Pelatihan Pembelajaran Berbasis Projek dengan Kegiatan Eco-enzyme untuk Mendukung Implementasi Kurikulum Merdeka

Annisa Putri Noerviana, Rika Novia Mariska, Nur Vita Sari Eka Ramadhani, Nadia Putri Septiana, Citra Citra, Rosyida Nurul Anwar
{"title":"Pelatihan Pembelajaran Berbasis Projek dengan Kegiatan Eco-enzyme untuk Mendukung Implementasi Kurikulum Merdeka","authors":"Annisa Putri Noerviana, Rika Novia Mariska, Nur Vita Sari Eka Ramadhani, Nadia Putri Septiana, Citra Citra, Rosyida Nurul Anwar","doi":"10.57152/batik.v1i2.851","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dampak negatif dari pembakaran sampah bagi lingkungan dapat mengganggu keseimbangan lingkungan. Pengelolaan sampah dapat dimanfaatkan menjadi bagian dari pembelajaran berbasis projek yang menjadi bagian dari kurikulum merdeka. Sampah yang dihasilkan dapat bermanfaat dan dapat memberikan pengalaman belajar pada peserta didik secara nyata dalam memelihara lingkungan. Memanfaatkan limbah atau sampah organik jenis kulit buah-buahan dan sayuran dapat diolah menjadi Eco-enzyme. Tujuan kegiatan guna memberikan pelatihan pembelajaran berbasis projek dengan kegiatan eco-enzym guna mendukung implementasi kurikulum merdeka. Kegiatan pengabdian masyarakat ini enggunakan metode pelatihan yakni peserta mempraktikkan setelah adanya penyampaina materi oelh pelaksana. Peserta kegiatan adala kepala sekolah, guru dan walimurid di lembaga PAUD di Gugus 1 Kecamatan Sawahan sebanyak 20 peserta. Hasil pelaksanaan kegiatan memberikan gambaran pada guru bagaimana melakukan pembelajaran berbasis projek dengan kegiatan eco-enzym sebagai bagaian dari pemanfaatan limbah sampah sehingga mampu memberikan pengalama belajar nyata pada peserta didik.","PeriodicalId":485827,"journal":{"name":"Jurnal Pengembangan dan Pengabdian Masyarakat Multikultural","volume":"95 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-08","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pengembangan dan Pengabdian Masyarakat Multikultural","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.57152/batik.v1i2.851","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Dampak negatif dari pembakaran sampah bagi lingkungan dapat mengganggu keseimbangan lingkungan. Pengelolaan sampah dapat dimanfaatkan menjadi bagian dari pembelajaran berbasis projek yang menjadi bagian dari kurikulum merdeka. Sampah yang dihasilkan dapat bermanfaat dan dapat memberikan pengalaman belajar pada peserta didik secara nyata dalam memelihara lingkungan. Memanfaatkan limbah atau sampah organik jenis kulit buah-buahan dan sayuran dapat diolah menjadi Eco-enzyme. Tujuan kegiatan guna memberikan pelatihan pembelajaran berbasis projek dengan kegiatan eco-enzym guna mendukung implementasi kurikulum merdeka. Kegiatan pengabdian masyarakat ini enggunakan metode pelatihan yakni peserta mempraktikkan setelah adanya penyampaina materi oelh pelaksana. Peserta kegiatan adala kepala sekolah, guru dan walimurid di lembaga PAUD di Gugus 1 Kecamatan Sawahan sebanyak 20 peserta. Hasil pelaksanaan kegiatan memberikan gambaran pada guru bagaimana melakukan pembelajaran berbasis projek dengan kegiatan eco-enzym sebagai bagaian dari pemanfaatan limbah sampah sehingga mampu memberikan pengalama belajar nyata pada peserta didik.
项目基础学习培训与生态环境活动支持独立课程的实施
焚烧垃圾对环境的负面影响可能会破坏环境平衡。废物管理可以被利用为项目学习的一部分,这是免费课程的一部分。由此产生的垃圾可以是有益的,可以为学习者在环境保护方面提供实际的学习经验。利用废物或有机废物,如果皮和蔬菜,可以加工成生态酶。活动的目的是提供项目基础的学习培训与生态环境活动,以支持独立课程的实施。这些社区奉献活动使用的是参与者在提交管理材料后进行的培训方法。文化中心第一街道的校长、教师和监护人多达20人。活动实施的结果向教师展示了如何以项目为基础的学习,以生态环境为中心的垃圾利用活动,从而能够为学习者提供真正的学习经验。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信