{"title":"Analisis Faktor-faktor yang Memengaruhi Volume Ekspor CPO Indonesia ke India","authors":"Keizia Nadzira Salma Raivana, Silvi Fadilah Sani","doi":"10.37058/wlfr.v4i2.10194","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"This research aims to examine the effect of international crude palm oil prices, gross domestic product per capita of India, exchange rate on the volume of Indonesian crude palm oil exports to India during 2003-2022. The data used is secondary data sourced from the Central Bureau of Statistics, and the World Bank. The method used is a quantitative approach by applying multiple linear regression models considered appropriate as a tool for processing time series data. The results of this study indicate that international crude palm oil prices have a positive and insignificant effect on the volume of Indonesian crude palm oil exports to India. India's gross domestic product per capita has a positive and insignificant effect on the volume of Indonesian crude palm oil exports to India. exchange rate has a significant negative effect on the volume of Indonesian crude palm oil exports to India. Together, international crude palm oil prices, gross domestic product per capita of India and exchange rates have a significant effect on the volume of Indonesian crude palm oil exports to India. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga minyak sawit mentah internasional, produk domestik bruto per kapita negara India, nilai tukar terhadap volume ekspor minyak sawit mentah Indonesia ke India selama tahun 2003-2022. Data yang digunakan adalah data sekunder bersumber dari Badan Pusat Statistik, dan World Bank. Metode yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan menerapkan model regresi linier berganda dianggap tepat sebagai alat untuk mengolah data berupa runtut waktu. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa harga minyak sawit mentah internasional berpengaruh positif tidak signifikan terhadap volume ekspor minyak sawit mentah Indonesia ke India. produk domestik bruto per kapita India berpengaruh positif tidak signifikan terhadap volume ekspor minyak sawit mentah Indonesia ke India. nilai tukar berpengaruh negatif signifikan terhadap volume ekspor minyak sawit mentah Indonesia ke India. Secara bersama-sama harga minyak sawit mentah internasional, produk domestik bruto per kapita India dan nilai tukar memiliki pengaruh yang signifikan terhadap volume ekspor minyak sawit mentah Indonesia ke India.","PeriodicalId":494695,"journal":{"name":"WELFARE Jurnal Ilmu Ekonomi","volume":"8 3","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-02-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"WELFARE Jurnal Ilmu Ekonomi","FirstCategoryId":"0","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37058/wlfr.v4i2.10194","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
This research aims to examine the effect of international crude palm oil prices, gross domestic product per capita of India, exchange rate on the volume of Indonesian crude palm oil exports to India during 2003-2022. The data used is secondary data sourced from the Central Bureau of Statistics, and the World Bank. The method used is a quantitative approach by applying multiple linear regression models considered appropriate as a tool for processing time series data. The results of this study indicate that international crude palm oil prices have a positive and insignificant effect on the volume of Indonesian crude palm oil exports to India. India's gross domestic product per capita has a positive and insignificant effect on the volume of Indonesian crude palm oil exports to India. exchange rate has a significant negative effect on the volume of Indonesian crude palm oil exports to India. Together, international crude palm oil prices, gross domestic product per capita of India and exchange rates have a significant effect on the volume of Indonesian crude palm oil exports to India. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga minyak sawit mentah internasional, produk domestik bruto per kapita negara India, nilai tukar terhadap volume ekspor minyak sawit mentah Indonesia ke India selama tahun 2003-2022. Data yang digunakan adalah data sekunder bersumber dari Badan Pusat Statistik, dan World Bank. Metode yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan menerapkan model regresi linier berganda dianggap tepat sebagai alat untuk mengolah data berupa runtut waktu. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa harga minyak sawit mentah internasional berpengaruh positif tidak signifikan terhadap volume ekspor minyak sawit mentah Indonesia ke India. produk domestik bruto per kapita India berpengaruh positif tidak signifikan terhadap volume ekspor minyak sawit mentah Indonesia ke India. nilai tukar berpengaruh negatif signifikan terhadap volume ekspor minyak sawit mentah Indonesia ke India. Secara bersama-sama harga minyak sawit mentah internasional, produk domestik bruto per kapita India dan nilai tukar memiliki pengaruh yang signifikan terhadap volume ekspor minyak sawit mentah Indonesia ke India.