Nabira Nabira, Citra Imelda Usman, Fuaddillah Putra
{"title":"Pengembangan Instrumen Hambatan Komunikasi Antar Budaya Berbasis Teknologi Informasi bagi Peserta Didik Sekolah Menengah Pertama","authors":"Nabira Nabira, Citra Imelda Usman, Fuaddillah Putra","doi":"10.24014/egcdj.v6i2.25358","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilatarbelakangi adanya peserta didik yang sulit untuk berkomunikasi dengan teman kelasnya karena adanya perbedaan bahasa dan budaya, dan belum adanya instrument khusus berbasis teknologi informasi yang dapat mengungkapkan permasalahan hambatan komunikasi antar budaya peserta didik. Tujuan penelitian ini adalah mengembangkan: 1) Identifikasi hasil instrumen hambatan komunikasi pada aspek antar budaya peserta didik kelas VIII 4 di SMP Negeri 11 Sijunjung berbasis teknologi informasi, 2) Pengembangan instrument hambatan komunikasi pada aspek antar budaya peserta didik berbasis teknologi informasi. Subjek pada penelitian ini adalah peserta didik yang memiliki hambatan komunikasi pada aspek antar budaya. Penelitian ini dilakukan dengan metode penelitian dan pengembangan (R&D). Validasi pengolahan instrumen hambatan komunikasi antar budaya dilakukan oleh 5 orang validator yaitu 3 validator secara teoritis, 1 validator secara praktis, 1 validator secara IT. Hasil dari penelitian ini adalah: 1) Aplikasi pengolahan instrumen hambatan komunikasi antar budaya peserta didik berbasis teknologi informasi yang telah divalidasi oleh pakar teoritis dengan skor rata-rata 2,73 termasuk dalam kategori “Diterima”. Pakar praktis dengan skor 3,6 termasuk dalam kategori “Sangat Diterima”. Pakar IT dengan skor 3,65 termasuk dalam kategori “Sangat Diterima”. Hal tersebut menunjukkan bahwa aplikasi yang telah dikembangkan layak digunakan, 2) Identifikasi hasil instrumen hambatan komunikasi pada aspek antar budaya peserta didik kelas VIII 4 di SMP Negeri 11 Sijunjung berada pada kategori cukup","PeriodicalId":113344,"journal":{"name":"Educational Guidance and Counseling Development Journal","volume":"17 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-11-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Educational Guidance and Counseling Development Journal","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24014/egcdj.v6i2.25358","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi adanya peserta didik yang sulit untuk berkomunikasi dengan teman kelasnya karena adanya perbedaan bahasa dan budaya, dan belum adanya instrument khusus berbasis teknologi informasi yang dapat mengungkapkan permasalahan hambatan komunikasi antar budaya peserta didik. Tujuan penelitian ini adalah mengembangkan: 1) Identifikasi hasil instrumen hambatan komunikasi pada aspek antar budaya peserta didik kelas VIII 4 di SMP Negeri 11 Sijunjung berbasis teknologi informasi, 2) Pengembangan instrument hambatan komunikasi pada aspek antar budaya peserta didik berbasis teknologi informasi. Subjek pada penelitian ini adalah peserta didik yang memiliki hambatan komunikasi pada aspek antar budaya. Penelitian ini dilakukan dengan metode penelitian dan pengembangan (R&D). Validasi pengolahan instrumen hambatan komunikasi antar budaya dilakukan oleh 5 orang validator yaitu 3 validator secara teoritis, 1 validator secara praktis, 1 validator secara IT. Hasil dari penelitian ini adalah: 1) Aplikasi pengolahan instrumen hambatan komunikasi antar budaya peserta didik berbasis teknologi informasi yang telah divalidasi oleh pakar teoritis dengan skor rata-rata 2,73 termasuk dalam kategori “Diterima”. Pakar praktis dengan skor 3,6 termasuk dalam kategori “Sangat Diterima”. Pakar IT dengan skor 3,65 termasuk dalam kategori “Sangat Diterima”. Hal tersebut menunjukkan bahwa aplikasi yang telah dikembangkan layak digunakan, 2) Identifikasi hasil instrumen hambatan komunikasi pada aspek antar budaya peserta didik kelas VIII 4 di SMP Negeri 11 Sijunjung berada pada kategori cukup