Analisis Realisasi Dana Alokasi Khusus untuk Menilai Efektivitas dan Efisiensi Kinerja Pemerintah pada SMK di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Sulawesi Tengah
{"title":"Analisis Realisasi Dana Alokasi Khusus untuk Menilai Efektivitas dan Efisiensi Kinerja Pemerintah pada SMK di Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Sulawesi Tengah","authors":"Wahba, Rajindra, Kaifar","doi":"10.56338/jsm.v10i2.3865","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas dan efisensi realisasi anggaran belanja moda pada dinas pendidikan dan kebudayaan provinsisulawesi tengah khususnya dana alokasi khusus bidang pembinaan smk selama tiga tahun tarakhir,terhitung tahun 2020 sampai dengan 2022.data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari dinas pendidikan dan kebudayaan provinsi sulawesi tengah berupa laporan laporan realisasi anggaran (LRA) periode anggaran 2020 sampai dengan anggaran 2022 .peneltian ini merupakan penelitian deskriptif denganmenggunakan teknik realisasi anggaran belanja modal dikali 100% untuk menilai kinerja pemerintah dinas pendidikan dan kebudayaan provinsi sulawesi tengah khususnya dana alokasi khusus (DAK).hasil peneltian menunjukan tingkat efektivitas dan efisiensi realisasi pengelolaan anggaran belanja modalpada dinas pendidikan dan kebudayaan provinsi sulawesi tengah dalal hal ini dana alokasi khusus SMK selama tahun 2020-2022 dikatakan cukup efektif yaitu diatas angka 80% sedangkan rasio efisiensinya adalah lebih dari 100% atau tidak efisien.","PeriodicalId":140790,"journal":{"name":"Jurnal Sinar Manajemen","volume":"74 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-16","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Sinar Manajemen","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.56338/jsm.v10i2.3865","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas dan efisensi realisasi anggaran belanja moda pada dinas pendidikan dan kebudayaan provinsisulawesi tengah khususnya dana alokasi khusus bidang pembinaan smk selama tiga tahun tarakhir,terhitung tahun 2020 sampai dengan 2022.data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari dinas pendidikan dan kebudayaan provinsi sulawesi tengah berupa laporan laporan realisasi anggaran (LRA) periode anggaran 2020 sampai dengan anggaran 2022 .peneltian ini merupakan penelitian deskriptif denganmenggunakan teknik realisasi anggaran belanja modal dikali 100% untuk menilai kinerja pemerintah dinas pendidikan dan kebudayaan provinsi sulawesi tengah khususnya dana alokasi khusus (DAK).hasil peneltian menunjukan tingkat efektivitas dan efisiensi realisasi pengelolaan anggaran belanja modalpada dinas pendidikan dan kebudayaan provinsi sulawesi tengah dalal hal ini dana alokasi khusus SMK selama tahun 2020-2022 dikatakan cukup efektif yaitu diatas angka 80% sedangkan rasio efisiensinya adalah lebih dari 100% atau tidak efisien.