Pengaruh Work Family Conflict, Family Work Conflict, dan Work Life Balance Terhadap Kinerja Karyawan

Aileen Fransisca, Edison Parulian, Rostina S Rostina, Shamir Hasyim Syarif, Tarwiyah Tarwiyah
{"title":"Pengaruh Work Family Conflict, Family Work Conflict, dan Work Life Balance Terhadap Kinerja Karyawan","authors":"Aileen Fransisca, Edison Parulian, Rostina S Rostina, Shamir Hasyim Syarif, Tarwiyah Tarwiyah","doi":"10.47709/jebma.v3i3.3523","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Masalah penelitian ini adalah terjadinya penurunan kinerja karyawan wanita pada PT BBC. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh work family conflict, family work conflict, dan work life balance terhadap kinerja karyawan wanita pada PT BBC. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam memecahkan masalah penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif, sedangkan metode penelitian yang digunakan adalah metode survei. Populasi pada penelitian ini sebanyak 64 orang karyawan yang terdiri dari 32 karyawan pria dan 32 karyawan wanita. Teknik pengambilan sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah sampel jenuh (total sampling), sehingga ukuran sampel penelitian ini adalah 32 karyawan wanita. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuestioner (angket). Skala penelitian yang digunakan adalah skala Liket dengan lima opsi pilihan. Teknik analisa data yang digunakan adalah analisa regresi linear berganda, sebelum dilakukan analisis regresi linear berganda, maka dilakukan uji asumsi klasik yang terdiri dari uji normalitas, uji multikolinearlitas dan uji heteroskedastisitas. Hasil dari penelitian ini terdiri dari beberapa. Pertama, work family conflict berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja karyawan wanita PT BBC. Kedua, family work conflict berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kinerja karyawan wanita pada PT BBC. Ketiga, work life balance berpengaruh positif dan tidak signifikan pada kinerja karyawan wanita pada PT BBC.  Kesimpulan, work family conflict semakin tinggi, kinerja karyawan wanita semakin menurun, sealnjutnya family work balance dan work life balance semakin tinggi, kinerja karyawan wanita tidak terlalu meningkat secara signifikan.","PeriodicalId":509722,"journal":{"name":"Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen dan Akuntansi (JEBMA)","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-02-22","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen dan Akuntansi (JEBMA)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47709/jebma.v3i3.3523","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Masalah penelitian ini adalah terjadinya penurunan kinerja karyawan wanita pada PT BBC. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh work family conflict, family work conflict, dan work life balance terhadap kinerja karyawan wanita pada PT BBC. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam memecahkan masalah penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif, sedangkan metode penelitian yang digunakan adalah metode survei. Populasi pada penelitian ini sebanyak 64 orang karyawan yang terdiri dari 32 karyawan pria dan 32 karyawan wanita. Teknik pengambilan sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah sampel jenuh (total sampling), sehingga ukuran sampel penelitian ini adalah 32 karyawan wanita. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuestioner (angket). Skala penelitian yang digunakan adalah skala Liket dengan lima opsi pilihan. Teknik analisa data yang digunakan adalah analisa regresi linear berganda, sebelum dilakukan analisis regresi linear berganda, maka dilakukan uji asumsi klasik yang terdiri dari uji normalitas, uji multikolinearlitas dan uji heteroskedastisitas. Hasil dari penelitian ini terdiri dari beberapa. Pertama, work family conflict berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja karyawan wanita PT BBC. Kedua, family work conflict berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kinerja karyawan wanita pada PT BBC. Ketiga, work life balance berpengaruh positif dan tidak signifikan pada kinerja karyawan wanita pada PT BBC.  Kesimpulan, work family conflict semakin tinggi, kinerja karyawan wanita semakin menurun, sealnjutnya family work balance dan work life balance semakin tinggi, kinerja karyawan wanita tidak terlalu meningkat secara signifikan.
工作家庭冲突、家庭工作冲突和工作生活平衡对员工绩效的影响
本研究的问题是 PT BBC 女性员工绩效的下降。本研究的目的是确定工作家庭冲突、家庭工作冲突和工作生活平衡对 PT BBC 女性员工绩效的影响。解决这一研究问题所使用的研究方法是定量方法,而使用的研究方法是调查方法。研究对象为 64 名员工,包括 32 名男性员工和 32 名女性员工。本研究采用的抽样技术是饱和抽样(总体抽样),因此本研究的样本量为 32 名女性员工。本研究采用的数据收集技术是调查问卷(问卷)。使用的研究量表是有五个选项的利克特量表。使用的数据分析技术是多元线性回归分析,在进行多元线性回归分析之前,要进行经典假设检验,包括正态性检验、多重共线性检验和异方差检验。本研究的结果包括几个方面。首先,工作家庭冲突对 PT BBC 女性员工的绩效有显著的负面影响。第二,家庭工作冲突对 PT BBC 女性员工的绩效有积极而不显著的影响。第三,工作生活平衡对 PT BBC 女性员工的绩效有积极影响,但影响不明显。 总之,工作家庭冲突越大,女性员工的绩效越低;家庭工作平衡和工作生活平衡越大,女性员工的绩效越低。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信