{"title":"Simulasi Rancang Bangun Alat Pemberi Pakan Ayam Dan Monitoring Suhu Kandang","authors":"Bayu Kusumo","doi":"10.61628/jsce.v5i2.1278","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dalam bidang peternakan di Indonesia menggunakan cara manual yaitu peternak harus memasukkan pakan kedalam wadah pakan. Peternak juga harus melakukan pengecekan suhu yang ada dikandang tersebut dan hal tersebut pastinya membutuhkan banyak tenaga dan waktu untuk pengelolaan peternakan. Penerapan IoT pada peternakan ayam dapat diimplementasikan untuk membantu para peternak melakukan pemantuan dan memberikan pakan otomatis. Tentu hal ini akan membantu aktivitas dalam beternak dengan menggunakan alat pemberi pakan dan pengontrol suhu otomatis yang dapat dimonitoring dimanapun berada hanya dengan smartphone. Sistem otomatis terdiri dari sistem otomatis yang memberikan udara ideal dan sistem pakan ayam. Penentuan spesifikasi alat dan pembuatan yang bertujuan untuk mencari bentuk. Pengujian pengiriman data pada aplikasi Telegram telah dilakukan sebanyak 10 kali percobaan. Pengiriman data memiliki persentase keberhasilan 100% dan delay rata-rata sebesar 17.40 detik.Pengujian pengiriman data uji waktu makan pada sistem pakan otomatis yang dilakukan sebanyak 2 kali. Pengujian ini bertujuan untuk membuka katup pada tempat makan pada saat waktu makan pagi dan sore. Pada fitur sistem pakan otomatis ini dapat disesuaikan secara kebutuhan pada pakan ternak, dengan maksud banyaknya pemberian pakan perhari bisa diatur dengan mudah. Pengiriman data uji waktu makan memiliki persentase keberhasilan sebesar 100%.","PeriodicalId":355150,"journal":{"name":"Journal of System and Computer Engineering (JSCE)","volume":"32 24","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-07-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal of System and Computer Engineering (JSCE)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.61628/jsce.v5i2.1278","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Dalam bidang peternakan di Indonesia menggunakan cara manual yaitu peternak harus memasukkan pakan kedalam wadah pakan. Peternak juga harus melakukan pengecekan suhu yang ada dikandang tersebut dan hal tersebut pastinya membutuhkan banyak tenaga dan waktu untuk pengelolaan peternakan. Penerapan IoT pada peternakan ayam dapat diimplementasikan untuk membantu para peternak melakukan pemantuan dan memberikan pakan otomatis. Tentu hal ini akan membantu aktivitas dalam beternak dengan menggunakan alat pemberi pakan dan pengontrol suhu otomatis yang dapat dimonitoring dimanapun berada hanya dengan smartphone. Sistem otomatis terdiri dari sistem otomatis yang memberikan udara ideal dan sistem pakan ayam. Penentuan spesifikasi alat dan pembuatan yang bertujuan untuk mencari bentuk. Pengujian pengiriman data pada aplikasi Telegram telah dilakukan sebanyak 10 kali percobaan. Pengiriman data memiliki persentase keberhasilan 100% dan delay rata-rata sebesar 17.40 detik.Pengujian pengiriman data uji waktu makan pada sistem pakan otomatis yang dilakukan sebanyak 2 kali. Pengujian ini bertujuan untuk membuka katup pada tempat makan pada saat waktu makan pagi dan sore. Pada fitur sistem pakan otomatis ini dapat disesuaikan secara kebutuhan pada pakan ternak, dengan maksud banyaknya pemberian pakan perhari bisa diatur dengan mudah. Pengiriman data uji waktu makan memiliki persentase keberhasilan sebesar 100%.