Dio Arief Utama, Andhyka Tyaz Nugraha, Rizqi Wahyudi
{"title":"Penentuan Waktu Baku Optimal dan Analisis Beban Kerja Pada Bagian Produksi Udang PCDTO-IQF di PT. Indo American Seafoods","authors":"Dio Arief Utama, Andhyka Tyaz Nugraha, Rizqi Wahyudi","doi":"10.22441/pasti.2023.v17i2.002","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Faktor tenaga kerja, waktu kerja dan beban kerja berpengaruh terhadap produktivitas suatu perusahaan industri. Berdasarkan isu tersebut maka penelitian ini bertujuan untuk menetapkan waktu standar, beban kerja pekerja dan jumlah pekerja optimal pada bagian produksi Udang PCDTO-IQF di PT. Indo American Seafoods dengan menggunakan metode Stopwatch Time Study. Data penelitian diperoleh secara langsung dengan cara mengukur waktu kerja pada bagian produksi menggunakan instrumen stopwatch. Hasil penelitian mendapatkan total waktu standar yang dibutuhkan untuk produksi Udang PCDTO-IQF sebesar 17.089,83 detik atau 4,75 jam. Beban kerja untuk proses produksi memiliki 29 proses, terdapat 11 proses memiliki beban kerja lebih dari 100% atau beban kerja normal, selebihnya memiliki beban kerja normal. Berdasarkan temuan tersebut maka direkomendasikan agar perusahaan melakukan penambahan jumlah pekerja untuk beban kerja berlebih serta melakukan pengurangan ataupun pemindahan tenaga kerja pada bagian dengan beban kerja rendah ke bagian lainnya yang membutuhkan lebih banyak tenaga kerja.","PeriodicalId":106625,"journal":{"name":"Jurnal PASTI (Penelitian dan Aplikasi Sistem dan Teknik Industri)","volume":"109 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal PASTI (Penelitian dan Aplikasi Sistem dan Teknik Industri)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.22441/pasti.2023.v17i2.002","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Faktor tenaga kerja, waktu kerja dan beban kerja berpengaruh terhadap produktivitas suatu perusahaan industri. Berdasarkan isu tersebut maka penelitian ini bertujuan untuk menetapkan waktu standar, beban kerja pekerja dan jumlah pekerja optimal pada bagian produksi Udang PCDTO-IQF di PT. Indo American Seafoods dengan menggunakan metode Stopwatch Time Study. Data penelitian diperoleh secara langsung dengan cara mengukur waktu kerja pada bagian produksi menggunakan instrumen stopwatch. Hasil penelitian mendapatkan total waktu standar yang dibutuhkan untuk produksi Udang PCDTO-IQF sebesar 17.089,83 detik atau 4,75 jam. Beban kerja untuk proses produksi memiliki 29 proses, terdapat 11 proses memiliki beban kerja lebih dari 100% atau beban kerja normal, selebihnya memiliki beban kerja normal. Berdasarkan temuan tersebut maka direkomendasikan agar perusahaan melakukan penambahan jumlah pekerja untuk beban kerja berlebih serta melakukan pengurangan ataupun pemindahan tenaga kerja pada bagian dengan beban kerja rendah ke bagian lainnya yang membutuhkan lebih banyak tenaga kerja.