{"title":"Pengaruh Penggunaan Media Sosial Dan Kualitas Informasi Akun Instagram @Magangupdate Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Magang Followers","authors":"Atika Apriani","doi":"10.59141/comserva.v3i06.1029","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini mengenai usaha mencari informasi tentang magang untuk memenuhi kebutuhan informasi dengan melihat kualitas informasi dan penggunaan media sosial. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh penggunaan media sosial dan kualitas informasi akun Instagram @magangupdate terhadap pemenuhan kebutuhan informasi magang followers. Teori yang digunakan adalah teori Uses and Gratification, penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan paradigma penelitian positivisme. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah survei dengan menyebarkan kuesioner melalui gform. Penentuan pengukuran sampel penelitian ini menggunakan rumus Slovin dengan jumlah 400 responden. Data yang diperoleh selanjutnya diolah menggunakan SPSS versi 25. Hasil penelitian ini menunjukan adanya pengaruh positif antara penggunaan media sosial dan kualitas informasi akun Instagram @magangupdate terhadap pemenuhan kebutuhan informasi magang followers. Dibuktikan berdasarkan hasil uji regresi linear berganda sebesar Y = 4.128 + 0,374 + 0,515 + e. Serta adanya pengaruh secara parsial dan simultan antara penggunaan media sosial dan kualitas informasi akun Instagram @magangupdate terhadap pemenuhan kebutuhan informasi magang followers. Adapun penggunaan media sosial dan kualitas informasi akun Instagram @magangupdate memberikan sumbangan pengaruh sebesar 43,1% terhadap pemenuhan kebutuhan informasi magang followers berdasarkan hasil uji koefisien determinasi.","PeriodicalId":500902,"journal":{"name":"COMSERVA","volume":"46 10","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-10-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"COMSERVA","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.59141/comserva.v3i06.1029","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini mengenai usaha mencari informasi tentang magang untuk memenuhi kebutuhan informasi dengan melihat kualitas informasi dan penggunaan media sosial. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh penggunaan media sosial dan kualitas informasi akun Instagram @magangupdate terhadap pemenuhan kebutuhan informasi magang followers. Teori yang digunakan adalah teori Uses and Gratification, penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dan paradigma penelitian positivisme. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah survei dengan menyebarkan kuesioner melalui gform. Penentuan pengukuran sampel penelitian ini menggunakan rumus Slovin dengan jumlah 400 responden. Data yang diperoleh selanjutnya diolah menggunakan SPSS versi 25. Hasil penelitian ini menunjukan adanya pengaruh positif antara penggunaan media sosial dan kualitas informasi akun Instagram @magangupdate terhadap pemenuhan kebutuhan informasi magang followers. Dibuktikan berdasarkan hasil uji regresi linear berganda sebesar Y = 4.128 + 0,374 + 0,515 + e. Serta adanya pengaruh secara parsial dan simultan antara penggunaan media sosial dan kualitas informasi akun Instagram @magangupdate terhadap pemenuhan kebutuhan informasi magang followers. Adapun penggunaan media sosial dan kualitas informasi akun Instagram @magangupdate memberikan sumbangan pengaruh sebesar 43,1% terhadap pemenuhan kebutuhan informasi magang followers berdasarkan hasil uji koefisien determinasi.