{"title":"Kenali stroke, gejala, serta pencegahan stroke","authors":"Feda Anisah Makkiyah","doi":"10.33533/segara.v1i2.7260","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Stroke adalah penyakit dengan angka kematian dan kecacatan tertinggi di Asia dan di Indonesia. Pemahaman mengenai stroke dan bagaimana cara mencegahnya belum masif dilakukan. Edukasi jarak jauh dengan menggunakan media siaran radio mampu menjaring Masyarakat yang di pelosok. Metode. Siaran langsung di radio FM 95.3 dengan tema tentang kenali stroke, gejala dan pencegahannya. Hasil. Pemahaman mengenai stroke, gejala dan cara mencegah meningkat pada reporter di radio tersebut. Beberapa pertanyaan juga berasal dari pendengar di pelosok Jawa Barat. Kesimpulan. Kegiatan edukasi pada Masyarakat ini berhasil memkampanyekan Gerakan pencegahan stroke dan mendeteksi stroke dengan meningkatkan pemahaman tentang stroke, cara mengenali dan mencegah stroke.","PeriodicalId":516610,"journal":{"name":"SEGARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat","volume":"29 5","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-01-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"SEGARA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33533/segara.v1i2.7260","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Stroke adalah penyakit dengan angka kematian dan kecacatan tertinggi di Asia dan di Indonesia. Pemahaman mengenai stroke dan bagaimana cara mencegahnya belum masif dilakukan. Edukasi jarak jauh dengan menggunakan media siaran radio mampu menjaring Masyarakat yang di pelosok. Metode. Siaran langsung di radio FM 95.3 dengan tema tentang kenali stroke, gejala dan pencegahannya. Hasil. Pemahaman mengenai stroke, gejala dan cara mencegah meningkat pada reporter di radio tersebut. Beberapa pertanyaan juga berasal dari pendengar di pelosok Jawa Barat. Kesimpulan. Kegiatan edukasi pada Masyarakat ini berhasil memkampanyekan Gerakan pencegahan stroke dan mendeteksi stroke dengan meningkatkan pemahaman tentang stroke, cara mengenali dan mencegah stroke.
中风是亚洲和印度尼西亚死亡率和致残率最高的疾病。人们对中风的了解以及如何预防中风还不够深入。利用无线电广播媒体开展远程教育能够覆盖偏远社区。方法。在 FM 95.3 电台进行现场直播,主题为认识中风、症状和预防。结果。记者对中风、症状和预防的认识有所提高。西爪哇偏远地区的听众也提出了一些问题。结论。这项社区教育活动通过提高人们对中风、如何识别和预防中风的认识,成功地开展了预防中风和检测中风的宣传活动。