{"title":"PENGARUH KUALITAS PRODUK, HARGA, PROMOSI DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN TEH CELUP SARIWANGI DI KOTA BOGOR","authors":"Eko Wahyu Widayat, N. Rahmawati","doi":"10.58890/jkb.v15i2.193","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Teh adalah salah satu minuman penyegar yang sangat populer di kalangan masyarakat Indonesia bahkan dunia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk, harga, promosi dan citra merek terhadap keputusan pembelian Teh Celup Sariwangi di Kota Bogor. Hasil uji regresi menunjukkan bahwa 62,10% keputusan pembelian dijelaskan oleh kualitas produk, harga, promosi dan citra merek sedangkan sisanya 37,90% dijelaskan oleh faktor lain yang tidak diteliti. Hasil uji F menunjukan bahwa secara simultan kualitas produk, harga, promosi dan citra merek secara serempak berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Secara parsial, hasil uji t menunjukkan bahwa variabel kualitas produk, promosi dan citra merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian produk Teh Celup Sariwangi di Kota Bogor. Adapun variabel harga tidak berpengaruh positif dan signifikan. Variabel yang dominan mempengaruhi keputusan pembelian Teh Celup Sariwangi di Kota Bogor adalah kualitas produk.","PeriodicalId":371851,"journal":{"name":"Jurnal Gici Jurnal Keuangan dan Bisnis","volume":" 33","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-12-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Gici Jurnal Keuangan dan Bisnis","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58890/jkb.v15i2.193","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Teh adalah salah satu minuman penyegar yang sangat populer di kalangan masyarakat Indonesia bahkan dunia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kualitas produk, harga, promosi dan citra merek terhadap keputusan pembelian Teh Celup Sariwangi di Kota Bogor. Hasil uji regresi menunjukkan bahwa 62,10% keputusan pembelian dijelaskan oleh kualitas produk, harga, promosi dan citra merek sedangkan sisanya 37,90% dijelaskan oleh faktor lain yang tidak diteliti. Hasil uji F menunjukan bahwa secara simultan kualitas produk, harga, promosi dan citra merek secara serempak berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Secara parsial, hasil uji t menunjukkan bahwa variabel kualitas produk, promosi dan citra merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian produk Teh Celup Sariwangi di Kota Bogor. Adapun variabel harga tidak berpengaruh positif dan signifikan. Variabel yang dominan mempengaruhi keputusan pembelian Teh Celup Sariwangi di Kota Bogor adalah kualitas produk.