya dalam proyek survei minyak dan gas laut. Analisis dilakukan terhadap survei site di Pulau Natuna tahun 2023 oleh PT.X, dengan menyoroti pentingnya penggunaan JSA yang efektif untuk mencegah risiko serius yang dapat mengancam keselamatan pekerja dan keberlanjutan perusahaan. Hasil penelitian menyajikan tahapan pekerjaan SSS dengan tingkat keparahan dan probabilitas, menekankan perlunya JSA yang teratur, pelatihan karyawan, audit keselamatan rutin, komunikasi efektif, investasi dalam teknologi keselamatan, dan penelitian lanjutan dalam pemahaman potensi bahaya dan pengembangan JSA yang sesuai. Implikasi dari penelitian ini adalah pentingnya kesadaran akan risiko yang terkait dengan penggunaan teknologi SSS dalam industri minyak dan gas laut serta perlunya langkah-langkah pencegahan yang tepat untuk meminimalkan risiko kecelakaan dan cedera.
2023 年普奥纳图纳(Puau Natuna)油气勘测现场项目中侧扫声纳(SSS)勘测设备运行的 JSA 技术潜在危害及其对公司财务业绩的影响分析
石油和天然气行业发生工伤事故的风险很高,包括在海洋勘测中使用侧扫声纳(SSS)勘测工具的潜在危险。本研究旨在分析 SSS 的操作阶段,使用工作安全分析 (JSA) 技术识别潜在危害,并制定危害控制措施。通过这种方法,本研究旨在为职业安全与健康领域做出相关贡献,并鼓励在工作场所,特别是在海洋油气勘测项目中应用 JSA 进行危险识别。该分析是针对 PT.X 公司 2023 年纳土纳岛现场调查进行的,强调了有效利用 JSA 预防可能威胁工人安全和公司可持续发展的严重风险的重要性。结果表明了 SSS 工作阶段的严重性和概率,强调了定期 JSA、员工培训、定期安全审计、有效沟通、安全技术投资以及在了解潜在危险和制定适当 JSA 方面持续研究的必要性。这项研究的意义在于,必须认识到在海洋石油和天然气行业使用 SSS 技术的相关风险,并需要采取适当的预防措施,将事故和伤害风险降至最低。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信