Analisis Lokasi Gudang Pusat Distribusi Logistik di Provinsi Bali

Nengah Widiangga Gautama, Ahmad Soimun, Anggun Prima Gilang
{"title":"Analisis Lokasi Gudang Pusat Distribusi Logistik di Provinsi Bali","authors":"Nengah Widiangga Gautama, Ahmad Soimun, Anggun Prima Gilang","doi":"10.52920/jttl.v4i1.126","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Gudang pusat distribusi memegang peran penting dalam suatu proses logistik. Pemilihan lokasi gudang pusat distribusi yang strategis dapat meminimalkan jarak tempuh oleh armada pengangkut dari gudang pusat distribusi ke cabang. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan bantuan peta Geographical InformationSystem dan perangkat lunak AnyLogic. Titik-titik lokasi yang menggambarkan kabupaten/kota di Provinsi Bali digunakan untuk menganalisis jarak tempuh paling minimum dari gudang pusat ke cabang. Pendekatan situasi di lapangan dilakukan melalui pemodelan yang menggunakan bilangan acak (seed). Pemodelan dilakukan melalui dua skenario, skenario pertama dengan satu gudang pusat distribusi dan skenario kedua dengan gudang pusat yang jumlahnya lebih daripada satu. Dari penelitian diperoleh bahwa sistem pada skenario pertama memiliki keunggulan dari segi jarak tempuh.","PeriodicalId":497652,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Transportasi dan Logistik","volume":"9 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Teknologi Transportasi dan Logistik","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.52920/jttl.v4i1.126","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Gudang pusat distribusi memegang peran penting dalam suatu proses logistik. Pemilihan lokasi gudang pusat distribusi yang strategis dapat meminimalkan jarak tempuh oleh armada pengangkut dari gudang pusat distribusi ke cabang. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan bantuan peta Geographical InformationSystem dan perangkat lunak AnyLogic. Titik-titik lokasi yang menggambarkan kabupaten/kota di Provinsi Bali digunakan untuk menganalisis jarak tempuh paling minimum dari gudang pusat ke cabang. Pendekatan situasi di lapangan dilakukan melalui pemodelan yang menggunakan bilangan acak (seed). Pemodelan dilakukan melalui dua skenario, skenario pertama dengan satu gudang pusat distribusi dan skenario kedua dengan gudang pusat yang jumlahnya lebih daripada satu. Dari penelitian diperoleh bahwa sistem pada skenario pertama memiliki keunggulan dari segi jarak tempuh.
分析巴里省物流仓库的位置
配送仓库在物流过程中扮演着重要的角色。选择战略配送中心仓库的位置,可以减少运输舰队从配送中心到分行的距离。该研究采用定量方法,使用地理信息系统地图和任何源软件的帮助。描述巴厘岛省城的地点地点被用来分析从中央仓库到分公司的最低里程。野外情况的方法是通过使用随机数(种子)建模来实现的。建模是通过两种情况进行的,第一种是一个配送仓库,第二种是多个配送仓库。从研究中获得的是,第一个场景中的系统在里程方面具有优势。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信