Extreme Programming Dalam Pembangunan Sistem Informasi Akuntansi Simpan Pinjam

P. Amalia, Sunia Maharani Fadillah, N. Syamsiah, Nanda Diaz Arizona
{"title":"Extreme Programming Dalam Pembangunan Sistem Informasi Akuntansi Simpan Pinjam","authors":"P. Amalia, Sunia Maharani Fadillah, N. Syamsiah, Nanda Diaz Arizona","doi":"10.31294/akasia.v3i2.2573","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"KPN Ikhlas merupakan Koperasi Pegawai Negeri Sipil yang memberikan berbagai layanan kepada anggotanya, salah satunya adalah layanan simpan pinjam. Keanggotaan KPN Ikhlas terbuka bagi seluruh pegawai tetap di Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Kalimantan Barat yang beralamat di Jalan Sutan Syahrir No.12 Pontianak. Menggunakan metode pengembangan sistem yang tepat yaitu metode Extreme Programming (XP) yang dapat digunakan dengan tim berukuran kecil hingga menengah, memiliki keunggulan dalam menghadapi perubahan yang sering terjadi, mampu beradaptasi dengan cepat terhadap kebutuhan yang berubah, dan mengatasi permasalahan dengan perubahan melalui desain dan fitur yang fleksibel. Kendala yang ditemui pada salah satu data yang masih offline. Sistem pengolahan data belum sepenuhnya terkomputerisasi. Risiko kesalahan perhitungan dalam transaksi simpan pinjam. Laporan jurnal umum masih dicatat secara manual tanpa pengaturan terstruktur berdasarkan periode. Tidak ada pencatatan khusus untuk transaksi simpan pinjam, angsuran dan pengambilan. Keterlambatan dalam persiapan dan pelaporan penarikan keuangan. Beralih dari sistem manual ke komputerisasi akan lebih aman dan mudah karena proses pengisian data harus sesuai dengan standar formulir yang dibuat agar data tersimpan dengan aman. Sistem ini digunakan untuk menunjang pengelolaan data yang sedang berlangsung dan dalam pembuatan laporan transaksi dapat berjalan dengan cepat sehingga meminimalisir kesalahan dalam penginputan data laporan.","PeriodicalId":193576,"journal":{"name":"Artikel Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi","volume":"4 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Artikel Ilmiah Sistem Informasi Akuntansi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31294/akasia.v3i2.2573","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

KPN Ikhlas merupakan Koperasi Pegawai Negeri Sipil yang memberikan berbagai layanan kepada anggotanya, salah satunya adalah layanan simpan pinjam. Keanggotaan KPN Ikhlas terbuka bagi seluruh pegawai tetap di Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Kalimantan Barat yang beralamat di Jalan Sutan Syahrir No.12 Pontianak. Menggunakan metode pengembangan sistem yang tepat yaitu metode Extreme Programming (XP) yang dapat digunakan dengan tim berukuran kecil hingga menengah, memiliki keunggulan dalam menghadapi perubahan yang sering terjadi, mampu beradaptasi dengan cepat terhadap kebutuhan yang berubah, dan mengatasi permasalahan dengan perubahan melalui desain dan fitur yang fleksibel. Kendala yang ditemui pada salah satu data yang masih offline. Sistem pengolahan data belum sepenuhnya terkomputerisasi. Risiko kesalahan perhitungan dalam transaksi simpan pinjam. Laporan jurnal umum masih dicatat secara manual tanpa pengaturan terstruktur berdasarkan periode. Tidak ada pencatatan khusus untuk transaksi simpan pinjam, angsuran dan pengambilan. Keterlambatan dalam persiapan dan pelaporan penarikan keuangan. Beralih dari sistem manual ke komputerisasi akan lebih aman dan mudah karena proses pengisian data harus sesuai dengan standar formulir yang dibuat agar data tersimpan dengan aman. Sistem ini digunakan untuk menunjang pengelolaan data yang sedang berlangsung dan dalam pembuatan laporan transaksi dapat berjalan dengan cepat sehingga meminimalisir kesalahan dalam penginputan data laporan.
开发储蓄和贷款会计信息系统中的极限编程
KPN Ikhlas 是一个公务员合作社,为其成员提供各种服务,其中之一是储蓄和贷款服务。KPN Ikhlas 的成员资格向西加里曼丹省宗教部地区办公室(位于坤甸 Jalan Sutan Syahrir No.12 号)的所有长期雇员开放。使用正确的系统开发方法,即可用于中小型团队的极限编程(XP)方法,其优点是可以应对频繁的变化,能够快速适应不断变化的需求,并通过灵活的设计和功能克服变化带来的问题。遇到的障碍之一是数据仍处于离线状态。数据处理系统没有完全计算机化。存贷款交易存在计算错误的风险。普通日记账报告仍由手工记录,没有按时期进行结构化组织。储蓄和贷款交易、分期付款和提款没有专门的记录。财务提款的准备和报告延迟。从手工系统转为计算机系统将更加安全和简便,因为填写数据的过程必须符合所制 定的标准表格,以便安全地存储数据。该系统用于支持正在进行的数据管理,使交易报告能够快速运行,从而最大限度地减少报告数据输入错误。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信