{"title":"Dampak Media Visual terhadap Motivasi dan Pemahaman Bahasa Inggris Murid SDN Gili Barat","authors":"Hanifatul Wahda, Ma’rifatul Laili, Nurul Arifiyanti","doi":"10.52620/jls.v1i1.15","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Peningkatan keterampilan Bahasa Inggris dilakukan karena tidak adanya mata pelajaran Bahasa Inggris yang merata di SDN Gili Barat. Mata pelajaran ini ada hanya di kelas 2 dan 4 yang dijadikan sebagai muatan lokal. Fokus kegiatan ini adalah peningkatan keterampilan Bahasa Inggris murid SDN Gili Barat menggunakan metode media visual yang berisi 4 amplop berisikan gambar-gambar kata benda. Pengabdian ini bertujuan agar peserta didik mampu memahami dan mengetahui dasar Bahasa Inggris sebagai bekal sebelum diajarkan di tingkat pendidikan beri-kutnya serta sebagai bekal siswa/siswi dalam mengikuti perkembangan teknologi. Metode menggunakan media visual ini memberikan hasil naiknya grafik pertanyaan yang diajukan oleh peserta pengajar kepada siswa/siswi di SDN Gili Barat. Selain itu, hasil yang didapatkan yakni siswa/siswi menjadi lebih tertarik belajar menggunakan media tersebut.","PeriodicalId":516593,"journal":{"name":"Journal of Linguistics and Social Studies","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-01-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal of Linguistics and Social Studies","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.52620/jls.v1i1.15","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Peningkatan keterampilan Bahasa Inggris dilakukan karena tidak adanya mata pelajaran Bahasa Inggris yang merata di SDN Gili Barat. Mata pelajaran ini ada hanya di kelas 2 dan 4 yang dijadikan sebagai muatan lokal. Fokus kegiatan ini adalah peningkatan keterampilan Bahasa Inggris murid SDN Gili Barat menggunakan metode media visual yang berisi 4 amplop berisikan gambar-gambar kata benda. Pengabdian ini bertujuan agar peserta didik mampu memahami dan mengetahui dasar Bahasa Inggris sebagai bekal sebelum diajarkan di tingkat pendidikan beri-kutnya serta sebagai bekal siswa/siswi dalam mengikuti perkembangan teknologi. Metode menggunakan media visual ini memberikan hasil naiknya grafik pertanyaan yang diajukan oleh peserta pengajar kepada siswa/siswi di SDN Gili Barat. Selain itu, hasil yang didapatkan yakni siswa/siswi menjadi lebih tertarik belajar menggunakan media tersebut.
由于吉利巴拉特 SDN 学校没有开设英语课程,因此需要提高学生的英语技能。只有二年级和四年级开设了这门课程,并将其作为本地教学内容。这项活动的重点是利用视觉媒体方法提高吉利巴拉特 SDN 学生的英语技能。这项服务的目的是使学生能够理解和掌握英语基础知识,作为接受下一级教育之前的一项准备,并作为学生了解技术发展的一项准备。这种使用视觉媒体的方法增加了教学参与者向吉利巴拉特 SDN 学生提出问题的数量。此外,所获得的结果还表明,学生对使用这种媒体进行学习更加感兴趣。