Maston Sulang, Meilike Panggolong, Nosvin B. Batombukan, Yulice Pitemo
{"title":"PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MELALUI PEMANFAATAN HASIL LAUT UNTUK MENINGKATKAN HARGA JUAL YANG RENDAH DI DESA MANDEL","authors":"Maston Sulang, Meilike Panggolong, Nosvin B. Batombukan, Yulice Pitemo","doi":"10.35909/jyd.v1i2.27","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Program studi Teologi STT Star's Lub mengadakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat melalui program KKN-Tematik di Desa Mandel, Kecamatan Bokan Kepulauan, Kabupaten Banggai Laut, Provinsi Sulawesi Tengah pada bulan Mei sampai Juli 2023 dengan tema “Pembangunan Usaha Mikro Di Desa”, dan sub-tema “Penjualan Hasil Nelayan”. Mayoritas penduduk di Desa Mandel berprofesi sebagai nelayan yang mengandalkan hasil laut untuk kebutuhan mereka. Meski tinggal di daerah perikanan yang baik, tetapi harga jual dari hasil laut mereka sangat rendah sehingga berdampak pada perekonomian masyarakat di desa tersebut. Dalam kegiatan tersebut, peserta KKN-Tematik mendampingi masyarakat memanfaatkan hasil laut untuk meningkatkan perekonomian masyarakat di Desa Mandel dengan cara mengelola hasil laut nelayan menjadi produk ikan asin. Peserta KKN-Tematik bersama masyarakat desa juga membuat produk keripik tepung, serta mendampingi masyarakat dalam pemasaran produk tersebut agar dapat didistribusikan ke desa lain atau kota.","PeriodicalId":202812,"journal":{"name":"YONG DEI : JURNAL MAHASISWA STT STAR'S LUB","volume":"12 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"YONG DEI : JURNAL MAHASISWA STT STAR'S LUB","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35909/jyd.v1i2.27","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Program studi Teologi STT Star's Lub mengadakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat melalui program KKN-Tematik di Desa Mandel, Kecamatan Bokan Kepulauan, Kabupaten Banggai Laut, Provinsi Sulawesi Tengah pada bulan Mei sampai Juli 2023 dengan tema “Pembangunan Usaha Mikro Di Desa”, dan sub-tema “Penjualan Hasil Nelayan”. Mayoritas penduduk di Desa Mandel berprofesi sebagai nelayan yang mengandalkan hasil laut untuk kebutuhan mereka. Meski tinggal di daerah perikanan yang baik, tetapi harga jual dari hasil laut mereka sangat rendah sehingga berdampak pada perekonomian masyarakat di desa tersebut. Dalam kegiatan tersebut, peserta KKN-Tematik mendampingi masyarakat memanfaatkan hasil laut untuk meningkatkan perekonomian masyarakat di Desa Mandel dengan cara mengelola hasil laut nelayan menjadi produk ikan asin. Peserta KKN-Tematik bersama masyarakat desa juga membuat produk keripik tepung, serta mendampingi masyarakat dalam pemasaran produk tersebut agar dapat didistribusikan ke desa lain atau kota.