HUBUNGAN ANTARA KEJADIAN POLICYSTIC OVARIUM SYNDROME DENGAN AKNE PADA WAJAH DI NU BEAUTY MEDICAL AESTETICS JONGGOL TAHUN 2022

Nury Nur Melati Tanjung, None Achmad Fauzi
{"title":"HUBUNGAN ANTARA KEJADIAN POLICYSTIC OVARIUM SYNDROME DENGAN AKNE PADA WAJAH DI NU BEAUTY MEDICAL AESTETICS JONGGOL TAHUN 2022","authors":"Nury Nur Melati Tanjung, None Achmad Fauzi","doi":"10.33023/jikep.v9i3.1592","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pendahuluan : Policystic Ovary Syndrome (PCOS) merupakan kelainan hormonal yang sering terjadi pada wanita usia remaja dan dewasa. Pada masa remaja terjadi peningkatan hormon androgen yang menyebabkan peningkatan ukuran kelenjar sebasea, menstimulasi produksi sebum, serta menstimulasi proliferasi keratinosit pada saluran kelenjar sebasea. Ketidakseimbangan antara produksi dan kapasitas sekresi sebum akan menyebabkan terjadinya jerawat atau akne vulgaris. Tujuan: untuk mengetahui hubungan PCOS dengan jerawat pada wajah berdasarkan gangguan siklus menstruasi, gangguan lamanya menstruasi, dan berat badan yang tidak ideal. Metode: Desain penelitian ini menggunakan cross-sectional dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian adalah pasien wanita usia subur yang melakukan perawatan akne di NU Beauty Medical Aestetics pada bulan Juli sd November 2022 yang berjumlah 150 orang dengan menggunakan consecutive sampling. Pengumpulan data menggunakan sumber data sekunder dari rekam medik pasien. Analisis data yang digunakan chi-square. Hasil: PCOS memiliki hubungan yang signifikan dengan akne pada wajah, gangguan siklus menstruasi dan gangguan lama menstruasi (p-value < 0,05). Kesimpulan: Perlu adanya sosialisasi dan edukasi kepada semua pasien tentang PCOS serta hubungannya dengan akne pada wajah","PeriodicalId":476249,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing)","volume":"6 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-18","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33023/jikep.v9i3.1592","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pendahuluan : Policystic Ovary Syndrome (PCOS) merupakan kelainan hormonal yang sering terjadi pada wanita usia remaja dan dewasa. Pada masa remaja terjadi peningkatan hormon androgen yang menyebabkan peningkatan ukuran kelenjar sebasea, menstimulasi produksi sebum, serta menstimulasi proliferasi keratinosit pada saluran kelenjar sebasea. Ketidakseimbangan antara produksi dan kapasitas sekresi sebum akan menyebabkan terjadinya jerawat atau akne vulgaris. Tujuan: untuk mengetahui hubungan PCOS dengan jerawat pada wajah berdasarkan gangguan siklus menstruasi, gangguan lamanya menstruasi, dan berat badan yang tidak ideal. Metode: Desain penelitian ini menggunakan cross-sectional dengan pendekatan kuantitatif. Sampel penelitian adalah pasien wanita usia subur yang melakukan perawatan akne di NU Beauty Medical Aestetics pada bulan Juli sd November 2022 yang berjumlah 150 orang dengan menggunakan consecutive sampling. Pengumpulan data menggunakan sumber data sekunder dari rekam medik pasien. Analisis data yang digunakan chi-square. Hasil: PCOS memiliki hubungan yang signifikan dengan akne pada wajah, gangguan siklus menstruasi dan gangguan lama menstruasi (p-value < 0,05). Kesimpulan: Perlu adanya sosialisasi dan edukasi kepada semua pasien tentang PCOS serta hubungannya dengan akne pada wajah
在 2022 年的新美容医学美容学年,对卵巢囊肿综合症和痤疮的研究
前期:多发性卵巢综合征(PCOS)是一种常见的荷尔蒙紊乱,发生在年轻和成年女性中。在青少年时期,雄激素的增加会导致鸡巴腺体的大小增加,刺激皮瓣的产生,并刺激鸡塞腺腺的肌化增殖。皮脂的分泌和分泌能力之间的不平衡会导致丘疹或外阴形成。目的:根据月经周期障碍、月经周期障碍和不理想体重,了解PCOS与面部痤疮的关系。方法:本研究设计使用了cross-sectional定量的方法。研究样本是育龄妇女的病人做治疗akne小学7月在努美医疗Aestetics 2022年11月用抽样consecutive共有150人。数据收集使用数据来源的第二病人医疗记录。分析chi square使用的数据。结果:PCOS与面部、月经周期障碍和长期月经周期(p-value <)有显著关系0。05)。结论:对所有的病人都需要教育的社会化和akne PCOS和关系的脸
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信