Aplikasi Probe Untuk Penilaian Capaian Pembelajaran Mahasiswa Pada Kurikulum OBE (Outcame-Based Education)

Usep Mohamad Ishaq, Mochamad Fajar Wicaksono, Sri Nurhayati
{"title":"Aplikasi Probe Untuk Penilaian Capaian Pembelajaran Mahasiswa Pada Kurikulum OBE (Outcame-Based Education)","authors":"Usep Mohamad Ishaq, Mochamad Fajar Wicaksono, Sri Nurhayati","doi":"10.34010/komputika.v12i2.9763","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah membuat sebuah aplikasi PROBE (pengukuran OBE) berbasis web yang dapat memberikan informasi hasil penilaian pembelajaran menggunakan kurikulum OBE (outcome-based education) kepada mahasiswa, dan memberikan kemudahan pada pihak terkait dalam pengelolaan kurikulum OBE di Program Studi Sistem Komputer. OBE merupakan salah satu pendekatan pengajaran yang mempengaruhi proses pembelajaran mulai dari rancangan kurikulum, capaian pembelajaran, metode pembelajaran, dan bentuk evaluasi dari pembelajaran. Implementasi kurikulum OBE tidak akan berjalan tanpa suatu sistem pengukuran hasil belajar mahasiswa. Untuk melakukan pengukuran tersebut diperlukan perancangan dan pembangunan sistem penilaian capaian pembelajaran mahasiswa melalui suatu aplikasi perangkat lunak (software) agar diperoleh kemudahan dalam melakukan input, pengolahan informasi, dan akses terhadap terecapaian setiap hasil belajar dalam CPL dan CPMK. Oleh karena itu, solusi yang diberikan untuk menjawab permasalahan tersebut adalah diperlukan aplikasi OBE yang dapat memberikan informasi hasil penilaian pembelajaran mahasiswa. Kontribusi dari penelitian ini adalah memberikan kemudahan kepada pihat terkait dalam melihat capaian pembelajaran mahasiswa, sehingga dapat digunakan untuk kebijakan dalam hal revisi kurikulum di Program Studi. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah pendekatan studi kasus dimana studi kasus diambil dari data kurikulum tahun 2020 Prodi Sistem Komputer. Untuk pembuatan aplikasi menggunakan metode waterfall, dan analisis kebutuhan fungsional sistem menggunakan pendekatan terstruktur. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa 100% fungsional pada aplikasi sudah berjalan sesuai dengan kebutuhan fungsional yang dibuat, dan sistem sudah memberikan informasi nilai capaian mahasiswa per tahun ajaran.","PeriodicalId":52813,"journal":{"name":"Komputika","volume":"10 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-09-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Komputika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.34010/komputika.v12i2.9763","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah membuat sebuah aplikasi PROBE (pengukuran OBE) berbasis web yang dapat memberikan informasi hasil penilaian pembelajaran menggunakan kurikulum OBE (outcome-based education) kepada mahasiswa, dan memberikan kemudahan pada pihak terkait dalam pengelolaan kurikulum OBE di Program Studi Sistem Komputer. OBE merupakan salah satu pendekatan pengajaran yang mempengaruhi proses pembelajaran mulai dari rancangan kurikulum, capaian pembelajaran, metode pembelajaran, dan bentuk evaluasi dari pembelajaran. Implementasi kurikulum OBE tidak akan berjalan tanpa suatu sistem pengukuran hasil belajar mahasiswa. Untuk melakukan pengukuran tersebut diperlukan perancangan dan pembangunan sistem penilaian capaian pembelajaran mahasiswa melalui suatu aplikasi perangkat lunak (software) agar diperoleh kemudahan dalam melakukan input, pengolahan informasi, dan akses terhadap terecapaian setiap hasil belajar dalam CPL dan CPMK. Oleh karena itu, solusi yang diberikan untuk menjawab permasalahan tersebut adalah diperlukan aplikasi OBE yang dapat memberikan informasi hasil penilaian pembelajaran mahasiswa. Kontribusi dari penelitian ini adalah memberikan kemudahan kepada pihat terkait dalam melihat capaian pembelajaran mahasiswa, sehingga dapat digunakan untuk kebijakan dalam hal revisi kurikulum di Program Studi. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah pendekatan studi kasus dimana studi kasus diambil dari data kurikulum tahun 2020 Prodi Sistem Komputer. Untuk pembuatan aplikasi menggunakan metode waterfall, dan analisis kebutuhan fungsional sistem menggunakan pendekatan terstruktur. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa 100% fungsional pada aplikasi sudah berjalan sesuai dengan kebutuhan fungsional yang dibuat, dan sistem sudah memberikan informasi nilai capaian mahasiswa per tahun ajaran.
探针在 OBE 课程(校外教育)学生学习成果评估中的应用
本研究的目的是创建一个基于web的探头(OBE)应用程序,可以利用OBE课程(outcotion education)向学生提供学习评估结果的信息,并允许相关人员在计算机系统学习程序中管理OBE课程。OBE是影响学习过程的教学方法之一,从课程计划、学习成绩、学习方法和学习评估形式开始。如果没有对学生成绩的测量系统,OBE课程的实施是行不通的。要进行这样的测量,需要通过软件应用程序(软件)设计和构建学生成绩评估系统,以便获得输入、信息处理和执行CPL和CPMK上任何学习成果的便利。因此,解决这个问题的解决方案是有一个OBE应用程序可以提供学生学习评估的结果信息。本研究的目的是方便地查看学生的学习成绩,以便用于研究项目中修订课程的政策。本研究采用的方法是案例研究方法,即从2020年的课程数据计算机系统中检索案例研究。使用瀑布法构建应用程序,使用结构方法分析系统功能需求。这项研究的结果表明,应用程序的100%功能已经符合其创建的功能需求,系统已经提供了学生每年成绩的信息。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 求助全文
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
25
审稿时长
12 weeks
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
确定
请完成安全验证×
copy
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
右上角分享
点击右上角分享
0
联系我们:info@booksci.cn Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。 Copyright © 2023 布克学术 All rights reserved.
京ICP备2023020795号-1
ghs 京公网安备 11010802042870号
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术官方微信