ANALISIS PENGAMBILAN KEPUTUSAN MENGGUNAKAN TEORI MODEL RASIONAL MENGENAI KEBIJAKAN PEMBENTUKAN LABAN CENTRAL PARK OLEH PEMERINTAH KABUPATEN GRESIK

Natasya Salsabila Pramudita, Safina Rahma Isro’in Maftukha, Muhammad Noer Falaq Al-Amin
{"title":"ANALISIS PENGAMBILAN KEPUTUSAN MENGGUNAKAN TEORI MODEL RASIONAL MENGENAI KEBIJAKAN PEMBENTUKAN LABAN CENTRAL PARK OLEH PEMERINTAH KABUPATEN GRESIK","authors":"Natasya Salsabila Pramudita, Safina Rahma Isro’in Maftukha, Muhammad Noer Falaq Al-Amin","doi":"10.62281/v2i5.276","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dalam penelitian ini peneliti menggunakan jenis penelitian deskriptif melalui pendekatan kualitatif. Fokus penelitian dalam penelitian ini adalah pada proses pengambilan keputusan terkait kebijakan didirikannya Laban Central Park dengan menggunakan teori model rasional. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa pengambilan keputusan mengenai pembentukan Laban Central Park sudah hampir memenuhi kriteria yang semestinya dalam model teori pengambilan keputusan rasional. Hal tersebut dapat dilihat dari empat langkah dan substansi sebagai indikator pengambilan keputusan menggunakan model rasional yaitu identifikasi masalah, memastikan masalah yang ditetapkan tidak memiliki makna ganda, pembuatan sejumlah alternatif  kebijakan, dan pemilihan satu alternatif yang terbaik sudah berjalan optimal. Dalam pengambilan keputusan program Laban Central park ini diharapkan dapat meningkatkan aktivitas perekonomian warga Desa Laban dan menjadi sentra perekonomian Desa Laban yang tertata dan mandiri dengan meningkatnya Pendapatan asli desa yang berasal dari usaha UMKM lokal warga desanya melalui ekonomi kreatif.","PeriodicalId":517107,"journal":{"name":"Jurnal Media Akademik (JMA)","volume":"26 24","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-05-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Media Akademik (JMA)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.62281/v2i5.276","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Dalam penelitian ini peneliti menggunakan jenis penelitian deskriptif melalui pendekatan kualitatif. Fokus penelitian dalam penelitian ini adalah pada proses pengambilan keputusan terkait kebijakan didirikannya Laban Central Park dengan menggunakan teori model rasional. Hasil dalam penelitian ini menunjukkan bahwa pengambilan keputusan mengenai pembentukan Laban Central Park sudah hampir memenuhi kriteria yang semestinya dalam model teori pengambilan keputusan rasional. Hal tersebut dapat dilihat dari empat langkah dan substansi sebagai indikator pengambilan keputusan menggunakan model rasional yaitu identifikasi masalah, memastikan masalah yang ditetapkan tidak memiliki makna ganda, pembuatan sejumlah alternatif  kebijakan, dan pemilihan satu alternatif yang terbaik sudah berjalan optimal. Dalam pengambilan keputusan program Laban Central park ini diharapkan dapat meningkatkan aktivitas perekonomian warga Desa Laban dan menjadi sentra perekonomian Desa Laban yang tertata dan mandiri dengan meningkatnya Pendapatan asli desa yang berasal dari usaha UMKM lokal warga desanya melalui ekonomi kreatif.
利用理性模型理论分析格勒西克区政府建立拉班中央公园政策的决策制定情况
在本研究中,研究人员通过定性方法进行了描述性研究。本研究的重点是利用理性模型理论研究与建立拉班中央公园政策相关的决策过程。研究结果表明,有关建立拉班中央公园的决策几乎达到了理性决策理论模型所应达到的标准。这可以从作为使用理性模型进行决策的指标的四个步骤和实质内容中看出来,这四个步骤和实质内容分别是:确定问题、确保问题集没有双重含义、制定若干政策备选方案、选择运行最优的最佳备选方案。在决策过程中,拉班中央公园计划有望增加拉班村居民的经济活动,并成为一个有组织的、独立的拉班村经济中心,通过创意经济增加村民在当地中小微企业的收入。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信