{"title":"Eksplorasi etnomatematika batik Probolinggo sebagai sumber belajar matematika sekolah","authors":"Nuryami Nuryami, Kurnia Dwi Apriosa","doi":"10.22460/jpmi.v7i1.20628","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Budaya merupakan bagian dari kehidupan masyarakat. Secara alamiah konsep matematika menjadi bagian dari budaya masyarakat tertentu. Matematika budaya ini disebut etnomatematika. Penggunaan etnomatematika dalam pembelajaran diharapkan mampu memberikan kontribusi pengembangan pembelajaran. Sehingga tujuan dari penelitian ini untuk memberikan gambaran dan mengeksplorasi batik probolinggo yang memuat konsep-konsep matematika serta bagaimana penggunaannya dalam proses pembelajaran. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif etnografi. Instrumen yang digunakan adalah peneliti itu sendiri. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan yaitu mereduksi data, menganalisis data, dan memaparkan hasil analisis. Hasil yang diperoleh yaitu konsep-konsep matematika yang ditemukan dalam batik khas Probolinggo seperti belah ketupat, persegi panjang, titik, sudut, garis sejajar, prisma, lingkaran, segitiga, konsep translasi, refleksi dan rotasi. Konsep-konsep matematika yang ditemukan pada batik Probolinggo tersebut selain dapat memotivasi dalam proses pembelajaran juga dapat digunakan sebagai sumber rujukan.","PeriodicalId":196709,"journal":{"name":"JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif)","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-02-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.22460/jpmi.v7i1.20628","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Budaya merupakan bagian dari kehidupan masyarakat. Secara alamiah konsep matematika menjadi bagian dari budaya masyarakat tertentu. Matematika budaya ini disebut etnomatematika. Penggunaan etnomatematika dalam pembelajaran diharapkan mampu memberikan kontribusi pengembangan pembelajaran. Sehingga tujuan dari penelitian ini untuk memberikan gambaran dan mengeksplorasi batik probolinggo yang memuat konsep-konsep matematika serta bagaimana penggunaannya dalam proses pembelajaran. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif etnografi. Instrumen yang digunakan adalah peneliti itu sendiri. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan yaitu mereduksi data, menganalisis data, dan memaparkan hasil analisis. Hasil yang diperoleh yaitu konsep-konsep matematika yang ditemukan dalam batik khas Probolinggo seperti belah ketupat, persegi panjang, titik, sudut, garis sejajar, prisma, lingkaran, segitiga, konsep translasi, refleksi dan rotasi. Konsep-konsep matematika yang ditemukan pada batik Probolinggo tersebut selain dapat memotivasi dalam proses pembelajaran juga dapat digunakan sebagai sumber rujukan.