Peramalan Harga Gandum di Tengah Invasi Rusia ke Ukraina dengan Pendekatan Intervensi Fungsi Step

Marcel Laverda Subiyanto, Sediono Sediono, Elly Ana, M. Fariz Fadillah Mardianto, Elly Pusporani
{"title":"Peramalan Harga Gandum di Tengah Invasi Rusia ke Ukraina dengan Pendekatan Intervensi Fungsi Step","authors":"Marcel Laverda Subiyanto, Sediono Sediono, Elly Ana, M. Fariz Fadillah Mardianto, Elly Pusporani","doi":"10.32665/james.v6i2.1824","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Semenjak konflik antara Federasi Rusia dan Ukraina terjadi, perekonomian dunia terdampak cukup parah terutama harga komoditas dunia. Akibat dari perang di Ukraina, beberapa rantai-pasok komoditas pangan dunia mengalami hambatan, hingga berujung pada krisis pangan di sejumlah wilayah di Afrika dan mulai merambat ke beberapa negara khususnya di Asia. Gandum merupakan salah satu komoditas pangan yang mengalami kenaikan harga akibat dari konflik yang terjadi di Ukraina. Kenaikan harga gandum tersebut berdampak pula terhadap kenaikan harga produk turunan dari gandum, seperti tepung yang merupakan bahan baku pembuatan roti dan mie. Produk mie dan roti di Indonesia merupakan salah satu makanan pokok pengganti nasi, sehingga jika kondisi kenaikan harga gandum tidak diatasi, dikhawatirkan akan terjadi krisis pangan di Indonesia. Penelitian ini akan memodelkan dan memprediksi harga gandum dunia di tengah konflik antara Rusia dan Ukraina dengan pendekatan model intervensi fungsi step. Hasil penelitian menunjukkan bahwa prediksi harga komoditas gandum dunia di tengah invasi Rusia ke Ukraina dengan pendekatan model intervensi fungsi step menunjukkan hasil yang akurat. Model ARIMA(1,1,0) dengan b=0, s=2, dan r=2 menjadi model intervensi fungsi step paling baik. Nilai MAPE yang ditentukan dari pengujian data adalah 14,27%.","PeriodicalId":33708,"journal":{"name":"MUST Journal of Mathematics Education Science and Technology","volume":"30 9","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-10-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"MUST Journal of Mathematics Education Science and Technology","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32665/james.v6i2.1824","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Semenjak konflik antara Federasi Rusia dan Ukraina terjadi, perekonomian dunia terdampak cukup parah terutama harga komoditas dunia. Akibat dari perang di Ukraina, beberapa rantai-pasok komoditas pangan dunia mengalami hambatan, hingga berujung pada krisis pangan di sejumlah wilayah di Afrika dan mulai merambat ke beberapa negara khususnya di Asia. Gandum merupakan salah satu komoditas pangan yang mengalami kenaikan harga akibat dari konflik yang terjadi di Ukraina. Kenaikan harga gandum tersebut berdampak pula terhadap kenaikan harga produk turunan dari gandum, seperti tepung yang merupakan bahan baku pembuatan roti dan mie. Produk mie dan roti di Indonesia merupakan salah satu makanan pokok pengganti nasi, sehingga jika kondisi kenaikan harga gandum tidak diatasi, dikhawatirkan akan terjadi krisis pangan di Indonesia. Penelitian ini akan memodelkan dan memprediksi harga gandum dunia di tengah konflik antara Rusia dan Ukraina dengan pendekatan model intervensi fungsi step. Hasil penelitian menunjukkan bahwa prediksi harga komoditas gandum dunia di tengah invasi Rusia ke Ukraina dengan pendekatan model intervensi fungsi step menunjukkan hasil yang akurat. Model ARIMA(1,1,0) dengan b=0, s=2, dan r=2 menjadi model intervensi fungsi step paling baik. Nilai MAPE yang ditentukan dari pengujian data adalah 14,27%.
在俄罗斯入侵乌克兰的过程中,台阶功能干预的方法正在评估小麦价格
自从俄罗斯和乌克兰联邦发生冲突以来,世界经济一直受到全球大宗商品价格的严重影响。由于乌克兰的战争,一些世界粮食供应供应受到阻碍,导致非洲一些地区的粮食危机,并开始蔓延到一些国家,尤其是亚洲。粮食是乌克兰冲突导致的价格上涨的粮食商品之一。小麦价格的上涨也影响了小麦衍生产品的价格上涨,比如面包和面条的原料面粉。印尼产品面包和面条是主食米饭的替代品之一,所以如果不克服小麦价格上涨的情况,担心会在印尼发生的粮食危机。这项研究将在俄罗斯和乌克兰之间的冲突中模拟和预测世界小麦价格。研究结果显示,俄罗斯入侵乌克兰时对全球小麦大宗商品价格的预测,台阶功能干预模式的方法显示出准确的结果。ARIMA模型(1,1,0)和b = 0,则s = 2, r = 2功能干预模型成为最好的一步。指定的MAPE值测试的数据是14,27%。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
2
审稿时长
12 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信