Analisis Beban Kerja Sebagai Upaya Implementasi Strategi Peningkatan Produktifitas

Muhammad Eko Abrian Kusuma, Bambang Tri Wardoyo
{"title":"Analisis Beban Kerja Sebagai Upaya Implementasi Strategi Peningkatan Produktifitas","authors":"Muhammad Eko Abrian Kusuma, Bambang Tri Wardoyo","doi":"10.59188/covalue.v14i8.4139","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"PT. XYZ adalah perusahaan manufaktur yang bergerak pada produksi pengolahan kacang tanah. Saat ini aktifitas perusahaan terus bertumbuh dan mengalami peningkatan aktifitas produksi. Dalam rangka implementasi strategi untuk memperbaiki pengelolaan organisasi dan produktifitas yang optimal dilakukan pengukuran tingkat produktifitas karyawan. Penelitian ini bersifat penelitian terapan dengan teknik Analisis Beban Kerja dan Boston Consulting Group (BCG) Matriks. Metodologi penelitian ini dilakukan secara kualtitatif deskriptif yang berasal dari data primer melalui observasi, wawancara mendalam secara triangulasi serta dari data sekunder. Berdasarkan hasil analisis penelitian dari 28 responden diketahui karyawan terkategori kuadran A sebanyak 3 orang, kuadran B sebanyak 20 orang, kuadran C sebanyak 2 orang, dan Kuadran D sebanyak 3 orang. Rekomendasi bagi karyawan yang terkategori kuadran A diberikan pengembangan individu, kuadran B diberikan pelatihan kompetensi, kuadran C diberikan konseling, dan kuadran D diberikan pintu keluar dari organisasi.","PeriodicalId":516997,"journal":{"name":"Co-Value Jurnal Ekonomi Koperasi dan kewirausahaan","volume":"165 4","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-01-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Co-Value Jurnal Ekonomi Koperasi dan kewirausahaan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.59188/covalue.v14i8.4139","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

PT. XYZ adalah perusahaan manufaktur yang bergerak pada produksi pengolahan kacang tanah. Saat ini aktifitas perusahaan terus bertumbuh dan mengalami peningkatan aktifitas produksi. Dalam rangka implementasi strategi untuk memperbaiki pengelolaan organisasi dan produktifitas yang optimal dilakukan pengukuran tingkat produktifitas karyawan. Penelitian ini bersifat penelitian terapan dengan teknik Analisis Beban Kerja dan Boston Consulting Group (BCG) Matriks. Metodologi penelitian ini dilakukan secara kualtitatif deskriptif yang berasal dari data primer melalui observasi, wawancara mendalam secara triangulasi serta dari data sekunder. Berdasarkan hasil analisis penelitian dari 28 responden diketahui karyawan terkategori kuadran A sebanyak 3 orang, kuadran B sebanyak 20 orang, kuadran C sebanyak 2 orang, dan Kuadran D sebanyak 3 orang. Rekomendasi bagi karyawan yang terkategori kuadran A diberikan pengembangan individu, kuadran B diberikan pelatihan kompetensi, kuadran C diberikan konseling, dan kuadran D diberikan pintu keluar dari organisasi.
工作量分析作为提高生产力战略的实施手段
PT XYZ 是一家从事花生加工生产的制造公司。目前,该公司的业务持续增长,生产活动也在不断增加。为了实施改善组织管理和优化生产率的战略,需要对员工的生产率水平进行测量。本研究采用工作量分析法和波士顿咨询公司(BCG)矩阵技术进行应用研究。本研究采用描述性定性研究方法,通过观察、深入访谈、三角测量和二手数据等方式获得原始数据。根据对 28 名受访者的研究分析结果,可知被归类为 A 象限的员工为 3 人,B 象限为 20 人,C 象限为 2 人,D 象限为 3 人。对 A 象限员工的建议是给予个人发展,B 象限员工的建议是给予能力培训,C 象限员工的建议是给予心理辅导,D 象限员工的建议是退出组织。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信