Urgensi Literasi dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Era Industri 4.0 di MTSN 2 Tanjung Jabung Timur

Sargiyo Sargiyo
{"title":"Urgensi Literasi dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Era Industri 4.0 di MTSN 2 Tanjung Jabung Timur","authors":"Sargiyo Sargiyo","doi":"10.47783/jurpendigu.v5i1.649","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pendidikan 4.0 sebuah program untuk mendukung terwujudnya pendidikan cerdas melalui peningkatan dan pemerataan kualitas pendidikan, perluasan akses,dan relevansi memanfaatkan teknologi dalam mewujudkan pendidikan kelas dunia. Tujuannya untuk menghasilkan siswa yang memiliki keterampilan kolaborasi, komunikasi, berpikir kritis, dan kreatif. Di era ini diperlukan kemampuan literasi, baik literasi lama maupun literasi baru. Tujuan utama pembelajaran literasi mengembangkan kompetensi siswa sebagai komunikator yang kompeten dalam konteks multiliterasi, multikultural,dan multimedia melalui pemberdayaan multiintelegensi. Guru dalam pembelajaran bahasa Indonesia harus mampu mendesain proses pembelajaran menjadi kekinian, kontekstual, dengan menekankan pada penguatan kompetensi literasi lama, namun harus berwawasan pada penguatan literasi baru yang menyatu dalam penguatan empat keterampilan berbahasa. Pembelajaran bahasa Indonesia yang berwawasan literasi baru dengan penguatan literasi lama akan berhasil dengan baik bila guru dan dosen bahasa Indonesia berwawasan literasi baru. Ada lima kualifikasi dan kompetensi guru yang dibutuhkan di era 4.0. yaitu educational competence, kompetensi mendidik/pembelajaran berbasis internet of thing sebagai basic skill, competence for technological commercialization,competence in globalization, competence in future strategies, dan conselor competence.","PeriodicalId":17690,"journal":{"name":"Jurnal Pendidikan Guru","volume":"27 24","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-02-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pendidikan Guru","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47783/jurpendigu.v5i1.649","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pendidikan 4.0 sebuah program untuk mendukung terwujudnya pendidikan cerdas melalui peningkatan dan pemerataan kualitas pendidikan, perluasan akses,dan relevansi memanfaatkan teknologi dalam mewujudkan pendidikan kelas dunia. Tujuannya untuk menghasilkan siswa yang memiliki keterampilan kolaborasi, komunikasi, berpikir kritis, dan kreatif. Di era ini diperlukan kemampuan literasi, baik literasi lama maupun literasi baru. Tujuan utama pembelajaran literasi mengembangkan kompetensi siswa sebagai komunikator yang kompeten dalam konteks multiliterasi, multikultural,dan multimedia melalui pemberdayaan multiintelegensi. Guru dalam pembelajaran bahasa Indonesia harus mampu mendesain proses pembelajaran menjadi kekinian, kontekstual, dengan menekankan pada penguatan kompetensi literasi lama, namun harus berwawasan pada penguatan literasi baru yang menyatu dalam penguatan empat keterampilan berbahasa. Pembelajaran bahasa Indonesia yang berwawasan literasi baru dengan penguatan literasi lama akan berhasil dengan baik bila guru dan dosen bahasa Indonesia berwawasan literasi baru. Ada lima kualifikasi dan kompetensi guru yang dibutuhkan di era 4.0. yaitu educational competence, kompetensi mendidik/pembelajaran berbasis internet of thing sebagai basic skill, competence for technological commercialization,competence in globalization, competence in future strategies, dan conselor competence.
工业 4.0 时代印尼语言学习中扫盲的紧迫性(MTSN 2 Tanjung Jabung Timur
教育 4.0 是一项支持实现智能教育的计划,通过提高教育质量和公平分配教育资源、扩大教育机会以及利用技术实现世界一流教育的相关性来实现智能教育。其目标是培养具备协作、沟通、批判性思维和创新能力的学生。在这个时代,需要识字能力,包括新旧识字能力。识字学习的主要目的是通过增强学生的多元智能,培养学生在多文 化、多文化和多媒体背景下的交际能力。在印尼语学习中,教师必须能够通过强调加强旧的识字能力,设计符合当前和语境的学习过程,但必须对加强新的识字能力有深入的了解,并将其与加强四种语言技能结合起来。如果印尼语教师和讲师具有新的识字洞察力,以新的识字洞察力加强旧的识字能力的印尼语学习将会取得良好的效果。4.0 时代需要五种教师资格和能力。即教育能力、作为基本技能的基于物联网的教育/学习能力、技术商业化能力、全球化能力、未来战略能力和辅导员能力。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信