Rancang Bangun Timbangan Digital dengan Menampilkan Berat dan Harga Menggunakan Output Suara Berbasis Internet of Things (IoT)

Vera Dwiyanti, Martinus Mujur Rose, Suzan Zefi
{"title":"Rancang Bangun Timbangan Digital dengan Menampilkan Berat dan Harga Menggunakan Output Suara Berbasis Internet of Things (IoT)","authors":"Vera Dwiyanti, Martinus Mujur Rose, Suzan Zefi","doi":"10.31598/jurnalresistor.v6i2.1453","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Salah satu ilmu pengetahuan yang di butuhkan manusia adalah teknologi. Laju kemajuan teknologi semakin cepat, baik teknologi yang berbasis perangkat elektronik maupun komputer, termasuk Internet of Things (IoT). Internet of Things (IoT) adalah konsep yang bertujuan untuk meningkatkan manfaat dari koneksi internet yang terhubung terus menerus. Pada laporan akhir ini, dibuat suatu alat yang akan berhubungan dengan Internet of Things (IoT), yaitu Timbangan Digital yang dapat mengeluarkan suara berbasis Internet of Things (IoT). Timbangan merupakan alat yang digunakan sebagai alat untuk mengukur berat dari suatu benda atau lainnya. Timbangan telah terbagi menjadi 2 jenis yaitu timbangan digital dan mekanik. Timbangan banyak digunakan di industri dan komersial, mulai dari produk yang ringan hingga berat yang dijual sesuai permintaan. Pada alat yang dibuat ini akan menggunakan timbangan digital sebagai hasil rancang bangun untuk laporan akhir, dengan merancang timbangan digital yang dapat mengeluarkan suara sesuai dengan berat yang ditimbang dan dilanjutkan dengan harga dari berat tersebut. Dengan itu maka diperlukannya komponen yang mendukung agar rancang bangun timbangan digital ini dapat berhasil diwujudkan sesuai dengan harapan, komponen yang digunakan antara lain adalah Sensor Loadcell, Modul HX711, LCD, NodeMCU ESP 8266, android dan DF Mini Player.","PeriodicalId":164171,"journal":{"name":"Jurnal RESISTOR (Rekayasa Sistem Komputer)","volume":"24 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal RESISTOR (Rekayasa Sistem Komputer)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31598/jurnalresistor.v6i2.1453","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Salah satu ilmu pengetahuan yang di butuhkan manusia adalah teknologi. Laju kemajuan teknologi semakin cepat, baik teknologi yang berbasis perangkat elektronik maupun komputer, termasuk Internet of Things (IoT). Internet of Things (IoT) adalah konsep yang bertujuan untuk meningkatkan manfaat dari koneksi internet yang terhubung terus menerus. Pada laporan akhir ini, dibuat suatu alat yang akan berhubungan dengan Internet of Things (IoT), yaitu Timbangan Digital yang dapat mengeluarkan suara berbasis Internet of Things (IoT). Timbangan merupakan alat yang digunakan sebagai alat untuk mengukur berat dari suatu benda atau lainnya. Timbangan telah terbagi menjadi 2 jenis yaitu timbangan digital dan mekanik. Timbangan banyak digunakan di industri dan komersial, mulai dari produk yang ringan hingga berat yang dijual sesuai permintaan. Pada alat yang dibuat ini akan menggunakan timbangan digital sebagai hasil rancang bangun untuk laporan akhir, dengan merancang timbangan digital yang dapat mengeluarkan suara sesuai dengan berat yang ditimbang dan dilanjutkan dengan harga dari berat tersebut. Dengan itu maka diperlukannya komponen yang mendukung agar rancang bangun timbangan digital ini dapat berhasil diwujudkan sesuai dengan harapan, komponen yang digunakan antara lain adalah Sensor Loadcell, Modul HX711, LCD, NodeMCU ESP 8266, android dan DF Mini Player.
基于物联网(IoT)设计使用语音输出显示重量和价格的数字秤
人类需要的科学之一是技术。无论是电子技术还是计算机技术,包括物联网(IoT)在内,技术进步的步伐都在加快。物联网(IoT)是一个旨在增加持续互联网连接效益的概念。在本最终报告中,将制作一种与物联网(IoT)相关的工具,即基于物联网(IoT)的可发出声音的数字天平。秤是一种用来测量物体或其他物体重量的工具。秤分为两种,即数字秤和机械秤。天平广泛应用于工业和商业领域,从按需销售的轻型产品到重型产品。在本工具中,将使用数字秤作为最终报告的设计成果,设计的数字秤可以根据被称量的重量发出声音,并根据重量的价格继续发出声音。因此,需要配套组件,以便按照预期成功实现该数字秤的设计,使用的组件包括称重传感器、HX711 模块、LCD、NodeMCU ESP 8266、android 和 DF 迷你播放器。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信