Analisis Kepuasan Penerapan Sistem Informasi Perpustakaan Universitas Yppi Rembang Menggunakan Pieces Framework

Fajar Fajar, Aditya Eka Prasetya, I. Prasetya
{"title":"Analisis Kepuasan Penerapan Sistem Informasi Perpustakaan Universitas Yppi Rembang Menggunakan Pieces Framework","authors":"Fajar Fajar, Aditya Eka Prasetya, I. Prasetya","doi":"10.57093/jisti.v7i1.187","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Salah satu bagian perkembangan informasi yang begitu pesat adalah sistem informasi. Setiap sistem memiliki kelebihan dan kelemahan, dan agar sistem dapat bekerja dengan baik dan efisien, mereka perlu diubah. Untuk mencapai hal ini, perlu dilakukan analisis tentang tingkat efesiensi dan efektifitas sistem. PIECES Framework, yang terdiri dari enam indikator yang berkaitan dengan performance, information, economics, control/security, efficiency, dan service, adalah salah satu metode yang dapat digunakan untuk menganalisis sistem. Banyak penelitian yang membahas evaluasi sistem, tetapi sedikit yang dilakukan untuk menilai sistem Informasi Perpustakaan yang dimiliki oleh UYR. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan tingkat kepuasan pengguna dengan sistem informasi perpustakaan serta untuk mengidentifikasi kelebihan dan kekurangan sistem tersebut. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif, dan data dikumpulkan melalui observasi dan kuesinoner. Analisis data dilakukan dengan skala interval dan rumus mean. Hasil dari  penelitian menyatakan bahwa dari ke enam domain metode PIECES framework dikatakan baik dengan nilai rata-rata mean yaitu performance (4.69), information (4.66), economics (4.16), control/security (4.47), efficiency (4.7), service (4.6). Menurut penelitian yang dilakukan, sistem informasi perpustakaan Universitas YPPI Rembang sudah bisa digunakan dengan baik menurut analisis PIECES, dan cukup efektif dan efisien untuk digunakan.","PeriodicalId":104782,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Sistem Informasi dan Teknik Informatika (JISTI)","volume":"107 8","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-04-16","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Sistem Informasi dan Teknik Informatika (JISTI)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.57093/jisti.v7i1.187","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Salah satu bagian perkembangan informasi yang begitu pesat adalah sistem informasi. Setiap sistem memiliki kelebihan dan kelemahan, dan agar sistem dapat bekerja dengan baik dan efisien, mereka perlu diubah. Untuk mencapai hal ini, perlu dilakukan analisis tentang tingkat efesiensi dan efektifitas sistem. PIECES Framework, yang terdiri dari enam indikator yang berkaitan dengan performance, information, economics, control/security, efficiency, dan service, adalah salah satu metode yang dapat digunakan untuk menganalisis sistem. Banyak penelitian yang membahas evaluasi sistem, tetapi sedikit yang dilakukan untuk menilai sistem Informasi Perpustakaan yang dimiliki oleh UYR. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan tingkat kepuasan pengguna dengan sistem informasi perpustakaan serta untuk mengidentifikasi kelebihan dan kekurangan sistem tersebut. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif, dan data dikumpulkan melalui observasi dan kuesinoner. Analisis data dilakukan dengan skala interval dan rumus mean. Hasil dari  penelitian menyatakan bahwa dari ke enam domain metode PIECES framework dikatakan baik dengan nilai rata-rata mean yaitu performance (4.69), information (4.66), economics (4.16), control/security (4.47), efficiency (4.7), service (4.6). Menurut penelitian yang dilakukan, sistem informasi perpustakaan Universitas YPPI Rembang sudah bisa digunakan dengan baik menurut analisis PIECES, dan cukup efektif dan efisien untuk digunakan.
使用 Pieces 框架对 Yppi Rembang 大学图书馆信息系统实施情况进行满意度分析
信息系统是信息快速发展的一部分。每个系统都有自己的长处和短处,要使系统正常有效地运行,就必须改变这些长处和短处。为此,有必要对系统的效率和效益水平进行分析。PIECES 框架由与绩效、信息、经济、控制/安全、效率和服务有关的六个指标组成,是一种可用于分析系统的方法。许多研究都对系统评估进行了讨论,但很少有研究对青联拥有的图书馆信息系统进行评估。本研究的目的是确定用户对图书馆信息系统的满意程度,并找出系统的优缺点。本研究采用定量描述法,通过观察和问卷调查收集数据。数据采用区间量表和平均值公式进行分析。研究结果表明,在 PIECES 框架方法的六个领域中,绩效(4.69)、信息(4.66)、经济 (4.16)、控制/安全(4.47)、效率(4.7)和服务(4.6)的平均值较好。研究结果表明,根据 PIECES 分析,YPPI Rembang 大学图书馆信息系统可以正常使用,而且使用起来相当有效和高效。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术官方微信