Fotodegradasi Metilen Biru, Kongo Merah, dan Kristal Ungu Menggunakan Komposit Hidroksiapatit-Zeolit A Termodifikasi Ag

IF 1 4区 化学 Q4 CHEMISTRY, MULTIDISCIPLINARY
Grisela A. Tatipikalawan, Audy D. Wuntu, M.Si., Vanda S. Kamu, Norrytha L. Wuntu
{"title":"Fotodegradasi Metilen Biru, Kongo Merah, dan Kristal Ungu Menggunakan Komposit Hidroksiapatit-Zeolit A Termodifikasi Ag","authors":"Grisela A. Tatipikalawan, Audy D. Wuntu, M.Si., Vanda S. Kamu, Norrytha L. Wuntu","doi":"10.35799/cp.16.1.2023.47542","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Suatu penelitian mengenai fotodegradasi metilen biru (MB), kongo merah (KM), dan kristal ungu (KU) telah dikerjakan dengan menggunakan fotokatalis komposit hidroksiapatit-zeolit A (HAp-ZA) termodifikasi Ag. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kemampuan material fotokatalis tersebut dalam mendegradasi pewarna-pewarna sintetik sintetik MB, KM, dan KU dalam larutan dengan pelarut air. Eksperimen fotodegradasi dikerjakan dengan menginteraksikan pewarna sintetik dan fotokatalis di bawah radiasi sinar tampak dengan variasi jumlah fotokatalis. Konsentrasi pewarna sintetik yang tersisa dalam larutan setelah interaksi kemudian diukur dengan instrumen spektrofotometer UV-vis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penurunan konsentrasi pewarna sintetik semakin besar dengan bertambahnya jumlah fotokatalis. Meskipun demikian, jumlah pewarna yang mengalami fotodegradasi untuk setiap gram fotokatalis makin kecil dengan bertambahnya massa fotokatalis. Kata kunci: Fotodegradasi, hidroksiapatit, zeolit A, pewarna sintetik","PeriodicalId":49662,"journal":{"name":"化学进展","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":1.0000,"publicationDate":"2023-06-08","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"化学进展","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35799/cp.16.1.2023.47542","RegionNum":4,"RegionCategory":"化学","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"Q4","JCRName":"CHEMISTRY, MULTIDISCIPLINARY","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Suatu penelitian mengenai fotodegradasi metilen biru (MB), kongo merah (KM), dan kristal ungu (KU) telah dikerjakan dengan menggunakan fotokatalis komposit hidroksiapatit-zeolit A (HAp-ZA) termodifikasi Ag. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kemampuan material fotokatalis tersebut dalam mendegradasi pewarna-pewarna sintetik sintetik MB, KM, dan KU dalam larutan dengan pelarut air. Eksperimen fotodegradasi dikerjakan dengan menginteraksikan pewarna sintetik dan fotokatalis di bawah radiasi sinar tampak dengan variasi jumlah fotokatalis. Konsentrasi pewarna sintetik yang tersisa dalam larutan setelah interaksi kemudian diukur dengan instrumen spektrofotometer UV-vis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penurunan konsentrasi pewarna sintetik semakin besar dengan bertambahnya jumlah fotokatalis. Meskipun demikian, jumlah pewarna yang mengalami fotodegradasi untuk setiap gram fotokatalis makin kecil dengan bertambahnya massa fotokatalis. Kata kunci: Fotodegradasi, hidroksiapatit, zeolit A, pewarna sintetik
蓝色甲烷、红色刚果和紫色晶体的光合作用使用了一种经过改装的水化合物zeolit Ag
一项关于蓝色metilen (MB)、红色刚果(KM)和紫色晶体(KU)的研究采用了一种改良的水化合成物g。这项研究的目的是确定光合作用的光合作用的作用。光合作用的实验是通过在可见光辐射下插入合成染料和光催化剂,它们的数量有变化。在相互作用后,溶液中剩余的合成染料浓度,然后用UV-vis光谱仪来测量。研究表明,合成染料的浓度随着光合作用的增加而下降。然而,每克的光合作用降解的染料随着光合作用质量的增加而减小。关键词:光合作用,水化,zeolit,合成染料
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
化学进展
化学进展 化学-化学综合
CiteScore
2.10
自引率
15.40%
发文量
4325
审稿时长
2.5 months
期刊介绍: Progress in Chemistry is a peer-reviewed monthly journal. It is sponsored by the Chinese Academy of Sciences(CAS) and the National Natural Science Foundation of China(NSFC). It provides a forum to publish review papers of specialized topics covering the full spectrum of chemistry in Chinese or English, with emphasis on those topics of emerging research area. The reviews provide comprehensive information, including recent advances, development trends, as well as critical assessments about the subject. The readers interested are : researchers and students in chemistry and related areas, and policy decision-makers. Most members of the editorial board are famous scientists.
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信