{"title":"EKSISTENSI AGROWISATA TANJUNG SAKTI DALAM MENINGKATKAN PENDAPATAN EKONOMI MASYARAKATDESA SINDANG PANJANG","authors":"Sindy Fadhilah, S. Suryati, M. Isnaini","doi":"10.19109/al-basyar.v2i2.20563","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian iniUntuk mengetahui Aktualisasi kegiatan apa saja yang terdapat di Agrowisata Tanjung Sakti dalam meningkatkan ekonomi masyarakat di desa sindang panjang. Untuk mengetahui bagaimana potensi wisatawan dengan adanya Agrowisata Tanjung Sakti. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, dengan cara suatu pendekatan deskriftif. Teknik dalam pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik analisisis data yang digunakan yaitu dengan cara reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwasanya Aktualisasai kegiatan apa saja yang terdapat di Agrowisata Tanjung Sakti dalam meningkatkan ekonomi masyarakat di desa sindang panjang yaitu membuat tempat wisata air terjun buatan, pengembangan dari sektor pertanian dan perkebunan seperti penanaman padi, cabai, durian serta penanaman berbagai macam jenis tanaman hias. pemberdayaan para pelaku usaha UMKM dari masyarakat dan kerja sama dengan masyarakat dalam pembangunan Home Stay atau penginapan di sekitar Agrowisata Tanjung Sakti.Potensi wisatawan dengan adanya Agrowisata Tanjung Sakti sangatlah besar dari awal mula di resmikan pada tanggal 30 oktober 2020, wisatawan yang datang sangat banyak baik dari dalam kota maupun luar kota bahkan pada saat hari raya idul fitri dan tahun baru wisatawan yang datang bisa mencapai 3000 wisatawan per harinya.","PeriodicalId":503875,"journal":{"name":"Al-Basyar : Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam","volume":"656 ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-12-17","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Al-Basyar : Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.19109/al-basyar.v2i2.20563","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Tujuan dari penelitian iniUntuk mengetahui Aktualisasi kegiatan apa saja yang terdapat di Agrowisata Tanjung Sakti dalam meningkatkan ekonomi masyarakat di desa sindang panjang. Untuk mengetahui bagaimana potensi wisatawan dengan adanya Agrowisata Tanjung Sakti. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, dengan cara suatu pendekatan deskriftif. Teknik dalam pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik analisisis data yang digunakan yaitu dengan cara reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwasanya Aktualisasai kegiatan apa saja yang terdapat di Agrowisata Tanjung Sakti dalam meningkatkan ekonomi masyarakat di desa sindang panjang yaitu membuat tempat wisata air terjun buatan, pengembangan dari sektor pertanian dan perkebunan seperti penanaman padi, cabai, durian serta penanaman berbagai macam jenis tanaman hias. pemberdayaan para pelaku usaha UMKM dari masyarakat dan kerja sama dengan masyarakat dalam pembangunan Home Stay atau penginapan di sekitar Agrowisata Tanjung Sakti.Potensi wisatawan dengan adanya Agrowisata Tanjung Sakti sangatlah besar dari awal mula di resmikan pada tanggal 30 oktober 2020, wisatawan yang datang sangat banyak baik dari dalam kota maupun luar kota bahkan pada saat hari raya idul fitri dan tahun baru wisatawan yang datang bisa mencapai 3000 wisatawan per harinya.