Pengembangan Prototype Bel Cerdas Cermat Terintegrasi Tampilan Skor Digital berbasis Arduino Mega

Bardan Bulaka, Triani Triani, I. Saputra, R. Fitra
{"title":"Pengembangan Prototype Bel Cerdas Cermat Terintegrasi Tampilan Skor Digital berbasis Arduino Mega","authors":"Bardan Bulaka, Triani Triani, I. Saputra, R. Fitra","doi":"10.31605/saintifik.v10i1.480","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Urgensi dari penelitian ini karena adanya permasalahan atau kendala dalam kegiatan kemahasiswaan khususnya kegiatan yang diadakan oleh beberapa Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) di Universitas Sembilanbelas November Kolaka, dalam hal ini kegiatan yang bertemakan perlombaan cerdas cermat. Perlombaan cerdas cermat tersebut diadakan dengan mengundang beberapa sekolah, mulai dari tingkat SD, SMP, SMA, dan sekolah sederajat lainnya mayoritas sekolahya berada di daerah Kabupaten Kolaka Provinsi Sulawesi Tenggara. Yang menjadi kendala dalam kegiatan perlombaan tersebut adalah terkait dengan istrumen atau alat berupa bel cerdas cermat. Tujuan dalam penelitian ini adalah mengembangkan sebuah prototype berupa alat bel cerdas cermat yang terintegrasi dengan tampilan skor digital berbasis mikrokontroler Arduino Mega guna mengefisiensikan kegitan mahasiswa khususnya kegiatan perlombaan cerdas cermat yang diselenggarakan di Universitas Sembilanbelas November Kolaka. Jenis peneltian ini adalah mendesain dan membuat bel cerdas cermat yang dilengkapi dengan papan skor digital yang terdapat pada masing-masing regu untuk menampilkan hasil skor nilai yang diperoleh. Dalam penelitian terbagi beberapa tahapan umum pelaksanaan yaitu tahap rancangan umum sistem alat, perancangan alat (hardware dan software), pembuatan alat, pengujian alat, dan evaluasi.","PeriodicalId":487045,"journal":{"name":"Saintifik","volume":" 6","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-01-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Saintifik","FirstCategoryId":"0","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31605/saintifik.v10i1.480","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Urgensi dari penelitian ini karena adanya permasalahan atau kendala dalam kegiatan kemahasiswaan khususnya kegiatan yang diadakan oleh beberapa Himpunan Mahasiswa Program Studi (HMPS) di Universitas Sembilanbelas November Kolaka, dalam hal ini kegiatan yang bertemakan perlombaan cerdas cermat. Perlombaan cerdas cermat tersebut diadakan dengan mengundang beberapa sekolah, mulai dari tingkat SD, SMP, SMA, dan sekolah sederajat lainnya mayoritas sekolahya berada di daerah Kabupaten Kolaka Provinsi Sulawesi Tenggara. Yang menjadi kendala dalam kegiatan perlombaan tersebut adalah terkait dengan istrumen atau alat berupa bel cerdas cermat. Tujuan dalam penelitian ini adalah mengembangkan sebuah prototype berupa alat bel cerdas cermat yang terintegrasi dengan tampilan skor digital berbasis mikrokontroler Arduino Mega guna mengefisiensikan kegitan mahasiswa khususnya kegiatan perlombaan cerdas cermat yang diselenggarakan di Universitas Sembilanbelas November Kolaka. Jenis peneltian ini adalah mendesain dan membuat bel cerdas cermat yang dilengkapi dengan papan skor digital yang terdapat pada masing-masing regu untuk menampilkan hasil skor nilai yang diperoleh. Dalam penelitian terbagi beberapa tahapan umum pelaksanaan yaitu tahap rancangan umum sistem alat, perancangan alat (hardware dan software), pembuatan alat, pengujian alat, dan evaluasi.
开发基于 Arduino Mega 的测验钟原型,并集成数字分数显示器
这项研究的紧迫性在于学生活动中存在的问题或障碍,尤其是科拉卡十九年十一月大学的几个学习课程学生会(HMPS)所举办的活动,这里指的是以知识竞赛为主题的活动。知识竞赛邀请了多所学校参加,包括小学、初中、高中和其他同等学历的学校,其中大部分学校位于东南苏拉威西省的科拉卡地区。竞赛活动中的障碍与测验铃声形式的工具有关。本研究的目的是以 Arduino Mega 微控制器为基础,开发一种集成了数字分数显示屏的智能铃声工具原型,以简化学生活动,特别是在科拉卡十九年十一月大学举行的智能竞赛活动。这类研究的目的是设计和制作一个智能铃,在每个小组配备一个数字记分板,以显示获得的分数结果。在研究中,一般有几个实施阶段,即工具系统的总体设计阶段、工具设计(硬件和软件)、工具制作、工具测试和评估。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信