{"title":"Identifikasi Potensi Air Tanah di Nagari Aie Dingin Menggunakan Metode Geolistrik Resistivitas","authors":"Jesika Maha Putri, A. Afdal","doi":"10.25077/jfu.13.1.125-131.2024","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Telah dilakukan penelitian untuk mengidentifikasi potensi air tanah di Nagari Aie Dingin Kabupaten Solok menggunakan metode geolistrik resistivitas satu dimensi konfigurasi Schlumberger. Akuisisi data dilakukan pada dua lintasan dengan panjang lintasan yaitu 100 meter, dimana Lintasan 1 di Jorong Koto Baru dan Lintasan 2 di Jorong Koto. Pemodelan menggunakan software IPI2WIN. Hasil pemodelan menunjukkan bahwa lapisan di bawah Jorong Koto Baru terdiri dari empat lapisan yaitu lempung pasiran, tuff hablur, batu pasir, dan lempung sedangkan lapisan di bawah Jorong Koto terdiri dari tiga lapisan yaitu lempung, batu pasir, dan lapisan ketiga yang tidak terdefenisi. Potensi air tanah pada Jorong Koto Baru berada pada lapisan ketiga dengan resistivitas 48,7 Ωm dengan kedalaman 3,2 – 10,5 meter dan di Jorong Koto berada pada lapisan kedua dengan resistivitas 73,9 Ωm dengan kedalaman 2,7 – 20 meter. Berdasarkan kedalaman air tanah yang diperoleh dari hasil penelitian bahwa di Nagari Aie Dingin potensi air tanahnya kecil atau akuifernya dangkal dikarenakan kemampuan batuan di daerah penelitian untuk dapat mengalirkan air kecil. Jenis akuifer daerah penelitian adalah akuifer tertekan.","PeriodicalId":497807,"journal":{"name":"Jurnal Fisika Unand","volume":"78 23","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-01-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Fisika Unand","FirstCategoryId":"0","ListUrlMain":"https://doi.org/10.25077/jfu.13.1.125-131.2024","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Telah dilakukan penelitian untuk mengidentifikasi potensi air tanah di Nagari Aie Dingin Kabupaten Solok menggunakan metode geolistrik resistivitas satu dimensi konfigurasi Schlumberger. Akuisisi data dilakukan pada dua lintasan dengan panjang lintasan yaitu 100 meter, dimana Lintasan 1 di Jorong Koto Baru dan Lintasan 2 di Jorong Koto. Pemodelan menggunakan software IPI2WIN. Hasil pemodelan menunjukkan bahwa lapisan di bawah Jorong Koto Baru terdiri dari empat lapisan yaitu lempung pasiran, tuff hablur, batu pasir, dan lempung sedangkan lapisan di bawah Jorong Koto terdiri dari tiga lapisan yaitu lempung, batu pasir, dan lapisan ketiga yang tidak terdefenisi. Potensi air tanah pada Jorong Koto Baru berada pada lapisan ketiga dengan resistivitas 48,7 Ωm dengan kedalaman 3,2 – 10,5 meter dan di Jorong Koto berada pada lapisan kedua dengan resistivitas 73,9 Ωm dengan kedalaman 2,7 – 20 meter. Berdasarkan kedalaman air tanah yang diperoleh dari hasil penelitian bahwa di Nagari Aie Dingin potensi air tanahnya kecil atau akuifernya dangkal dikarenakan kemampuan batuan di daerah penelitian untuk dapat mengalirkan air kecil. Jenis akuifer daerah penelitian adalah akuifer tertekan.